Sidang Paripurna Pengesahan Ranperda Kabupaten Kepsul Berbuntut Panas

Jumat, 1 Juli 2022 - 15:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, SANANA – Rapat paripurna pengesahan empat Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) DPRD, Kabupaten Kepulauan Sula (Kepsul), Maluku Utara, tentang Rancangan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD tahun anggaran 2021, Rencana Induk Pembangunan Pariwisata Daerah, Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Kepulauan Sula serta Pemberlakuan mata Pelajaran Bahasa Daerah sebagai Muatan Lokal untuk jenjang pendidikan dasar dan menengah pertama berbuntut panas, pada Kamis (30/06/2022).

Hal tersebut berbentuk perang mulut terjadi pada forum rapat paripurna selama kurang lebih 4 menit, lantaran salah satu anggota DPRD Kepsul, Dapil III asal Pulau Mangoli, Kadir Sapsuha, tidak menerima atas pembatalan anggaran belanja mesin Genset PLN untuk Pulau Mangoli yang di anggarkan pada APBD tahun 2021 dengan nilai Rp.1,2 Miliar. Kondisi sidang kianpanas, Kadir langsung keluar dari ruang Paripurna.

Baca Juga :  Jadi Parpol Ketiga Mendaftar Bacaleg ke KPU, ini Target PKS Kepsul

Kadir Sapsuha, saat di wawancarai sejumlah Media, mengatakan Pemerintah Daerah telah membatalkan kegiatan belanja mesin di Pulau Mangoli untuk pelayanan empat kecamatan di ABPD tahun 2021. Kemudian tidak dianggarkan lagi di tahun 2022.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Mesin Genset PLN untuk membantu daya listrik di empat kecamatan di Pulau Mangoli yakni Desa Waisakai sampai di desa Wailoba, dan ini adalah merupakan kebutuhan masyarakat di empat kecamatan itu. Tapi ternyata sampai hari ini Pemerintah Daerah masih mengabaikan,” kata Anggota DPRD dari Partai Amanat Nasional.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Saf
Editor : Michael
Sumber : Kadir Sapsuha

Berita Terkait

Pengembalian Berkas Bakal Calon Bupati Eka Dahliani ke PKB Dikawal Oleh Pemuda Pancasila
Walikota Tidore Kepulauan Beri Apresiasi Kinerja Aparatur Pemerintahan atas Capaian SPM
Dalam Waktu Dekat PP Maluku Utara Tunjuk Plt Ketua PP Halmahera Selatan
Ambil Formulir Pendaftaran di PAN, Hj Eka Dahliani Usman Siap Bertarung Pilkada Halsel
Bupati Safitri Malik Soulisa Menghadiri Rakornas PB 2024 di Bandung
Untuk Memberi Buru Selatan Cahaya Lampu, Bupati Hibahkan Lahan Ke PLN di Ambon
Ketua DPD RI Puji Isi Pidato Prabowo di KPU: Patriotik Sejati
Halal Bihalal PT PLN Indonesia Power dengan Sejumlah Awak Media

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 12:21 WIB

Pengembalian Berkas Bakal Calon Bupati Eka Dahliani ke PKB Dikawal Oleh Pemuda Pancasila

Jumat, 26 April 2024 - 14:06 WIB

Walikota Tidore Kepulauan Beri Apresiasi Kinerja Aparatur Pemerintahan atas Capaian SPM

Jumat, 26 April 2024 - 14:00 WIB

Dalam Waktu Dekat PP Maluku Utara Tunjuk Plt Ketua PP Halmahera Selatan

Jumat, 26 April 2024 - 12:17 WIB

Ambil Formulir Pendaftaran di PAN, Hj Eka Dahliani Usman Siap Bertarung Pilkada Halsel

Jumat, 26 April 2024 - 12:12 WIB

Untuk Memberi Buru Selatan Cahaya Lampu, Bupati Hibahkan Lahan Ke PLN di Ambon

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Halal Bihalal PT PLN Indonesia Power dengan Sejumlah Awak Media

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Jaga Stamina dan Kebugaran, Wakapolres Langkat Ajak Personel Lari Pagi

Rabu, 24 April 2024 - 17:24 WIB

Sebanyak 50 ASN Pemkot Tidore Kepulauan Ikuti Pelatihan Kepemimpinan Administrator

Berita Terbaru

Ekonomi & Bisnis

Sejarah Thunderbird School of Global Management

Sabtu, 27 Apr 2024 - 10:12 WIB