Dukung Kebaya Goes to UNESCO, Peserta Parade Budaya Nasional 2022 Banjiri Wilayah Sarinah Thamrin

Minggu, 6 November 2022 - 18:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menggelar Parade Budaya Nasional 2022, hasil kolaborasi dengan beberapa organisasi perempuan, kementerian dan lembaga terkait, diantaranya Rumah Komunikasi Lintas Agama (RKLA), Persaudaraan Wanita Tionghoa Indonesia (Perwanti), Forum Perempuan Pencinta Indonesia (FPPI), dan masih banyak lagi di area Car Free Day (CFD), Halaman Sarinah Thamrin Jakarta, Minggu (6/11/2022) pagi.

Parade Budaya Nasional 2022 di ikuti oleh puluhan ribu perempuan dengan mengenakan pakaian adat dari berbagai daerah di Indonesia. Bukan hanya pakaian adat, tapi juga tarian, alat musik, dan lagu daerah hingga lagu nasional bergemuru di area tersebut sebagai bentuk antusiasme dalam mendorong Kebaya Goes to UNESCO menjadi warisan asli Budaya Indonesia yang diakui Internasional.

Baca Juga :  Usulan Kota Tidore Sebagai KSPN Dapat Respon Positif Dari Menparekraf

Ketua Umum RKLA, Hj. Bunda Indah Halimah yang hadir pada acara tersebut mengatakan bahwa sebagai penerus bangsa sudah sewajarnya pertahankan budaya bangsa agar tak lupa akan perjuangan Bangsa Indonesia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sebagai bagian dari rakyat Indonesia, sudah sepatutnya kita memperjuangkan budaya bangsa sendiri. Jika tidak ada budaya mungkin tidak akan adanya adat istiadat dan agama di Indonesia. Semua berawal dari budaya asli sendiri,” ujar Bunda Indah saat ditemui di lokasi Parade Budaya.

Bunda Indah juga mengucapkan terima kasih kepada masyarakat Indonesia yang telah mendukung acara ini. “Saya selaku salah satu ketua dari acara ini menuturkan terima kasih kepada seluruh masyarakat Indonesia, kementerian, kepresidenan, lembaga terkait, organisasi perempuan, dan wakil rakyat yang telah mendukung acara ini dapat berjalan dengan lancar dan sukses. Saya sangat bangga sekali,” ucapnya dengan penuh kerendahan.

Baca Juga :  Kunjungi Musium Nasution, Tim Penulis, Pemrakarsa dan Panitia Serahkan Dummy Ade Irma

Bagi generasi muda penerus bangsa atau kaum milenial, lanjut Bunda Indah, tidaklah sulit, cukup bekali diri masing-masing saja.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Michael
Editor : Michael
Sumber : Special Report

Berita Terkait

PBNU Siapkan Pansus untuk Rebut Kembali PKB
PAN Siap Usung Anies pada Pilkada Jakarta Jika Zita Anjani Jadi Wakilnya
Waketum DPP KNPI Subhan Pattimahu: Mukhamad Misbakhun Sosok Tepat untuk BPK RI
Wapres Ke-9 RI Hamzah Haz Meninggal Dunia
Hasto Kristiyanto: Anies Dulu Jadi Rival, Sekarang Teman Berdialog
NasDem Resmi Usung Anies Baswedan di Pilgub Jakarta 2024
NasDem Akan Dukung Penuh Kaesang Jika Maju di Pilgub Jateng 2024
Kaesang Pangarep Kunjungi NasDem Tower

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 20:35 WIB

Demokrat Percayakan Duet Samaun – Donatus Maju di Pilkada Fakfak 2024

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:41 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Beri Bantuan Sarana Usaha untuk 228 Pelaku UMKM

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:15 WIB

Vendor Bank Indonesia Perwakilan Malut Digugat Kedua Kalinya 

Kamis, 25 Juli 2024 - 21:26 WIB

Seorang Ayah Setubuhi Anak Kandung, Satreskrim Polres Halsel, Siap Proses Hukum 

Kamis, 25 Juli 2024 - 19:48 WIB

Bupati Freddy Thie Sambut Kunjungan Kerja Kapolda Papua Barat

Kamis, 25 Juli 2024 - 16:18 WIB

Pj Gubernur Papua Barat Buka Pendidikan dan Pelatihan Calon Paskibraka Papua Barat

Kamis, 25 Juli 2024 - 16:10 WIB

Dapat Rekomendasi Golkar, YO-JOIN Sudah Kantongi Tiga SK untuk Pilkada Bintuni

Kamis, 25 Juli 2024 - 15:56 WIB

Kapolda Papua Barat Tiba Di Kaimana, Dijemput Secara Adat Suku Miere

Berita Terbaru

Nasional

PBNU Siapkan Pansus untuk Rebut Kembali PKB

Jumat, 26 Jul 2024 - 22:54 WIB

tajukflores