Yayasan El John Indonesia Sukses Gelar Ajang Putra Putri Pariwisata Nusantara 2022

Senin, 13 Juni 2022 - 17:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Yayasan El John Indonesia melalui unit kerjanya El John Pageant sukses menyelenggarakan Grand Final Pemilihan Putra – Putri Pariwisata Nusantara 2022 yang digelar pada Sabtu, 11 Juni 2022 di Merlynn Park Hotel Jakarta.

Keluar sebagai pemenang Putra Putri Pariwisata Nusantara 2022 yaitu Putra Pariwisata Nusantara 2022 Africo Dwi Saputra – Bengkulu, Putri Pariwisata Nusantara 2022 Celia Ivanca Alexandra – Jawa Timur.

Lalu, Putra Generasi Pesona Indonesia 2022 Meigail Andrew – DKI Jakarta, Putri Generasi Pesona Indonesia 2022 Rizkha Dwimarsyam – NTT. Putra Kopi Indonesia 2022 Yudha Ariyanto – Jawa Tengah, Putri Kopi Indonesia 2022 Chelia Dema Saputri – Bengkulu.

Ditambah juara Putra Agrowisata Indonesia 2022 Moh. Ainur Roziqiin – Lampung, Putri Agrowisata Indonesia 2022 Velisya Sonya Emilia – Sumatera Utara. Serta Putra Anti Narkoba Indonesia 2022 Muhammad Isroi Rizky – NTB, dan Putri Anti Narkoba Indonesia 2022 Gelis Purnama Listy – NTB

Founder dan Ketua Umum Yayasan El John Indonesia Martinus Johnnie Sugiarto menyampaikan, pada puncak pemilihan ini, 35 finalis yang terdiri dari 17 Finalis Putra dan 18 Finalis Putri beradu ide, gagasan, penampilan dan kepercayaan diri. Mereka yang mendapatkan nilai terbaik dari dewan juri berhak lolos ke 10 besar. Penilaian dari dewan juri dilakukan sejak masa karantina, baik karantina virtual maupun tatap muka.

Baca Juga :  Dicha Basrewan, Fashion Stylist Puteri Indonesia

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Muhamad Fiqram
Sumber :

Berita Terkait

Pemkot Tidore Siap Berlakukan Zona Bebas Sampah
Sah, KPU Malut Tetapkan Sherly- Sarbin Gubernur Terpilih Maluku Utara
AJI dan IJTI Minta Perpanjang Pencarian Jurnalis metro TV, Sahril Helmi 
MK Tolak Gugatan Sengketa Pilwalkot Tidore Kepulauan
Bareskrim Polri Tingkatkan Status Kasus Pagar Laut ke Penyidikan
Dasco: Masih Ada Menteri Prabowo yang Kurang Seirama
Senator Paul Finsen Mayor: Seharusnya Pendidikan Gratis dan Berkualitas Daripada Makan Bergizi Gratis
Bertemu Menko Pangan, Gubernur Velix Dorong Sinergi di Bidang Pertanian

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 15:03 WIB

Dasco: Masih Ada Menteri Prabowo yang Kurang Seirama

Rabu, 5 Februari 2025 - 16:28 WIB

DPP GAN Dukung Kebijakan Presiden Prabowo yang Mengaktifkan Kembali Pengecer LPG 3kg dan Jadi Agen Subpangkalan

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:51 WIB

Paus Minta Megawati jadi Dewan Penasihat Scholas Occurentes

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:34 WIB

Perdokmil dan Pusdokkes Polri Perkuat Sinergi: Kolaborasi Strategis di Bidang Kedokteran Militer dan Kepolisian

Rabu, 5 Februari 2025 - 10:43 WIB

Bulog Pastikan Cadangan Beras Aman Jelang Ramadan

Rabu, 5 Februari 2025 - 10:34 WIB

Apa Itu Subpangkalan LPG 3 Kg dan Bedanya dengan Pengecer?

Selasa, 4 Februari 2025 - 21:15 WIB

Ungkap Empat Kasus Impor Ilegal, Bareskrim Polri Selamatkan Negara dari Kerugian Rp.64 Miliar Lebih

Selasa, 4 Februari 2025 - 14:39 WIB

Dasco: Soal LPG 3 Kg Bukan Kebijakan Prabowo, Pengecer Kini Boleh Berjualan Lagi

Berita Terbaru

Daerah

Pemkot Tidore Siap Berlakukan Zona Bebas Sampah

Kamis, 6 Feb 2025 - 20:18 WIB

Tak Berkategori

MK Tolak Gugatan PHPU Ternate, Tauhid-Nasri Siap Dilantik

Kamis, 6 Feb 2025 - 20:13 WIB

Daerah

MK Tolak Gugatan Sengketa Pilwalkot Tidore Kepulauan

Kamis, 6 Feb 2025 - 15:09 WIB