Sherly Laos & Khofifah Gelar Buka Puasa Bersama, Perkuat Sinergi Sosial di Maluku Utara

Kamis, 13 Maret 2025 - 10:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kebersamaan Gubernur Sherly Laos dengan warga Muslimat NU saat Bukber di Royal Resto, Ternate, Rabu (12/3/2025).(Detik Indonesia/RRI/Adpim).

Kebersamaan Gubernur Sherly Laos dengan warga Muslimat NU saat Bukber di Royal Resto, Ternate, Rabu (12/3/2025).(Detik Indonesia/RRI/Adpim).

DETIKINDONESIA.CO.ID – Suasana hangat dan penuh kebersamaan menyelimuti acara Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama yang diselenggarakan oleh Gubernur Maluku Utara, Sherly Laos, dan Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa. Acara ini berlangsung di Ballroom Royal Resto, Kota Ternate, pada Rabu (12/3/2025).

Acara tersebut dihadiri oleh berbagai organisasi Islam serta tokoh masyarakat, memperkuat sinergi dan kepedulian sosial antarprovinsi. Lebih dari 1.000 tamu undangan turut serta, termasuk pengurus dan anggota Muslimat NU se-Maluku Utara, PWNU Maluku Utara, MUI Maluku Utara, PW Muhammadiyah Maluku Utara, serta organisasi kepemudaan seperti HMI, KAMMI, KAHMI, IKA PMII, dan KICI Maluku Utara.

Dalam sambutannya, Gubernur Maluku Utara, Sherly Laos, mengungkapkan rasa terhormat dapat berbagi momen bersama keluarga besar Muslimat NU serta berbagai organisasi Islam di wilayahnya. Ia juga mengapresiasi kehadiran Gubernur Jawa Timur yang membawa semangat kebersamaan dan memperkuat kerja sama dalam memajukan daerah. Menurutnya, acara ini menjadi momentum penting untuk meningkatkan kepedulian sosial serta membangun sinergi dalam berbagai bidang.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : RRI.CO.ID

Berita Terkait

Pererat Silaturahmi, Keluarga Besar Kejaksaan Malut Adakan Buka Puasa Bersama
Pemerintah Kota Tidore Siapkan Gudang dan Pasar Pertanian, Petani Tak Perlu Khawatir Pemasaran
Pemkot Ternate Efisiensi Anggaran Rp 4,5 Miliar, Lanjutkan Pembangunan Polres
Profil Bupati Halmahera Utara Terpilih, Piet Hein Babua, Yang Akan Segera Dilantik
Safari Ramadan, Bupati dan Wabup Halteng Bagikan Ribuan Paket Sembako Gratis
Pemprov Maluku Utara Gelar Safari Ramadan dan Pasar Murah di Halmahera Selatan
DPRD Maluku Utara dan Halut Dukung Penuh NHM Pulihkan Operasional Tambang
Festival Ramadan 2025: Kemenag Maluku Utara Berbagi Sembako untuk Masyarakat Sofifi

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 09:53 WIB

Pererat Silaturahmi, Keluarga Besar Kejaksaan Malut Adakan Buka Puasa Bersama

Rabu, 19 Maret 2025 - 09:31 WIB

Pemerintah Kota Tidore Siapkan Gudang dan Pasar Pertanian, Petani Tak Perlu Khawatir Pemasaran

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:16 WIB

Profil Bupati Halmahera Utara Terpilih, Piet Hein Babua, Yang Akan Segera Dilantik

Selasa, 18 Maret 2025 - 13:02 WIB

Berbagi Kasih di Bulan Ramadan, Masjid Sabilul Muhtadin Santuni Yatim Piatu di Depok

Selasa, 18 Maret 2025 - 12:58 WIB

Safari Ramadan, Bupati dan Wabup Halteng Bagikan Ribuan Paket Sembako Gratis

Selasa, 18 Maret 2025 - 12:40 WIB

Pemprov Maluku Utara Gelar Safari Ramadan dan Pasar Murah di Halmahera Selatan

Selasa, 18 Maret 2025 - 12:27 WIB

DPRD Maluku Utara dan Halut Dukung Penuh NHM Pulihkan Operasional Tambang

Selasa, 18 Maret 2025 - 12:17 WIB

Festival Ramadan 2025: Kemenag Maluku Utara Berbagi Sembako untuk Masyarakat Sofifi

Berita Terbaru