Soal Pemilu Proporsional Tertutup, Nusron Wahid: Kami Harap Hakim MK Dengar Suara Rakyat

Rabu, 7 Juni 2023 - 12:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Golkar Nusron Wahid, (detikindonesia.co.id)

Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Golkar Nusron Wahid, (detikindonesia.co.id)

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA  –  Ketua Badan pemenangan Pemilu (Bappilu) Golkar Nusron Wahid menyoroti, polemik sistem pemilu proporsional tertutup atau coblos partai yang tengah dalam proses di Mahkamah Konstitusi (MK). Golkar meminta agar hakim tak mengesahkan sistem tersebut.

Ketua Bidang Ekonomi DEPINAS SOKSI ini menilai, sistem pemilu coblos partai hanya keinginan elit politik tertentu. “Harapan kita Mahkamah Konstitusi mendengarkan aspirasi dan kehendak rakyat, jangan mendengarkan aspirasi dan kehendak elit-elit politik tertentu,” kata Nusron dalam keterangan persnya, dikutip Kamis (1/6/2023). Waketum PBNU ini mengungkapkan, masyarakat Indonesia sudah punya pengalaman tiga kali pemilu dengan sistem proporsional terbuka atau pemilu coblos caleg. Hal itu jadi dasar, sekaligus tak ada alasan bagi MK memutuskan sistem pemilu proporsional tertutup.

Baca Juga :  Heru Budi Tegur ASN DKI Jakarta Yang Incar Jabatan dan Pinjaman Online (Pinjol)

“Kita sudah punya pengalaman, pemilu dengan sistem proporsional terbuka, di pemilu tahun 2009, pemilu tahun 2014, dan pemilu tahun 2019, rakyat merasa diberi kebebasan, dan lebih berkehendak memilih calon yang disukainya dari berbagai partai,” tegas Nusron.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut, anggota Komisi VI DPR ini berharap, hakim-hakim Mahkamah Konstitusi mendengarkan harapan rakyat tersebut. Dia juga menilai sistem pemilu proporsional tertutup juga menjadi tanda kemunduran demokrasi. “Harapan kami, hakim-hakim di majelis MK mendengarkan harapan rakyat, jangan sampai demokrasi kita kembali mundur, hanya memilih partai sementara rakyat tidak pernah kenal siapa wakil yang mewakilinya,” beber Nusron.

Untuk sikap partai Golkar sendiri, Nusron menjelaskan bahwa, Golkar tetap konsiten mendukung sistem pemilu dengan proporsional terbuka. “Karena itu, Golkar optimis dan berharap supaya pemilu tetap memggunakan (sistem) proporsional terbuka,” tutup Nusron.

Baca Juga :  Poros Muda Golkar Indonesia Apresiasi dan Dukung Kader Terbaik Partai Golkar Banten Untuk Pilkada 2024

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : YULI A.H
Sumber : GOLKARPEDIA

Berita Terkait

Kunjungi Balai Pemasyarakatan (BAPAS) Kelas I Makassar, Komite I Akan Perjuangkan Aspirasi Bapas
Ketua MPR RI Bamsoet Tegaskan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Sulit Untuk Dijegal
Soal RUU Pengelolaan Ruang Udara, Senator Filep Beri Analisa Dampak Bagi Daerah
Kalah dari Uzbekistan, Ketua DPD RI Pacu Semangat Timnas Indonesia U-23 Tetap Menyala
Sukses Bikin DPD RI Bertaji, LaNyalla Terima Special Award dari PWI Jatim
Ketua DPD RI Puji Isi Pidato Prabowo di KPU: Patriotik Sejati
Komite IV DPD RI Minta RPJPN 2025-2045 Munculkan Pertumbuhan Ekonomi Baru
Komite I DPD RI Beri Catatan Penting Atas Pelaksanaan Pemilu Serentak 2024

Berita Terkait

Minggu, 12 Mei 2024 - 20:01 WIB

Demi Bela Klien, Benny Wulur Tantangan Tinju Hotman Paris di Ring Arena

Sabtu, 11 Mei 2024 - 18:53 WIB

Ketua MPR RI Bamsoet Tegaskan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Sulit Untuk Dijegal

Kamis, 9 Mei 2024 - 18:57 WIB

Soal RUU Pengelolaan Ruang Udara, Senator Filep Beri Analisa Dampak Bagi Daerah

Rabu, 1 Mei 2024 - 14:02 WIB

Kalah dari Uzbekistan, Ketua DPD RI Pacu Semangat Timnas Indonesia U-23 Tetap Menyala

Rabu, 1 Mei 2024 - 13:54 WIB

Sukses Bikin DPD RI Bertaji, LaNyalla Terima Special Award dari PWI Jatim

Jumat, 26 April 2024 - 12:08 WIB

Ketua DPD RI Puji Isi Pidato Prabowo di KPU: Patriotik Sejati

Selasa, 23 April 2024 - 20:19 WIB

Pada Sidang Mediasi, Nasabah WAL Minta Instrumen Pengembalian Dana

Rabu, 17 April 2024 - 19:29 WIB

Percepat Penguatan IKN, Kemenpan RB Pastikan SDM Berkualitas

Berita Terbaru