Masuk Rekor MURI, Ribuan Perempuan Parade Budaya Nasioanal Banjiri Area Car Free Day

Minggu, 6 November 2022 - 08:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Ada yang berbeda pada acara Car Free Day, di ruas jalan Husni Thamrin depan Gedung Sarinah Jakarta, Parade Budaya Nasional 2022 digelar dengan penuh antusias dari berbagai daerah, Minggu (6/11/2022) pagi.

Sejak pukul 05.30 WIB terlihat ribuan kaum perempuan segala usia memadati ruas jalan tersebut memakai kebaya dengan warna dan corak yang menarik.

Rencananya para perempuan berkebaya tersebut akan melakukan pawai dari Gedung Sarinah menuju Bundaran Hotel Indonesia dalam acara Parade Budaya Nusantara Bersama BNPT dengan tema Kebaya goes to UNESCO.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pertama, acara ini sebagai transformasi wawasan kebangsaan. Kita beruntung sebagai bangsa yang diwariskan empat pilar kebangsaan yakni UUD 1945, Ideologi Pancasila, Bhinneka Tunggal Ika dan Negara Kesatuan Republik Indonesia,” kata Kepala Badan Nasional Penanggulangan Teroris (BNPT) Komjen Pol. Dr. Boy Rafli Amar di lokasi acara.

Baca Juga :  Yusdi Lamatenggo: Peran Media Sangat Penting Untuk Bangkitkan Pariwisata Papua Barat Daya

Kedua, lanjut Boy Rafli, BNPT melakukan revitalisasi nilai-nilai Pancasila di seluruh aspek kehidupan masyarakat.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Michael
Sumber : Special Report

Berita Terkait

Diskusi Publik GMNI Tangsel: Dominus Litis Berpotensi Mengancam Keadilan Hukum
Seorang Pria di Halsel Diterkam Dua Ekor Buaya
Kemhan: Deddy Corbuzier Jadi Stafsus Menhan Bidang Komunikasi Sosial dan Publik
Menhan Sjafrie Sjamsoeddin Angkat Deddy Corbuzier Jadi Stafsus
Samaun Dahlan Respon Isu Pemangkasan Honorer Pemda Fakfak
Senat Filipina Persiapkan Sidang Pemakzulan Sara Duterte, Mulai Juni
Mahasiswa Hukum Pamulang Urai Pro dan Kontra Asas Dominus Litis dalam RUU KUHAP
Trump Tegaskan Warga Palestina yang Tinggalkan Gaza Tak Akan Bisa Kembali

Berita Terkait

Kamis, 9 Mei 2024 - 19:09 WIB

PB HMI Sorot RUPS PT. Timah Tbk, Adi Sebut Momen Mentri BUMN Evaluasi Komisaris dan Direksi

Sabtu, 6 April 2024 - 15:39 WIB

Kaimana: The City of Tolerance

Senin, 18 September 2023 - 12:21 WIB

Fundraising Dinner untuk Korban Perang Ukraina di Westin Jakarta

Kamis, 18 Mei 2023 - 23:37 WIB

Memorial Day on Mai 18, Doportation of the Crimean Tatars

Selasa, 25 Oktober 2022 - 01:22 WIB

Peduli Terhadap Kemanusiaan, Dubes Ukraina Kenalkan Yayasan OZF

Senin, 3 Oktober 2022 - 14:34 WIB

18 Tahun DPD RI: Api LaNyalla Untuk Indonesia

Kamis, 29 September 2022 - 12:33 WIB

Kaicil Joko Widodo, Tanah Buton dan Moloku Kieraha

Senin, 12 September 2022 - 01:02 WIB

Mengenal Lebih Dekat Sosok Penciptan dan Penyanyi Lagu Renung

Berita Terbaru

Daerah

Seorang Pria di Halsel Diterkam Dua Ekor Buaya

Selasa, 11 Feb 2025 - 18:21 WIB

Nasional

Menhan Sjafrie Sjamsoeddin Angkat Deddy Corbuzier Jadi Stafsus

Selasa, 11 Feb 2025 - 17:39 WIB

Daerah

Samaun Dahlan Respon Isu Pemangkasan Honorer Pemda Fakfak

Selasa, 11 Feb 2025 - 17:33 WIB