Dirut Krakatau Steel Silmy Karim Lolos Seleksi Pertama Dirjen Imigrasi

Kamis, 20 Oktober 2022 - 15:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Kementerian Hukum dan Ham (Kemenkumham) menggelar seleksi terbuka untuk jabatan Direktur Jenderal atau Dirjen Imigrasi. Dalam seleksi kali ini, jabatan Dirjen Imigrasi bisa diisi dari kalangan non-Pegawai Negeri Sipil (PNS) dengan usia maksimal 58 tahun terhitung Desember 2022.

Seleksi terbuka ini dilakukan dalam enam tahapan, dimulai dengan tahapan pengumuman pada 27 September 2022 yang diikuti dengan pembukaan pendaftaran pada periode 27 September hingga 11 Oktober 2022.

Hasilnya, sejumlah nama dinyatakan lolos tahap seleksi administrasi seperti tertuang dalam pengumuman nomor SEK-KP.03.03-704.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menariknya, ada nama Direktur Utama PT Krakatau Steel dalam daftar nama peserta seleksi yang lolos pada tahap ini.

Baca Juga :  Islamic Centre Depok Jadi Pioner Pendidikan Digital bagi Remaja

Berikut daftar lengkap, 30 nama peserta seleksi terbuka Calon Dirjen Imigrasi.

1. SILMY KARIM
2. ELY JOHN KARIMELA
3. DORRY SONATA
4. LEONARDO SIPAYUNG
5. DENNY ISKANDAR
6. DONNY PRAYOGA
7. ADHI SRI KUNCORO HARIMAWAN
8. JAMES WILLEM VICTOR WOISIRI
9. I PUTU BRAMA ARYA DIPUTRA
10. TITIEK SUSIANA S
11. RINI PURWANDARI
12. BUDI PURWANTO
13. ADI SUMINTO
14. MUHAMMAD SHARIF ABDUL RAHMAN
15. BERMAN AGUST BUDIMAN SIREGAR
16. MUHAMMAD RAHMAD
17. YUCKI PRIHADI
18. WACHYUDI AZIS
19. ARMAND NASUTION
20. JAYA SANTOSO
21. ANDI SYAFRANI
22. MAHBUB HANDOKO HUSEIN
23. RIO ZAKARIA
24. BUDI ARYANTO
25. HERU KUSTIYONO
26. UYAN SETIAWAN ASKAM
27. AMERUDIN
28. SANCO SIMANULLANG
29. ANTONIUS KRISMAWAN
30. SARTONO

Baca Juga :  Pengukuhan Kepengurusan IKA FEB Trisakti Periode 2022-2026

Selanjutnya, para peserta akan mengikuti seleksi tahap berikutnya yakni Seleksi Kompetensi Bidang (penulisan makalah), Seleksi Kompetensi Manajerial dan Sosial Kultural (asesmen).

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Admin
Sumber : Detikcom

Berita Terkait

Nama Agusti Talib Menguat Dampingi Hj Eka Dahliani di Pilkada Halsel
Tinjau SD Pulau Adi, Bupati Freddy Thie Janji Bangun Ruang Kepala Sekolah
Safari Ramadhan di Kampung Kambala, Bupati Freddy Thie Janjikan Bangun Laboratorium Komputer
Safari Ramadan Ke Kampung Karawawi, Bupati Freddy Thie Bicara Pembangunan Dan Kawasan Konservasi
Bupati Freddy Thie Ungkap Masjid Kampung Nusaulan akan Dapat Bantuan Sebesar 250 Juta
Polda Sumut Tetapkan 2 Tersangka Kasus PPPK di Langkat
Kejari Langkat Dinilai Kurang Optimal Tangani Kasus Korupsi
Pemkot Tidore Kepulauan Resmi Sampaikan Laporan LPPD Tahun 2023 Kepada Gubernur Maluku Utara

Berita Terkait

Jumat, 29 Maret 2024 - 01:02 WIB

Nama Agusti Talib Menguat Dampingi Hj Eka Dahliani di Pilkada Halsel

Jumat, 29 Maret 2024 - 00:57 WIB

Tinjau SD Pulau Adi, Bupati Freddy Thie Janji Bangun Ruang Kepala Sekolah

Jumat, 29 Maret 2024 - 00:51 WIB

Safari Ramadhan di Kampung Kambala, Bupati Freddy Thie Janjikan Bangun Laboratorium Komputer

Rabu, 27 Maret 2024 - 23:33 WIB

Safari Ramadan Ke Kampung Karawawi, Bupati Freddy Thie Bicara Pembangunan Dan Kawasan Konservasi

Rabu, 27 Maret 2024 - 23:17 WIB

Bupati Freddy Thie Ungkap Masjid Kampung Nusaulan akan Dapat Bantuan Sebesar 250 Juta

Selasa, 26 Maret 2024 - 21:55 WIB

Kejari Langkat Dinilai Kurang Optimal Tangani Kasus Korupsi

Selasa, 26 Maret 2024 - 21:07 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Resmi Sampaikan Laporan LPPD Tahun 2023 Kepada Gubernur Maluku Utara

Selasa, 26 Maret 2024 - 20:52 WIB

Puluhan Ton BBM Milik Ditpulairud Polda Malut Ditahan AL, Kepala KSOP ll Ternate Diduga Terlibat

Berita Terbaru