Ahmad Ali Mendadak Dicopot Dari Ketua Fraksi Partai NasDem

Selasa, 8 Februari 2022 - 07:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA- Ketua Umum Partai NasDem, Surya Paloh, mencopot Ahmad Ali dari jabatan Ketua Fraksi NasDem DPR RI. Paloh kemudian menunjuk Roberth Rouw untuk menduduki jabatan tersebut.
Mad Ali, sapaan akrab Ahmad Ali, mengaku langkah ini dilakukan lantaran dirinya sedang dihukum oleh Paloh.

Menurutnya, hukuman tersebut ialah berupa tugas yang lebih berat untuk melakukan konsolidasi secara nasional, mengingat NasDem akan meresmikan renovasi kantor Pusat DPP NasDem di Jalan RP. Soeroso, Gondangdia, Menteng, Jakarta Pusat pada Februari ini.

Karena saya sedang dihukum oleh Ketua Umum [Paloh]. Dihukum dalam tanda kutip, saya diberikan tugas yang lebih berat lagi untuk melakukan konsolidasi secara nasional, karena 22 Februari ini Partai NasDem akan meresmikan kantor pusat di sana nanti aktivitas kepartaian akan semakin meningkat dilakukan,” kata Mad Ali kepada wartawan di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (7/2).

Dia mengaku, pergantian Ketua Fraksi NasDem DPR terkesan dilakukan secara mendadak.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Harris
Sumber : CNN Indonesia

Berita Terkait

Golkar Luncurkan Dana Abadi Masjid dan Beasiswa untuk Generasi Muda
Mohammad Musa’ad Akhiri Tugas Sebagai Pj Gubernur Papua Barat Daya, Serahkan Estafet Kepemimpinan
LSPI Kritik Kinerja Bahlil Lahadalia, Desak Prabowo Segera Lakukan Reshuffle
JAMAN 08 Desak Presiden RI Pecat Menpora Dito
KNPI Goes To Campus: Mempersiapkan SDM Unggul Pemuda Menuju Indonesia Emas 2045
Abdurrahim Fabanyo, Ajak Warga Pulau Morotai, Coblos nomor Urut 1
Poros Muda Golkar Indonesia Dukung Bahlil Lahadalia Calon Ketua Umum Golkar 2024 – 2029 di Musyawarah Nasional
Agus Gumiwang Kartasasmita Terpilih Jadi Plt. Ketum Golkar Gantikan Airlangga

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 10:29 WIB

Safari Ramadhan Kapolres PPU: Pererat Hubungan dengan Masyarakat

Selasa, 18 Maret 2025 - 12:01 WIB

Kasdam VI/Mulawarman Hadiri Launching Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi Polri Bersama Forkopimda Kaltim

Senin, 17 Maret 2025 - 17:54 WIB

Rapat Anev Mingguan di Polresta Balikpapan Bahas Operasi Premanisme

Senin, 17 Maret 2025 - 13:36 WIB

Gubernur Kaltim Luncurkan Gratispol, Pendidikan Gratis SMA hingga S3

Minggu, 16 Maret 2025 - 22:29 WIB

Polresta Balikpapan Himbau Warga Waspadai Cuaca Ekstrem

Minggu, 16 Maret 2025 - 10:50 WIB

Pelantikan Pengurus Forum Kader Pemuda Bela Negara Balikpapan Masa Bakti 2025-2028: Pemuda Siap Menjadi Garda Terdepan Bangsa

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:20 WIB

Mahasiswa dan Warga Gelar Bukber dan Diskusi Mengenai Penanganan Banjir GPA

Senin, 17 Februari 2025 - 10:48 WIB

Viral! Video Oknum Pegawai PUPR Kutai Timur Joget dan Saweran di Ruang Rapat

Berita Terbaru

Nasional

Menteri UMKM: Hanya UKM yang Bisa Masuk Bisnis Tambang

Jumat, 21 Mar 2025 - 14:25 WIB