Reses di 2 Desa, Ramli Tidore Tampung Aspirasi Masyarakat

Sabtu, 2 April 2022 - 13:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Reses Anggota DPRD Kepsul Ramli Tidore, SE (dok: Saf/DETIK Indonesia)

Reses Anggota DPRD Kepsul Ramli Tidore, SE (dok: Saf/DETIK Indonesia)

DETIKINDONESIA.CO.ID, SANANA – Sekretaris Komisi III Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD), Kabupaten Kepulauan Sula (Kepsul), Maluku Utara, Ramli Tidore, SE menggelar Reses masa sidang II tahun 2022 di daerah pemilihannya Kabupaten Kepsul, tepatnya di Desa Waiboga dan Desa Waiman, Kecamatan Sulabesi Tengah, Jumat, (01/04/2022) malam.

Dalam Sambutannya, Ramli Tidore menjelaskan Maksud dan tujuan diadakan Reses ini untuk menampung Aspirasi warga masyarakat sekaligus ajang silaturahmi.

”Kami datang untuk menjemput aspirasi Bapak Ibu, dan kita akan coba perjuangkan sesuai kemampuan kami, silahkan Bapak dan Ibu sampaikan aspirasinya,” Ucap Ramli Tidore yang juga Ketua DPD Partai PKS Kepsul.

Menurut Ramli, animo masyarakat untuk hadir dalam reses ini sangat luar biasa, banyak hal yang di sarankan melalui agenda reses, ini yang perlu mendapatkan perjuangan untuk menjadi pokok pikiran yang harus menjadi program kerja.

“Hasil dari reses ini, akan menjadi pokok pikiran saya yang nantinya harus di bahas baik bersama anggota komisi, maupun eksekutif untuk pembahasan anggaran kedepan,” katanya.

Pada kesempatan itu, salah seorang warga Desa Waiboga mengatakan, kami masyarakat Desa Waiboga menginginkan agar Air PDAM yang ada di Desa Waiboga saat ini dengan pembayaran yuran per bulan itu bisa di kurangkan sedikit sebagaimana yang sudah di tetapkan saat ini.

Baca Juga :  CEO MDI Group dan Tokoh Muda Mengecam Keras Tindakan Kekerasan Terhadap Wartawan di Maluku Utara

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Saf
Editor : Harris
Sumber : Ramli Tidore

Berita Terkait

Sebanyak 50 ASN Pemkot Tidore Kepulauan Ikuti Pelatihan Kepemimpinan Administrator
Pemuda Pancasila Jagokan Hj Eka Dahliani Abusama untuk Pilkada Halsel
30 OPD Halsel Ke Jakarta, Aktivitas Pelayanan Publik Lumpuh
Sikapi Hasil Sengketa Pilpres, Advokat Tb. Uuy Faisal Hamdan: Putusan MK Sudah Objektif
Bacakan Eksepsi, Penasehat Hukum Robby Messa Sebut Dakwaan JPU Kabur Minta Kliennya Dibebaskan
Pastikan Keamanan Pasokan Listrik, Tim UBP PLTU Gelar Pengamanan di Area obvitnas
Partai PKS Panik dengan Elektabilitas Bahrain Kasuba
Ketum Komunitas Jabar dan Indonesia Unggul Beri Ucapan Selamat atas Kemenangan Prabowo-Gibran di MK

Berita Terkait

Rabu, 24 April 2024 - 17:24 WIB

Sebanyak 50 ASN Pemkot Tidore Kepulauan Ikuti Pelatihan Kepemimpinan Administrator

Rabu, 24 April 2024 - 17:15 WIB

Pemuda Pancasila Jagokan Hj Eka Dahliani Abusama untuk Pilkada Halsel

Rabu, 24 April 2024 - 17:09 WIB

30 OPD Halsel Ke Jakarta, Aktivitas Pelayanan Publik Lumpuh

Selasa, 23 April 2024 - 18:37 WIB

Sikapi Hasil Sengketa Pilpres, Advokat Tb. Uuy Faisal Hamdan: Putusan MK Sudah Objektif

Selasa, 23 April 2024 - 12:26 WIB

Pastikan Keamanan Pasokan Listrik, Tim UBP PLTU Gelar Pengamanan di Area obvitnas

Selasa, 23 April 2024 - 07:49 WIB

Partai PKS Panik dengan Elektabilitas Bahrain Kasuba

Selasa, 23 April 2024 - 07:45 WIB

Ketum Komunitas Jabar dan Indonesia Unggul Beri Ucapan Selamat atas Kemenangan Prabowo-Gibran di MK

Selasa, 23 April 2024 - 07:41 WIB

Satu Rumah di Desa Kwala Langkat, Diduga di Rusak Massa

Berita Terbaru

DKI JAKARTA

Pada Sidang Mediasi, Nasabah WAL Minta Instrumen Pengembalian Dana

Selasa, 23 Apr 2024 - 20:19 WIB