Kemkomdigi Efisiensi Anggaran 2025, Fokus pada Program Prioritas di Tengah Pemangkasan

Kamis, 13 Februari 2025 - 15:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Meutya Hafid, Menteri Komdigi (Istimewa)

Meutya Hafid, Menteri Komdigi (Istimewa)

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) melakukan reprioritisasi program kerja guna menghadapi keterbatasan alokasi anggaran tahun 2025 akibat penerapan kebijakan efisiensi anggaran pemerintah.

“Dengan terbatasnya alokasi anggaran pada pagu anggaran tahun anggaran 2025 ini, maka strategi yang akan dilakukan Kemkomdigi antara lain, pertama melakukan reprioritisasi program,” kata Sekretaris Jenderal Kemkomdigi Ismail dalam rapat kerja dengan Komisi I DPR RI di Gedung DPR RI, Jakarta, Kamis.

Ismail menyampaikan bahwa anggaran Kemkomdigi tahun 2025 dipangkas Rp3,84 triliun karena efisiensi dan hal itu akan berdampak pada postur rencana anggaran.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Oleh karena itu, Kemkomdigi harus menyesuaikan kembali prioritas program kerjanya, termasuk program layanan base transceiver station (BTS), operasional pusat data nasional (PDN), serta akses internet di daerah terdepan, terluar, dan tertinggal (3T).

Baca Juga :  38 DPW PAN Dukung Zulkifli Hasan Kembali Jadi Ketum PAN

Efisiensi anggaran juga akan berdampak pada Sistem Tata Kelola Pengendalian Penyelenggara Sistem Elektronik (TKPPSE), penanganan konten negatif, program peningkatan literasi digital, Digital Talent Scholarship, dan program beasiswa S2/S3

Guna menghadapi keterbatasan alokasi anggaran tahun 2025, Ismail menjelaskan, Kemkomdigi melakukan reprioritisasi, pemfokusan kembali, dan peninjauan ulang program guna mencegah pemborosan.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : Muhammad Ariobimo Sukmono
Sumber : ANTARA

Berita Terkait

Ahmad Irawan: Supremasi Sipil Tetap Terjaga dalam Revisi UU TNI
Afriansyah Noor Resmi Bergabung dengan Partai Demokrat, Ditunjuk Sebagai Wasekjen
Dukung UMKM, Maman Abdurrahman Apresiasi Kolaborasi Sampoerna di The Big Idea Forum
Garuda Asta Cita Nusantara Puji 130 Hari Kinerja Presiden Prabowo: Komitmen Nyata untuk Rakyat
Forum Alumni Muda Trisakti Deklarasi Dukung Maman Abdurrahman untuk Pimpin IKA Trisakti
IKATIF Usakti: Menteri UMKM RI Harus Pimpin Alumni untuk Membangun Trisakti
Perdokmil DKI Jakarta Gelar Simposium dan Workshop, Pengurus Resmi Dilantik
BPN Gesid Gelar Buka Puasa Bersama dan Talk Show, Bahas Peran Organisasi dalam Sukseskan Koperasi Merah Putih

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 11:29 WIB

Afriansyah Noor Resmi Bergabung dengan Partai Demokrat, Ditunjuk Sebagai Wasekjen

Senin, 24 Maret 2025 - 11:21 WIB

Dukung UMKM, Maman Abdurrahman Apresiasi Kolaborasi Sampoerna di The Big Idea Forum

Senin, 24 Maret 2025 - 00:40 WIB

Garuda Asta Cita Nusantara Puji 130 Hari Kinerja Presiden Prabowo: Komitmen Nyata untuk Rakyat

Minggu, 23 Maret 2025 - 13:27 WIB

Forum Alumni Muda Trisakti Deklarasi Dukung Maman Abdurrahman untuk Pimpin IKA Trisakti

Minggu, 23 Maret 2025 - 13:19 WIB

IKATIF Usakti: Menteri UMKM RI Harus Pimpin Alumni untuk Membangun Trisakti

Minggu, 23 Maret 2025 - 12:09 WIB

Perdokmil DKI Jakarta Gelar Simposium dan Workshop, Pengurus Resmi Dilantik

Sabtu, 22 Maret 2025 - 19:18 WIB

BPN Gesid Gelar Buka Puasa Bersama dan Talk Show, Bahas Peran Organisasi dalam Sukseskan Koperasi Merah Putih

Sabtu, 22 Maret 2025 - 13:53 WIB

Ketua Ombudsman Mokhammad Najih dan Mendag Bahas Temuan Pelanggaran Distribusi MINYAKITA

Berita Terbaru

Wakil Bupati Tanah Bumbu H Bahsanudin saat menyampaikan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Pemerintah Daerah Anggaran 2024 pada Rapat Paripurna DPRD Tanah Bumbu di Gedung DPRD setempat, Senin (24/03/2025). (Ist)

KALIMANTAN SELATAN

Wabup Tanah Bumbu Sampaikan LKPJ Pemerintah Daerah 2024

Senin, 24 Mar 2025 - 17:49 WIB