UniMUDA Sorong Rintis Kolaborasi Dengan Istanbul University Turki

Minggu, 26 September 2021 - 06:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA, SORONG- Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong (UniMUDA) membawa delegasi ke Istanbul University yang dipimpin langsung oleh rektor, Dr. H. Rustamadji, Turki, Jum’at, 24 September 2021.

Kegiatan ini merupakan perintisan kolaborasi riset dengan sasaran rekognisi internasional.

Rustamadji didampingi sekretaris BPH UniMUDA, H. Eko Tavip Maryanto dalam diskusi dengan dosen Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Istanbul University, menyampaikan bahwa tahun ini UniMUDA memperoleh dana hibah dari Program Kompetisi Kampus Merdeka(PKKM).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dengan Rangkaian PKKM itulah, UniMUDA dapat menjelajah sampai ke Eropa untuk menjalin kolaborasi riset,” tutur Rustadmaji yang juga pernah menerima anugrah tokoh perubahan Republika.

Tahun ini sudah dua program studi di UniMUDA Sorong mendapat dana hibah PKKM, yakni program pendidkan biologi dan pendidikan teknologi informasi.

Baca Juga :  Kopi Darat Bareng Yasonna Laoly & Beberapa Dubes, Bupati Freddy Thie Promosikan Kaimana

Prof. Dr. Adem Esen, dosen Istanbul University Turki menerima delegasi menyampaikan apresiasi atas kesedian untuk jalin kerjasama.

Dalam rintisan ini, kemudian akan diteruskan dengan publikasi bersama. Di mulai dengan penelitian bersama terkait manajemen pendidikan di Asia dan Eropa.

UniMUDA Sorong adalah transformasi dari Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Muhammadiyah Sorong. Dengan adanya program studi Pendikan, dilanjutkan dengan tambahan prodi.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis :
Editor :
Sumber :

Berita Terkait

Nama Agusti Talib Menguat Dampingi Hj Eka Dahliani di Pilkada Halsel
Tinjau SD Pulau Adi, Bupati Freddy Thie Janji Bangun Ruang Kepala Sekolah
Safari Ramadhan di Kampung Kambala, Bupati Freddy Thie Janjikan Bangun Laboratorium Komputer
Safari Ramadan Ke Kampung Karawawi, Bupati Freddy Thie Bicara Pembangunan Dan Kawasan Konservasi
Bupati Freddy Thie Ungkap Masjid Kampung Nusaulan akan Dapat Bantuan Sebesar 250 Juta
Polda Sumut Tetapkan 2 Tersangka Kasus PPPK di Langkat
Kejari Langkat Dinilai Kurang Optimal Tangani Kasus Korupsi
Pemkot Tidore Kepulauan Resmi Sampaikan Laporan LPPD Tahun 2023 Kepada Gubernur Maluku Utara

Berita Terkait

Jumat, 29 Maret 2024 - 01:02 WIB

Nama Agusti Talib Menguat Dampingi Hj Eka Dahliani di Pilkada Halsel

Jumat, 29 Maret 2024 - 00:57 WIB

Tinjau SD Pulau Adi, Bupati Freddy Thie Janji Bangun Ruang Kepala Sekolah

Jumat, 29 Maret 2024 - 00:51 WIB

Safari Ramadhan di Kampung Kambala, Bupati Freddy Thie Janjikan Bangun Laboratorium Komputer

Rabu, 27 Maret 2024 - 23:33 WIB

Safari Ramadan Ke Kampung Karawawi, Bupati Freddy Thie Bicara Pembangunan Dan Kawasan Konservasi

Rabu, 27 Maret 2024 - 23:17 WIB

Bupati Freddy Thie Ungkap Masjid Kampung Nusaulan akan Dapat Bantuan Sebesar 250 Juta

Selasa, 26 Maret 2024 - 21:55 WIB

Kejari Langkat Dinilai Kurang Optimal Tangani Kasus Korupsi

Selasa, 26 Maret 2024 - 21:07 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Resmi Sampaikan Laporan LPPD Tahun 2023 Kepada Gubernur Maluku Utara

Selasa, 26 Maret 2024 - 20:52 WIB

Puluhan Ton BBM Milik Ditpulairud Polda Malut Ditahan AL, Kepala KSOP ll Ternate Diduga Terlibat

Berita Terbaru