Pengguna Jalan Keluhkan Jalan Lintas Kabupaten yang Bergelombang, ini Kata Pj Bupati Langkat

Senin, 15 April 2024 - 22:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, LANGKAT Keluhan sejumlah pengguna infrastruktur jalan yang bergelombang milik pemerintah Kabupaten (Pemkab) Langkat mendapat respon Pj Bupati Langkat H.M Faisal Hasrimy AP, MA.P.

Dalam rangka memberikan pelayanan yang prima kepada masyarakat, Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy menyampaikan akan kami kolaborasikan lebihlanjut.

“Baik, terimakasih info dan etensinya. Akan kami kolaborasikan lbh ljt,” tulis Pj Bupati Langkat, melalui pesan chat kepada Detik Indonesia, Senin (15/4/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diketahui, infrastruktur jalan bergelombang dan membahayakan pengendara melintas dalam kecepatan tinggi tersebut merupakan salah satu akses yang mendukung dan menunjang guna kelancaran dan memudahkan masyarakat dalam beraktivitas sehari-hari.

Keterangan Foto: Lokasi Jalan Lintas Kabupaten yang Bergelombang.

 

 

Baca Juga :  Besok siang, Aliansi Guru Honorer bakal kembali Aksi di Depan Kantor Bupati Langkat

 

 

 

 

 

Diberitakan sebelumnya, sejumlah pengendara megeluhkan infrastruktur jalan lintas kabupaten yang bergelombang yang berlokasi tidak jauh dari pondok gudang, Desa Perkebunan Tanjung Beringin, Kecamatan Hinai, Kabupaten Langkat, yang menghubungkan akses jalan lintas provinsi Sumatera.

Pantauan Detik Indonesia dilokasi, salah satu akses jalan kabupaten untuk menuju wisata Tangkahan ini begelombang diduga akibat penimbunan proyek pemasangan U Ditch atau saluran air yang terkesan asal jadi, bersumber APBD Langkat Tahun 2023.

Seorang pengguna sepeda motor, Usuf (28) mengatakan semulanya pinggiran jalan disitu berlubang. Kemudian ada perbaikan jalan dan pemasangan bis saluran air.

“Tah kenapa, setelah adanya perbaikan jalan dan pemasangan bis disitu. Jalan jadi bergelombang dan bisa saja membahayakan penguna jalan nantinya,” ujar Usuf, Minggu (14/4) lalu.

Baca Juga :  LKLH dan PNTI Minta Polda Sumut Usut Kasus Dugaan Perambahan Hutan di Langkat dengan Transparan

Ia menambahkan, jalan bergelombang bisa saja membahayakan pengendara sepeda motor maupun roda empat yang melintas dengan kecepatan tinggi, apalagi saat malam hari.

“Bahaya kalau dilewati dengan kecepatan tinggi, apalagi melintas saat malam hari yang minim penerangan lampu, Terkadang pengendara secara tiba-tiba ngerem, kan bisa membahayakan pengguna jalan yang lain,” ketus Usuf, salah satu warga yang sering melintas di jalan tersebut.

Kini sejumlah pengendar sepeda motor pun berharap jalan bergelombang dapat diperbaiki oleh pihak terkait demi kenyamanan bersama.

“Jalan bergelombang itu sangat mengurangi kenyamanan berkendara terlebih pada malam hari. Kami harap dinas terkait di Langkat bisa segera perbaiki jalan yang bergelombang dan
lebih meratahkan,” harap mereka.

Baca Juga :  Tingkatkan Literasi Sejak Dini, DPK Kepsul Gelar Lomba Bertutur

Hingga berita ini diterbitakan, Kepala Bidang (Kabid) Bina Marga Dinas PUTR Kabupaten Langkat belum memberi keterangan terkait jalan yang bergombang tersebut.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Teguh
Editor : Teguh
Sumber :

Berita Terkait

Debat Perdana Rusihan-Muhtar Usung Strategi Jitu untuk Ketahanan Pangan
Debat kandidat Rusihan-Muhtar Dengan Visi Pembangunan Komprehensif
Debat Kandidat Paslon Nomor Urut 2, Rusihan-Muhtar Tampil Memukau 
Lagi-Lagi KPU Halsel Kembali Batasi Wartawan Saat Liputan
Rusihan-Muhtar Dipastikan Menang Telak Di Desa Kaireu Dan Nyonyifi
Yusril Bailussy Sebut: Husain Asrul Adalah Pasangan Yang Bersih
Pendeta Verdianus: Husain-Asrul Layak Jadi Pemimpin
Eks Narapidana Kasus Wisma atlet, di Tunjuk Jadi Konsultan Politik Sherly-Sarbin

Berita Terkait

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:37 WIB

Debat Perdana Rusihan-Muhtar Usung Strategi Jitu untuk Ketahanan Pangan

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:37 WIB

Debat kandidat Rusihan-Muhtar Dengan Visi Pembangunan Komprehensif

Kamis, 31 Oktober 2024 - 21:48 WIB

Ahli Pidana Jelaskan Unsur Actus Reus dan Mens Rea dalam Kasus Sumpah Palsu Ike Farida”

Kamis, 31 Oktober 2024 - 09:26 WIB

Debat Kandidat Paslon Nomor Urut 2, Rusihan-Muhtar Tampil Memukau 

Rabu, 30 Oktober 2024 - 20:47 WIB

Lagi-Lagi KPU Halsel Kembali Batasi Wartawan Saat Liputan

Rabu, 30 Oktober 2024 - 20:32 WIB

Rusihan-Muhtar Dipastikan Menang Telak Di Desa Kaireu Dan Nyonyifi

Rabu, 30 Oktober 2024 - 20:31 WIB

Pemprov Babel Gandeng Perguruan Tinggi Kembangkan Desa Wisata Batu Beluban

Rabu, 30 Oktober 2024 - 20:31 WIB

Yusril Bailussy Sebut: Husain Asrul Adalah Pasangan Yang Bersih

Berita Terbaru

Tak Berkategori

Debat Perdana Rusihan-Muhtar Janjikan Kebangkitan Kesultanan Bacan 

Kamis, 31 Okt 2024 - 23:37 WIB