Kantor BPJS Ketenagakerjaan Cab. Labuha Gelar Sosialisasi Pentingnya Jaminan Sosial Bagi Pekerja Informal di Kepsul

Sabtu, 27 Mei 2023 - 07:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, SANANA – Kantor BPJS Ketenagakerjaan Cabang Halmahera Selatan (Halsel) Labuha, menggelar sosialisasi dan pelatihan teknis kepada agen perisai atau penggerak jaminan sosial ketenagakerjaan terkait pentingnya jaminan sosial.

Sosialisasi dan pelatihan yang digelar di Blok Gravity, Desa Fagudu Kecamatan Sanana tersebut memaparkan program-program BPJS Ketenagakerjaan.

Dimana saat ini memang sangat penting, karena menyangkut perlindungan terhadap tenaga kerja yang memiliki resiko terutama kecelakaan kerja dan kematian khususnya para pekerja informal yang ada di Kabupaten Kepulauan Sula (Kepsul).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bagian Count perwakilan Kantor Cabang BPJS ketenagakerjaan Halmahera Selatan, Labuha, Irsanudin mengatakan untuk saat ini yang terdaftar sebagai Agen aktif BPJS ketenagakerjaan itu ada 12 orang.

Baca Juga :  Sukses Membangun Halmahera Selatan, Bupati Usman Sidik Meraih Penghargaan Manggala Karya Kencana

“Agen perisai ini sebenarnya kami membuka kesempatan kepada orang-orang yang memang ingin dan punya kemauan mensosialisasikan BPJS ketenagakerjaan kepada para pekerja informal,” Ujar Irsanudin, Jumat (26/05/2023).

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : SAF
Editor : TIM
Sumber : Irsanudin

Berita Terkait

Sempat Gegerkan Warga Hinai, Penemuan Jasap Pria Didalam Parit Ternyata Warga Binjai
Walikota Ali Ibrahim Buka Secara Resmi Musrenbang RPJPD Kota Tidore Kepulauan Tahun 2024-2045
Bertarung Pilkada Halsel Hj Eka Dahliani Usman Ambil Formulir pendaftaran Dari Partai PKB
Tim Pengamanan PT Indonesia Power UBP Pangkalan Susu Lakukan Pengamanan Kelistrikan
Pasca Diamankan Terduga Pelaku Perusakan, Oknum Kades di Langkat Ditahan di Rumah Warga
SBGN Malut Ajak Karyawan Peringati Hari Buruh 1 Mei 2024
DPC PKB Halsel Buka Penjaringan Bakal Calon Kepala Daerah Besok
Warga Hinai Dikejutkan Penemuan Sesosok Mayat Pria Membusuk Didalam Parit

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 21:31 WIB

Sempat Gegerkan Warga Hinai, Penemuan Jasap Pria Didalam Parit Ternyata Warga Binjai

Jumat, 19 April 2024 - 18:52 WIB

Walikota Ali Ibrahim Buka Secara Resmi Musrenbang RPJPD Kota Tidore Kepulauan Tahun 2024-2045

Jumat, 19 April 2024 - 18:46 WIB

Bertarung Pilkada Halsel Hj Eka Dahliani Usman Ambil Formulir pendaftaran Dari Partai PKB

Jumat, 19 April 2024 - 18:40 WIB

Tim Pengamanan PT Indonesia Power UBP Pangkalan Susu Lakukan Pengamanan Kelistrikan

Kamis, 18 April 2024 - 17:37 WIB

SBGN Malut Ajak Karyawan Peringati Hari Buruh 1 Mei 2024

Kamis, 18 April 2024 - 17:33 WIB

DPC PKB Halsel Buka Penjaringan Bakal Calon Kepala Daerah Besok

Kamis, 18 April 2024 - 13:53 WIB

Warga Hinai Dikejutkan Penemuan Sesosok Mayat Pria Membusuk Didalam Parit

Rabu, 17 April 2024 - 18:11 WIB

Ketum DPP Surosowan Indonesia Bersatu Beri Konsultasi dan Bantuan Hukum Gratis Bagi Masyarakat Tidak Mampu

Berita Terbaru