Menpora Amali Dampingi Presiden Jokowi Ikut Jalan Sehat Menuju Satu Abad NU

Selasa, 31 Januari 2023 - 14:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, SOLO – Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali ikut mendampingi Presiden Republik Indonesia Joko Widodo jalan sehat bersama keluarga besar Nahdiyin di depan Puro Mangkunegaran, Surakarta, Jawa Tengah, Minggu (22/1) pagi.

Olahraga bertajuk “Jalan Sehat Menuju Satu Abad NU” ini diikuti pula oleh Ibu Negara Iriana Joko Widodo, Ketua DPR RI Puan Maharani dan Ketua Umum PBNU Yahya Cholil Staquf serta para Menteri Kabinet Indonesia Maju, diantaranya Menkopolhukam Mahfud MD, MenBUMN Erick Thohir, MenpanRB Abdullah Azwar Anas, Kapolri Listyo Sigit Prabowo.

Presiden Jokowi sangat memberikan apresiasi terhadap pelaksanaan Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) serta Jalan Sehat yang diprakarsai oleh Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) dalam rangka menuju peringatan 100 tahun NU.

“Saya sangat mengapresiasi Porseni dan Jalan Sehat yang diadakan di Kota Solo. Ini sekaligus menyongsong satu abad Nahdlatul Ulama,” kata Presiden RI Joko Widodo.

Menurut Presiden, olahraga yang diantaranya dengan jalan kaki, meski santai dan rileks akan membuat badan sehat dan bugar. Dengan berbekal kesehatan yang ada di seluruh lapisan masyarakat, negara akan kuat.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Fiq
Sumber : Kemenpora

Berita Terkait

Pengembalian Berkas Bakal Calon Bupati Eka Dahliani ke PKB Dikawal Oleh Pemuda Pancasila
Walikota Tidore Kepulauan Beri Apresiasi Kinerja Aparatur Pemerintahan atas Capaian SPM
Dalam Waktu Dekat PP Maluku Utara Tunjuk Plt Ketua PP Halmahera Selatan
Ambil Formulir Pendaftaran di PAN, Hj Eka Dahliani Usman Siap Bertarung Pilkada Halsel
Bupati Safitri Malik Soulisa Menghadiri Rakornas PB 2024 di Bandung
Untuk Memberi Buru Selatan Cahaya Lampu, Bupati Hibahkan Lahan Ke PLN di Ambon
Ketua DPD RI Puji Isi Pidato Prabowo di KPU: Patriotik Sejati
Halal Bihalal PT PLN Indonesia Power dengan Sejumlah Awak Media

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 12:21 WIB

Pengembalian Berkas Bakal Calon Bupati Eka Dahliani ke PKB Dikawal Oleh Pemuda Pancasila

Jumat, 26 April 2024 - 14:06 WIB

Walikota Tidore Kepulauan Beri Apresiasi Kinerja Aparatur Pemerintahan atas Capaian SPM

Jumat, 26 April 2024 - 14:00 WIB

Dalam Waktu Dekat PP Maluku Utara Tunjuk Plt Ketua PP Halmahera Selatan

Jumat, 26 April 2024 - 12:14 WIB

Bupati Safitri Malik Soulisa Menghadiri Rakornas PB 2024 di Bandung

Jumat, 26 April 2024 - 12:12 WIB

Untuk Memberi Buru Selatan Cahaya Lampu, Bupati Hibahkan Lahan Ke PLN di Ambon

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Halal Bihalal PT PLN Indonesia Power dengan Sejumlah Awak Media

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Jaga Stamina dan Kebugaran, Wakapolres Langkat Ajak Personel Lari Pagi

Rabu, 24 April 2024 - 17:24 WIB

Sebanyak 50 ASN Pemkot Tidore Kepulauan Ikuti Pelatihan Kepemimpinan Administrator

Berita Terbaru

Ekonomi & Bisnis

Sejarah Thunderbird School of Global Management

Sabtu, 27 Apr 2024 - 10:12 WIB