Bawaslu Taliabu, Gelar Diskusi Bersama Dengan Wartawan

Selasa, 21 Maret 2023 - 15:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, BOBONG – Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) melaksanakan diskusi bersama Wartawan diruangan meeting room Bawaslu Taliabu, Desa Wayo, Kecamatan Taliabu Barat, Kabupaten Pulau Taliabu, Maluku Utara (Malut) Selasa, (21/03/2024).

Kegiatan berdiskusi dengan Wartawan Taliabu, dengan mengusung tema “Berdiskusi Dengan Wartawan (Berkawan) Dalam Peran Pers Pada Penyelenggaran Pemilihan Umum Tahun 2024.

Sekretaris Bawaslu Kabupaten Pulau Taliabu, Amin Ata Sahafi, menyampaikan Bawaslu Taliabu, akan membangun komitmen bersama wartawan, untuk melakukan pengawasan pemilu yang bersih tanpa money politik atau politik uang, serta pemilu cerdas demi suksesnya pemilu 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Peran Pers dalam penyelenggaran pemilu itu penting, karna memberikan informasi penting terkait pemilu.”ujar Ata sapan akrabnya.

Baca Juga :  Apresiasi Tokoh Indonesia 2023, Bupati Buru Selatan Safitri Malik Soulisa Mendapat Penghargaan Dari Tempo

Ata, menambahkan bahwa pentingnya peran pers sebagai pilar demokrasi di Indonesia memiliki peran yang besar terutama dalam penyelenggaran pemilihan umum tahun 2024 mendatang.

Ia bilang, pers memiliki peran penting dalam peliputan, pemilihan Legeslatif maupun pemilihan Presiden yang akan datang.

Lanjut Ata, setiap tahapan tidak terlepas dari pemberitaan seperti sosialisasi pemilu yang diberetikan oleh pers sehingga proses demokrasi dapat dikawal bersama.

Peran pers sebagai garda terdepan dalam memberikan informasi, menjaga independensi dan neteralitas dalam pemberitaan seputaran pemilu, menghasilkan berita yang akurat dan berimbang.

“Pentingnya jurnalis menjaga independent demi menyongsong suksesnya pelaksanaan pemilu 2024.”ucapnya.

Selanjutnya, Devisi Pengawasan Adidas La Tea, menjelaskan, perlunya kerja sama dan sinergi antara Bawaslu dan pers terkait pemberitaan tentang kepemiluan.

Baca Juga :  Hati-hati! Oknum Yang Mengaku Wartawan KPK Masuk Pulau Taliabu Maluku Utara

Adidas bilang, perlunya kerjasamanya ini agar media online maupun media cetak dapat menyuarakan dan menyebar informasi yang benar untuk diketahui oleh masyarakat luas.

“Diharapkan dengan diskusi tersebut dapat membangun kerjasama dalam pengawasan dan informasi yang benar kepada masyarakat mengenai persiapan proses pemilu.”Bersma Pers Awasi Pemilu, Bersama Bawaslu Tegakan Keadilan Pemilu.”ungkapnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Bahrudin
Editor : Fiqram
Sumber :

Berita Terkait

Sempat Gegerkan Warga Hinai, Penemuan Jasap Pria Didalam Parit Ternyata Warga Binjai
Walikota Ali Ibrahim Buka Secara Resmi Musrenbang RPJPD Kota Tidore Kepulauan Tahun 2024-2045
Bertarung Pilkada Halsel Hj Eka Dahliani Usman Ambil Formulir pendaftaran Dari Partai PKB
Tim Pengamanan PT Indonesia Power UBP Pangkalan Susu Lakukan Pengamanan Kelistrikan
Pasca Diamankan Terduga Pelaku Perusakan, Oknum Kades di Langkat Ditahan di Rumah Warga
SBGN Malut Ajak Karyawan Peringati Hari Buruh 1 Mei 2024
DPC PKB Halsel Buka Penjaringan Bakal Calon Kepala Daerah Besok
Warga Hinai Dikejutkan Penemuan Sesosok Mayat Pria Membusuk Didalam Parit

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 21:31 WIB

Sempat Gegerkan Warga Hinai, Penemuan Jasap Pria Didalam Parit Ternyata Warga Binjai

Jumat, 19 April 2024 - 18:52 WIB

Walikota Ali Ibrahim Buka Secara Resmi Musrenbang RPJPD Kota Tidore Kepulauan Tahun 2024-2045

Jumat, 19 April 2024 - 18:46 WIB

Bertarung Pilkada Halsel Hj Eka Dahliani Usman Ambil Formulir pendaftaran Dari Partai PKB

Jumat, 19 April 2024 - 18:40 WIB

Tim Pengamanan PT Indonesia Power UBP Pangkalan Susu Lakukan Pengamanan Kelistrikan

Kamis, 18 April 2024 - 17:37 WIB

SBGN Malut Ajak Karyawan Peringati Hari Buruh 1 Mei 2024

Kamis, 18 April 2024 - 17:33 WIB

DPC PKB Halsel Buka Penjaringan Bakal Calon Kepala Daerah Besok

Kamis, 18 April 2024 - 13:53 WIB

Warga Hinai Dikejutkan Penemuan Sesosok Mayat Pria Membusuk Didalam Parit

Rabu, 17 April 2024 - 18:11 WIB

Ketum DPP Surosowan Indonesia Bersatu Beri Konsultasi dan Bantuan Hukum Gratis Bagi Masyarakat Tidak Mampu

Berita Terbaru