Dekat Pemilihan, DPRD Pakai Uang Rakyat Cek Kesehatan

Senin, 22 Januari 2024 - 12:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota DPRD Kota Tidore Kepulauan (detikindonesia.co.id)

Anggota DPRD Kota Tidore Kepulauan (detikindonesia.co.id)

DETIKINDONESIA.CO.ID Jelang pemilihan Presiden, wakil presiden dan anggota legislative pada 14 Februari tahun 2024 mendatang , kesehatan para pimpinan dan anggota DPRD kota Tidore kepulauan yang seluruhnya mencalonkan diri sebagai anggota legislative periode 2024-2029 akan menjalani pemeriksaan kesehatan (medical Check-up).

Informasi yang dihimpun media , direncanakan dalam agenda kerja dan jadwal kegiatan DPRD kota Tidore kepulauan masa persidangan II tahun 2024 nomor 100.3.37/01/02/2024 pada tanggal 3 januari 2024 ditanda tangani ketua DPRD Tidore Abdurahman Arsyad mengagendakan pemeriksaan kesehatan ke 25 pimpinan dan anggota DPRD Tidore melakukan Medical Check-up pada tanggal 26-28 januari 2024 untuk memastikan kesehatan para politisi parlemen tidore ini yang menggunakan uang rakyat.

Baca Juga :  Tiga Pejabat Tinggi Pertama Pemkot Tidore Kepulauan Resmi Dilantik

Kepala bagian umum dan perlengkapan secretariat DPRD kota Tidore M Hafid Ismail kepada wartawan baru-baru ini ketika dikonfrimasi membenarkan adanya rencana melakukan Medical Check-up untuk para anggota DPRD kota Tidore, namun sejauh ini belum dipastikan apakah pemeriksaan dilakukan di rumah sakit di kota Ternate atau di ibu kota Jakarta ,’’ Kita belum pasti periksa kesehatan mereka dimana, kita masih kosultasi di beberapa rumah sakit di ternate maupun Jakarta, ‘ ucap Hafid.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Soal anggaran pemeriksaan kesehatan nanti, lanjut hafid para anggota DPRD kota Tidore kepulauan akan dibekali dengan uang kesehatan sebesar Rp 5 juta rupiah untuk per anggota DPRD dari 25 anggota ,’’ ujar Hafid.

Baca Juga :  Walikota Tidore Kepulauan Apresiasi Kegiatan Baznas Bebagi Tahun 2023

Menanggapi rencana pemeriksaan kesehatan 25 anggota DPRD kota Tidore kepulauan nanti, Ketua komunitas wartawan kota Tidore (Kwatak) Mardianto Musa mengatakan bahwa pemeriksaan kesehatan sudah diatur bagi mereka para wakil rakyat sesuai ketentuan perundang-undangan , Negara sudah mengatur para politisi parlemen yang sehat,’’ Biar saja dorang yang sehat tara anggarkan kesehatan gratis atau insentif lain untuk masyarakat gratis cukup mereka saja kita tidak usah,’’ sindir Mardianto.

Kendati demikian, pria sapaan akrab Mas Antoth ini menyarankan kepada secretariat DPRD untuk biaya kesehatan wakil rakyat jika dijumlahkan sekali cek up sebesar Rp 125.000.000,- (seratus dua puluh lima juta) sebaiknya dilakukan saja di rumah sakit tidore , selain ekonomis tidak memeras anggaran untuk perjalanan dinas kita semua mendapat keuntungan dari pembayaran biaya kesehatan pejabat DPRD tidore yang sudah tentu menujang pendapatan di daerah.

Baca Juga :  LKPASI Berharap Ketua DPD RI Bantu Perjuangkan Hak Ulayat Para Raja, Sultan dan Masyarakat Adat

“Cuma sek up bukan operasi berat lainya sebaiknya bikin di tidore saja sudah cukup , tidak perlu kuras uang daerah bikin perjalanan dinas lagi ke luar daerah biar hemat ahir tahun ada sisa anggaran untuk kepentingan lain ,’’ saran Mardianto.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Yuli
Sumber :

Berita Terkait

Ketua MPR RI Bamsoet Tegaskan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Sulit Untuk Dijegal
Soal RUU Pengelolaan Ruang Udara, Senator Filep Beri Analisa Dampak Bagi Daerah
Kalah dari Uzbekistan, Ketua DPD RI Pacu Semangat Timnas Indonesia U-23 Tetap Menyala
Sukses Bikin DPD RI Bertaji, LaNyalla Terima Special Award dari PWI Jatim
Ketua DPD RI Puji Isi Pidato Prabowo di KPU: Patriotik Sejati
Komite IV DPD RI Minta RPJPN 2025-2045 Munculkan Pertumbuhan Ekonomi Baru
Komite I DPD RI Beri Catatan Penting Atas Pelaksanaan Pemilu Serentak 2024
Indonesia Terus Komitmen Kirimkan Bantuan Kemanusiaan ke Palestina dan Sadan

Berita Terkait

Sabtu, 11 Mei 2024 - 18:57 WIB

Gara Gara Arisan Istri Pegawai Lapas Labuha mendapatkan kekerasan

Sabtu, 11 Mei 2024 - 18:47 WIB

Penutupan Turnamen Futsal Cup II OMK Sto. Aloysius Gonzaga Kota Sorong

Jumat, 10 Mei 2024 - 13:29 WIB

Terima Berkas Calon Bupati Kaimana Freddy Thie, Talimbekas Paulus: Kami Akan Berjuang PDIP-Demokrat Untuk Kaimana!

Kamis, 9 Mei 2024 - 19:04 WIB

Respon Positif Pernyataan Bupati, Zunnur Roin Singgung Momentum Kemajuan Rohil

Kamis, 9 Mei 2024 - 17:26 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Dukung Perpindahan Sekolah Kepolisian Negara Polda Malut di Kelurahan Sofifi

Rabu, 8 Mei 2024 - 19:35 WIB

Hj Eka Dahliani Usman Perempuan Pertama yang Ikut Bertarung Di Pilkada Halmahera Selatan

Selasa, 7 Mei 2024 - 19:02 WIB

Relawan Dan Ribuan Simpatisan Eka Dahliani Usman Bergerak Mengawal Pengembalian Berkas Di Sejumlah Partai Politik

Selasa, 7 Mei 2024 - 18:57 WIB

Pengendalian Inflasi, Pemkot Tidore Kepulauan Dapat Bantuan Bibit Cabe dari Bank Indonesia Malut

Berita Terbaru