Freddy Thie Pasar Adalah Ruang Interaksi Paling Jujur dan Terbuka

Senin, 30 Januari 2023 - 12:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID,PASAR- Setiap orang pastinya memiliki rutinitas saat waktu libur tiba, baik berwisata atau pun menghabiskan waktu bersama keluarganya. Hal unik dan berbeda dilakukan oleh Freddy Thie Bupati Kabupaten Kaimana Periode 2021-2024 yang menjadikan rutinitas hari liburnya dengan berkunjungan dan berbincang bersama masyarakat Kaimana di Pasar.

Rutinitas ini bahkan ia lakukan jauh sebelum dirinya terpilih menjadi Bupati pada kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Kaimana pada 2019 silam.

“Betul ini sudah jadi rutinitas saya sejak dulu, saat masih aktif jadi pengusaha dan sekarang saya sudah jadi Bupati masih terus saya lakukan rutinitas ini”, kata Freddy saat berkunjungan ke Pasar Baru Kaimana pada Sabtu (28/01/2023.

Menurutnya pasar merupakan tempat interaksi yang paling tepat untuk menerima berbagai masukan dan keluh kesah dari masyarakat.

“Pasar ini kan yang datang banyak orang, latar belakangnya beda, sudah tentu masalahnya beda juga, saya sering dengar dan terima masukan dari basudara semua disini”, tuturnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Team
Editor : Aisyah
Sumber :

Berita Terkait

Vladimir Putin Menang Telak di Pemilu Rusia
Di Masa Agresi ke Palestina, Menteri Israel Sebut Bulan Ramadan Harus ‘Dihapus’
Erdogan Beri Ucapan Selamat Kepada Prabowo Lewat Surat
Arab Saudi Sebut Tidak Ada Negara yang Bela Israel di Mahkamah Internasional Karena Perbuatannya
PM Inggris Kirim Surat Ucapan Selamat atas Kemenangan Prabowo
Putin Beri Selamat atas Kemenangan Prabowo
Arab Akhirnya Bertindak Soal Penjajahan Israel
Israel Siapkan Perang Melawan Palestian

Berita Terkait

Rabu, 8 Mei 2024 - 19:35 WIB

Hj Eka Dahliani Usman Perempuan Pertama yang Ikut Bertarung Di Pilkada Halmahera Selatan

Selasa, 7 Mei 2024 - 19:02 WIB

Relawan Dan Ribuan Simpatisan Eka Dahliani Usman Bergerak Mengawal Pengembalian Berkas Di Sejumlah Partai Politik

Selasa, 7 Mei 2024 - 18:57 WIB

Pengendalian Inflasi, Pemkot Tidore Kepulauan Dapat Bantuan Bibit Cabe dari Bank Indonesia Malut

Selasa, 7 Mei 2024 - 15:59 WIB

Resmi Mendaftar Lewat NasDem, Samaun Dahlan Siap Bertarung di Pilkada Fakfak 2024

Selasa, 7 Mei 2024 - 01:26 WIB

Kembali Raih Prestasi, Kota Tidore Kepulauan Dapat Penghargaan Pembangunan Daerah (PPD) Tahun 2024

Selasa, 7 Mei 2024 - 01:21 WIB

Ketua Umum Forkabi Nilai Heru Budi Layak Pimpin Jakarta

Selasa, 7 Mei 2024 - 01:17 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Harap Lomba Inovasi Daerah Tingkatkan Kualitas OPD

Selasa, 7 Mei 2024 - 01:09 WIB

FGD Hima Persis DKI, Tagline Sukses Jakarta Disebut Bawa Semangat Kemajuan

Berita Terbaru