Bakamla RI Gelar Latihan Keamanan dan Keselamatan Laut Terpadu

Selasa, 30 November 2021 - 07:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.ID, JAKARTA – Badan Keamanan Laut Republik Indonesia (Bakamla RI) menggelar Latihan Keamanan dan Keselamatan Laut Terpadu di Aula 2 Mabes Bakamla RI, Jl. Proklamasi No. 56, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (29/11/2021).

Menanggapi kondisi pandemi Covid-19, kegiatan Latihan Keamanan dan Keselamatan Laut Terpadu diselenggarakan secara luring dan daring.

Gelar Latihan Keamanan dan Keselamatan Laut Terpadu, Senin (29/11/2021).

Kegiatan diikuti puluhan peserta secara luring perwakilan dari Bakamla RI, Mabes TNI, TNI AL, TNI AU, Basarnas, Ditjen Bea Cukai, BNN, Polairud, Ditjen PSDKP, LAPAN, Ditjen Hubla, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), serta Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN). Sedangkan puluhan peserta lainnya mengikuti secara daring dari Kantor Kamla Zona Maritim Bakamla dan Kapal Negara Bakamla.

Selama 5 hari berkegiatan. Latihan Keamanan dan Keselamatan Laut Terpadu dimaksudkan untuk menyamakan visi, pola pikir dan pola tindak di lapangan terhdap segala bentuk penanganan pelanggaran dan tindakan keselamatan di laut, dengan tujuan membangun sinergitas dan profesionalisme personel stakeholder dalam melaksanakan tugas dan fungsinya, sehingga tercipta kesamaan potensi kekuatan besar dalam penanganan berbagai permasalahan di laut.

Dalam sambutannya, Kepala Bakamla RI Laksdya TNI Dr. Aan Kurnia yang dibacakan oleh Sestama Bakamla RI Laksda TNI S. Irawan menyampaikan, bahwa sinergitas antar instansi yang terlibat dalam aspek keamanan dan keselamatan laut adalah sebuah keniscayaan.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Michael
Sumber : Humas Bakamla RI

Berita Terkait

PBNU Siapkan Pansus untuk Rebut Kembali PKB
PAN Siap Usung Anies pada Pilkada Jakarta Jika Zita Anjani Jadi Wakilnya
Demokrat Percayakan Duet Samaun – Donatus Maju di Pilkada Fakfak 2024
Pemkot Tidore Kepulauan Beri Bantuan Sarana Usaha untuk 228 Pelaku UMKM
Vendor Bank Indonesia Perwakilan Malut Digugat Kedua Kalinya 
Tatap Muka Kapolda Papua Barat Bersama Masyarakat Kaimana, Soroti Masalah Miras dan Judol
PC IPNU Jakarta Barat Dukung Menkominfo Berantas Judi Online
Seorang Ayah Setubuhi Anak Kandung, Satreskrim Polres Halsel, Siap Proses Hukum 

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 20:35 WIB

Demokrat Percayakan Duet Samaun – Donatus Maju di Pilkada Fakfak 2024

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:41 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Beri Bantuan Sarana Usaha untuk 228 Pelaku UMKM

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:15 WIB

Vendor Bank Indonesia Perwakilan Malut Digugat Kedua Kalinya 

Kamis, 25 Juli 2024 - 21:26 WIB

Seorang Ayah Setubuhi Anak Kandung, Satreskrim Polres Halsel, Siap Proses Hukum 

Kamis, 25 Juli 2024 - 19:48 WIB

Bupati Freddy Thie Sambut Kunjungan Kerja Kapolda Papua Barat

Kamis, 25 Juli 2024 - 16:18 WIB

Pj Gubernur Papua Barat Buka Pendidikan dan Pelatihan Calon Paskibraka Papua Barat

Kamis, 25 Juli 2024 - 16:10 WIB

Dapat Rekomendasi Golkar, YO-JOIN Sudah Kantongi Tiga SK untuk Pilkada Bintuni

Kamis, 25 Juli 2024 - 15:56 WIB

Kapolda Papua Barat Tiba Di Kaimana, Dijemput Secara Adat Suku Miere

Berita Terbaru

Nasional

PBNU Siapkan Pansus untuk Rebut Kembali PKB

Jumat, 26 Jul 2024 - 22:54 WIB

tajukflores