BINDA JATIM Mengadakan Vaksinasi Masal Anak Sekolah Dasar Usia 6 – 11 Tahun

Kamis, 13 Januari 2022 - 20:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, MAGETAN- Badan Intelijen Daerah Jawa Timur (BINDA JATIM) melaksanakan kegiatan vaksinasi masal untuk anak Sekolah Dasar (SD) usia 6 – 11 tahun dan untuk lanjut usia (lansia).

Acara ini dilakukan guna mewujudkan Indonesia sehat dan bebas dari ancaman penyebaran covid – 19, sekaligus membangun dan memperkuat imunitas tubuh masyarakat.

Kali ini 200 dosis vaksinasi pertama jenis Sinovak akan diberikan untuk siswa
1. Madrasah Ibtidaiyah Kartoharjo
2. SDN Kartoharjo 1 di Jl. Karasan, Karasan, , Kecamatan Kartoharjo, Kabupaten Magetan,
3. SDN Kartoharjo 2 di Jl. Ponpes Singo Walisongo, Dusun Lemi, Jajar, Kecamatan Kartoharjo, Kabupaten Magetan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan vaksinasi ini sebagai langkah awal sebelum dilakukan proses belajar tatap muka. Sehingga timbul rasa ragu dan was – was, antara orang tua murid dan guru.

Baca Juga :  Badan Intelijen Daerah Jawa Timur Bersama Puskesmas Takeran Mengadakan Vaksinasi Masal

BINDA Jatim bekerjasama dengan Dinas Kesehatan, Puskesmas Kartoharjo dan sekolah – sekolah setempat .

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Suharsono
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

Demokrat Percayakan Duet Samaun – Donatus Maju di Pilkada Fakfak 2024
Pemkot Tidore Kepulauan Beri Bantuan Sarana Usaha untuk 228 Pelaku UMKM
Vendor Bank Indonesia Perwakilan Malut Digugat Kedua Kalinya 
Tatap Muka Kapolda Papua Barat Bersama Masyarakat Kaimana, Soroti Masalah Miras dan Judol
Seorang Ayah Setubuhi Anak Kandung, Satreskrim Polres Halsel, Siap Proses Hukum 
Bupati Freddy Thie Sambut Kunjungan Kerja Kapolda Papua Barat
Pj Gubernur Papua Barat Buka Pendidikan dan Pelatihan Calon Paskibraka Papua Barat
Dapat Rekomendasi Golkar, YO-JOIN Sudah Kantongi Tiga SK untuk Pilkada Bintuni

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 20:35 WIB

Demokrat Percayakan Duet Samaun – Donatus Maju di Pilkada Fakfak 2024

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:41 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Beri Bantuan Sarana Usaha untuk 228 Pelaku UMKM

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:15 WIB

Vendor Bank Indonesia Perwakilan Malut Digugat Kedua Kalinya 

Kamis, 25 Juli 2024 - 21:26 WIB

Seorang Ayah Setubuhi Anak Kandung, Satreskrim Polres Halsel, Siap Proses Hukum 

Kamis, 25 Juli 2024 - 19:48 WIB

Bupati Freddy Thie Sambut Kunjungan Kerja Kapolda Papua Barat

Kamis, 25 Juli 2024 - 16:18 WIB

Pj Gubernur Papua Barat Buka Pendidikan dan Pelatihan Calon Paskibraka Papua Barat

Kamis, 25 Juli 2024 - 16:10 WIB

Dapat Rekomendasi Golkar, YO-JOIN Sudah Kantongi Tiga SK untuk Pilkada Bintuni

Kamis, 25 Juli 2024 - 15:56 WIB

Kapolda Papua Barat Tiba Di Kaimana, Dijemput Secara Adat Suku Miere

Berita Terbaru

Nasional

PBNU Siapkan Pansus untuk Rebut Kembali PKB

Jumat, 26 Jul 2024 - 22:54 WIB

tajukflores