Di Hut 19 Kaimana, Bupati Freddy Thie Memberi Penghargaan Sejumlah Tokoh Pejuang Pemekaran

Minggu, 17 April 2022 - 16:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, KAIMANA – Rasa Hormat atas para tokoh pejuang pemekaran di Kabupaten Kaimana, Papua Barat, akhirnya Bupati Freddy Thie menghormati dengan segala penghormatan.

Bupati Freddy secara bijak ikut menjelaskan kenapa ini di inisiatifkan dan masih tokoh – tokoh tertentu, Ia perhatikan, beberapa pihak menyoroti salahsatu rangkaian kegiatan HUT Kaimana ke-19, khususnya yang melibatkan sejumlah Tokoh Pemekaran Kabupaten Kaimana yang mendapatkan cinderamata dari Pemerintah Kabupaten Kaimana.

Menurutnya mungkin ada yang bertanya, kenapa hanya beberapa tokoh saja yang mendapatkan cinderamata? Kenapa Tokoh A atau Keluarga Tokoh B tidak mendapat cinderamata juga?. Kata Bupati

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia luruskan dalam catatan tersebut yang si share, pemberian cinderamata kepada beberapa tokoh pemekaran dalam Puncak Perayaan HUT Kabupaten Kaimana ke-19 kemarin merupakan niat baik dan tulus dari Pemerintah Daerah untuk menghormati jasa para pendiri daerah ini, tanpa bermaksud untuk tidak mengakui keterlibatan para tokoh pemekaran lainnya.

Baca Juga :  Siapkan Jaringan Listrik Di Papua, Pangdam XVII/Cenderawasih Terima Kunker GM PLN Jayapura

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26% di Q1 2024 di Tengah Tantangan Ekonomi Global
Ambil Formulir Pendaftaran, Eka Dahliani Usman Optimis Dapat Rekom dari PSI
Sepi Wanimbo Minta Pemda Lanny Jaya Segera Membuka Akses Jalan Wamena Lanny Jaya
LPI Malut Desak Kajari Halsel Usut Temuan Dana Desa di 174 Desa
Bapperida Kota Tidore Kepulauan Gelar Technical Meeting Lomba Inovasi Daerah Tahun 2024
Ratusan ASN Tidore Kepulauan Terima SK Pengangkatan 100 Persen
Pemkot Tidore Kepulauan Gelar Upacara Hardiknas 2024 di Halaman Kantor Walikota
Pemkot Tidore Kepulauan Dukung Kunjungan Peserta Forpimpas di Kota Tidore

Berita Terkait

Minggu, 5 Mei 2024 - 11:52 WIB

Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26% di Q1 2024 di Tengah Tantangan Ekonomi Global

Minggu, 5 Mei 2024 - 11:44 WIB

Ambil Formulir Pendaftaran, Eka Dahliani Usman Optimis Dapat Rekom dari PSI

Minggu, 5 Mei 2024 - 11:39 WIB

Sepi Wanimbo Minta Pemda Lanny Jaya Segera Membuka Akses Jalan Wamena Lanny Jaya

Jumat, 3 Mei 2024 - 23:47 WIB

Bapperida Kota Tidore Kepulauan Gelar Technical Meeting Lomba Inovasi Daerah Tahun 2024

Jumat, 3 Mei 2024 - 23:42 WIB

Ratusan ASN Tidore Kepulauan Terima SK Pengangkatan 100 Persen

Jumat, 3 Mei 2024 - 23:38 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Gelar Upacara Hardiknas 2024 di Halaman Kantor Walikota

Jumat, 3 Mei 2024 - 23:32 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Dukung Kunjungan Peserta Forpimpas di Kota Tidore

Jumat, 3 Mei 2024 - 23:26 WIB

Selain PKB, Gerindra dan PAN, Hj Eka Dahliani Usman Juga Ikut Ambil Formulir Pendaftaran di Nasdem

Berita Terbaru