Seminar Nasional Eksistensi Hak Ulayat Masyarakat Hukum Adat Di Kampus UMS Provinsi Papua Barat Daya

Rabu, 20 September 2023 - 16:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, SORONG – Plt. Kepala Biro Hukum Setda Provinsi Papua Barat Daya, Dr. (C) Anace Nauw, SH., MH, hadir sebagai narasumber pada Seminar Nasional, bertempat di Universitas Muhammadiyah Sorong (UMS), Sabtu (16/09/2023).

Dalam Seminar Nasional yang di selenggarakan oleh Universitas Muhammadiyah Sorong ini, Plt. Kabiro Hukum menyampaikan materi dengan judul, “Eksistensi Hak Ulayat Masyarakat Hukum Adat Di Provinsi Papua Barat Daya”.

Dalam Seminar tersebut, Plt. Kabiro Hukum memaparkan Road Map dan langkah-langkah strategis dalam mendorong percepatan pengakuan terhadap eksistensi Masyarakat Hukum Adat (MHA) di Provinsi Papua Barat Daya yang dimulai pada tahun 2023 ini dengan melakukan Fasilitasi dan Identifikasi Regulasi Daerah (Kab/Kota) yang sudah existing terkait pengakuan MHA.

Identifikasi Regulasi Pengakuan dan Perlindungan MHA berdasarkan amanat Undang-Undang Otonomi Khusus dan Peraturan Pemerintah Nomor 106 tahun 2021, Fasilitasi Perencanaan Regulasi Pengakuan dan Perlindungan MHA dalam Propemperda dan Propemperkada (2024), Pembahasan Pengundangan Sosialisasi Regulasi Pengakuan dan Perlindungan MHA di Provinsi Papua Barat Daya (2025), Fasilitasi Pembentukan Panitia Pengakuan dan Penetapan Masyarakat Hukum di Provinsi dan Kabupaten/Kota.

Dalam rangka mendukung arah kebijakan regulasi Pengakuan dan Perlindungan MHA, Plt. Kabiro Hukum mengajak semua pihak termasuk dunia perguruan tinggi untuk bekerja sama dan mendukung bapak Pj. Gubernur Papua Barat Daya, dalam meletakan dasar kebijakan dan program-program prioritas pembangunan, khususnya terkait program keberpihakan dalam memberikan perlindungan hak ulayat MHA di Provinsi Papua Barat Daya.

Baca Juga :  Hadiri HUT KOARMADA III RI, Bupati Kaimana Freddy Ajak Kolaborasi Bangun Maritim

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : YULI
Sumber :

Berita Terkait

Resmi Daftar di DPW PKB, Samaun Hegemur Siap Jadi Calon Wakil Gubernur Papua Barat
Safitri Malik Soulisa Optimis Dapat Dukungan dari NasDem di Pilkada Bursel 2024
SBGN Malut Tarik Diri Terkait PHK yang Dilakukan Oleh PT. WP
Bupati Freddy Thie Kembalikan Berkas Pendaftaran Calon Bupati Kaimana ke DPD PDIP Papua Barat
Safitri Malik Daftar di Demokrat, Duet SMS – GES Jilid II Bisa Terjadi
Tim Relawan Satu Tujuan, Siap Menangkan Safitri Malik Dua Periode
Tim Relawan SMS untuk Buru Selatan Kembali di Bentuk
Komunitas Jabar & Indonesia Unggul Harap Kepala Daerah dan DPRD Terpilih Perhatikan Pembangunan Daerah

Berita Terkait

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:30 WIB

Resmi Daftar di DPW PKB, Samaun Hegemur Siap Jadi Calon Wakil Gubernur Papua Barat

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:23 WIB

Safitri Malik Soulisa Optimis Dapat Dukungan dari NasDem di Pilkada Bursel 2024

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:20 WIB

SBGN Malut Tarik Diri Terkait PHK yang Dilakukan Oleh PT. WP

Minggu, 12 Mei 2024 - 16:30 WIB

Bupati Freddy Thie Kembalikan Berkas Pendaftaran Calon Bupati Kaimana ke DPD PDIP Papua Barat

Minggu, 12 Mei 2024 - 16:21 WIB

Safitri Malik Daftar di Demokrat, Duet SMS – GES Jilid II Bisa Terjadi

Minggu, 12 Mei 2024 - 12:05 WIB

Tim Relawan SMS untuk Buru Selatan Kembali di Bentuk

Sabtu, 11 Mei 2024 - 18:57 WIB

Gara Gara Arisan Istri Pegawai Lapas Labuha mendapatkan kekerasan

Sabtu, 11 Mei 2024 - 18:47 WIB

Penutupan Turnamen Futsal Cup II OMK Sto. Aloysius Gonzaga Kota Sorong

Berita Terbaru

Daerah

SBGN Malut Tarik Diri Terkait PHK yang Dilakukan Oleh PT. WP

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:20 WIB