Penebangan Kayu di Lahan Milik Ali Umasangaji Untuk Bangun Dengan Jembatan

Rabu, 22 Desember 2021 - 17:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.ID, SANANA – Perusahan CV.Azzahra Karya baru-baru ini melakukan penebangan kayu pada lahan milik Ali Umasangaji, Warga Desa Capalulu Kecamatan Mangoli Tengah, Kabupaten Kepulauan Sula (Kepsul) Maluku Utara.

Hal ini diakui Direktur CV. Azzahra Karya Djawal Fokaaya saat ditemui Detik Indonesia, Senin (20/12/2021), mengatakan penebangan kayu pada lahan milik Ali Umasanagji berdasarkan permintaan Ali Umasangaji.

“Kami tabang kayu di lahan Ali Umasangaji, karena permintaan Ali, sebab Ali yang minta ke perusahan untuk tebang kayu agar bangun dengan jembatan di KM 8 dari wailoba, KM 10, KM 16, KM 14 dan pertengahan antara KM 16-17,”terang Djawal.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Djawal menerangkan, penebangan kayu bukan untuk dijadikan kayu produksi, akan tetapi untuk membangun dengan dua jembatan agar warga Desa Wailoba bisa akses ke Ibu Kota Kecamatan.

Baca Juga :  Guru Besar Pengajian Al-Qahar Diduga Hamili Santriwati di Kepsul
Foto: Kondisi Jembatan KM 10 sebelum di perbaiki

“Untuk batas antara desa saya serahkan ke pemerintah kecamatan dan pemerintah kabupaten, karena saya (Djawal,red) tidak punya wewenang berbicara soal tabal batas antara wailoba-capalulu,”tandasnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Saff
Editor : Harris
Sumber : Djawal Fokaaya

Berita Terkait

Walikota Ali Ibrahim Buka Secara Resmi Musrenbang RPJPD Kota Tidore Kepulauan Tahun 2024-2045
Bertarung Pilkada Halsel Hj Eka Dahliani Usman Ambil Formulir pendaftaran Dari Partai PKB
Tim Pengamanan PT Indonesia Power UBP Pangkalan Susu Lakukan Pengamanan Kelistrikan
Ketum DPP SIB Harap Indonesia Jadi Poros Gerakan Non-Blok Untuk Mediasi Konflik Israel-Iran
Pasca Diamankan Terduga Pelaku Perusakan, Oknum Kades di Langkat Ditahan di Rumah Warga
SBGN Malut Ajak Karyawan Peringati Hari Buruh 1 Mei 2024
DPC PKB Halsel Buka Penjaringan Bakal Calon Kepala Daerah Besok
Warga Hinai Dikejutkan Penemuan Sesosok Mayat Pria Membusuk Didalam Parit

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 18:52 WIB

Walikota Ali Ibrahim Buka Secara Resmi Musrenbang RPJPD Kota Tidore Kepulauan Tahun 2024-2045

Jumat, 19 April 2024 - 18:46 WIB

Bertarung Pilkada Halsel Hj Eka Dahliani Usman Ambil Formulir pendaftaran Dari Partai PKB

Jumat, 19 April 2024 - 18:40 WIB

Tim Pengamanan PT Indonesia Power UBP Pangkalan Susu Lakukan Pengamanan Kelistrikan

Kamis, 18 April 2024 - 23:19 WIB

Pasca Diamankan Terduga Pelaku Perusakan, Oknum Kades di Langkat Ditahan di Rumah Warga

Kamis, 18 April 2024 - 17:33 WIB

DPC PKB Halsel Buka Penjaringan Bakal Calon Kepala Daerah Besok

Kamis, 18 April 2024 - 13:53 WIB

Warga Hinai Dikejutkan Penemuan Sesosok Mayat Pria Membusuk Didalam Parit

Rabu, 17 April 2024 - 18:11 WIB

Ketum DPP Surosowan Indonesia Bersatu Beri Konsultasi dan Bantuan Hukum Gratis Bagi Masyarakat Tidak Mampu

Selasa, 16 April 2024 - 19:53 WIB

Tiga Marga Kasuba Pimpin Halsel Pembangunan Mesjid Raya Tidak Mampu Di Tuntaskan

Berita Terbaru