Rektor Ma’mun Murod: UMJ Siap Sukseskan Halalbihalal PP Muhammadiyah 1446 H

Kamis, 17 April 2025 - 01:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rektor UMJ (Detik Indonesia/Universitas Muhammadiyah Jakarta)

Rektor UMJ (Detik Indonesia/Universitas Muhammadiyah Jakarta)

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) kembali dipercaya menjadi tuan rumah dalam penyelenggaraan Halalbihalal Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah tahun 1446 H. Kegiatan yang akan digelar pada 19 April 2025 di Auditorium KH. Ahmad Azhar Basyir, Kampus UMJ Cirendeu, ini merupakan wujud kepercayaan berkelanjutan dari PP Muhammadiyah terhadap UMJ sebagai mitra strategis dalam menghelat agenda penting persyarikatan.

 

Rektor Universitas Muhammadiyah Jakarta, Prof. Dr. Ma’mun Murod, M.Si., menyampaikan rasa syukur atas kepercayaan tersebut. “Kami merasa sangat terhormat dan bangga bisa kembali diberi amanah untuk menyelenggarakan acara silaturahim yang sangat bermakna ini. Ini akan kami laksanakan dengan sepenuh hati,” ujarnya.

 

Dalam keterangannya, Prof. Ma’mun menegaskan bahwa UMJ akan mengerahkan seluruh sumber daya untuk memastikan acara berjalan lancar dan sukses. Ia juga berharap acara ini dapat mempererat ukhuwah Islamiyah serta memperkuat solidaritas internal Muhammadiyah.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA

Berita Terkait

Rektor UMJ: Kaderisasi Ulama Penting untuk Masa Depan Bangsa
Maman Abdurrahman Pimpin IKA TRISAKTI Periode 2025 – 2029
Rektor UMJ Tekankan Halalbihalal sebagai Sarana Penguat Ukhuwah Islamiyah
Rektor UMJ Prof. Dr. Ma’mun Murod Tegaskan Pentingnya Resiliensi Mahasiswa Tangkal Radikalisme
IKA Trisakti Matangkan Pemilihan Ketum 2025-2028, Usung Musyawarah Mufakat
Menteri Maman Abdurrahman : Saya Siap Memimpin IKA Trisakti
Pasca Lebaran IKA TRISAKTI Gelar Pemilihan Ketua Umum
KNPI Goes To Campus: Mempersiapkan SDM Unggul Pemuda Menuju Indonesia Emas 2045

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 14:45 WIB

Saatnya Bersatu Mengawal Kepemimpinan Baru Demi Kemajuan Indonesia.

Rabu, 23 April 2025 - 22:56 WIB

Mengenal Budaya dan Perkembangan Tiongkok dari Dekat Bersama chinainmyeyes.com

Selasa, 22 April 2025 - 11:54 WIB

Peran “Invisible Hand” dalam Ekonomi Politik Indonesia di Tengah Proteksionisme Global

Senin, 21 April 2025 - 14:18 WIB

Hilirisasi Sumber Daya Alam: Pilar Kedaulatan Energi

Jumat, 18 April 2025 - 14:00 WIB

Menghidupkan Kembali Ideologi: Menjadikan Pancasila sebagai Pedoman, Bukan Sekadar Hafalan

Rabu, 16 April 2025 - 19:09 WIB

Hantu Di Pabrik dan Hantu Keserakahan: Membaca “Pabrik Gula” dan “Qodrat 2” dari Perspektif Hubungan Industrial

Minggu, 13 April 2025 - 11:04 WIB

M.ISRA RAMLI: Prinsip Dasar Kepemimpinan Nasional Keberpihakan Pada Nilai – Nilai Kerakyatan

Jumat, 11 April 2025 - 09:54 WIB

Budaya Membaca Membawa Perubahan Dalam Hidup Manusia

Berita Terbaru