Keren, DPD GOLKAR dan Kosgoro Kota Bandung Gelar Kampung Ramadhan dan Festival UMKM

Sabtu, 23 April 2022 - 20:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, BANDUNG – Kolaborasi DPD GOLKAR dan Kosgoro Kota Bandung mengadakan Kampung Ramadhan dan Festival UMKM dari tanggal 22 sampai dengan 23 April 2022 berjalan sukses.

Antusiasme para pelaku UMKM mendirikan stand hasil produksinya cukup banyak dan Rumah UMKM pun siap melayani dan memberikan pembinaan dan penyuluhan pada para pelaku yang ingin mengembangkan usahanya, dari permodalan, cara mengemas produk hingga digital marketing.

Adapun tujuan Kegiatan tersebut yaitu untuk menumbuhkan kreasi ekonomi masyarakat berbasis kemandirian ekonomi dan ketangguhan umat dengan memberdayakan kearifan lokal.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

H. Ruslan Abdulgani sebagai Sekretaris Kosgoro yang dalam kesempatan tersebut sebagai ketua pelaksana kegiatan menuturkan bahwa ini adalah momentum kita peduli dan berbagi serta menggairahkan ekonomi bangsa lewat karya anak bangsa, saat ditemui di kantor Kosgoro, Jl. Pelajar Pejuang 45 Bandung, Sabtu, 23/4/22.

Baca Juga :  KNPI Banten Hanya Satu, Tegas Ketum DPP Dr.Ilyas Indra

“Kegiatan ini diisi dengan perlombaan bernuansa islami, hijab fashion show, golkar culinary night, takjil geratis, ramadhan cooking festival, bazar sembako murah hingga acara puncak pemberian hadiah dan tablig akbar,” tutur Ruslan.

Lanjut H. Ruslan Abdulgani yang akrab dipanggil Ustadz Uge memaparkan bahwa kegiatan tersebut ada sumbangsih dan apresiasi dari DPW dan DPP Golkar yang diseahkan secara simbolis dari Teh Nurul Arifin kepada ketua DPD Golkar Kota Bandung, H. Edwin Senjaya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

Mohammad Musa’ad Akhiri Tugas Sebagai Pj Gubernur Papua Barat Daya, Serahkan Estafet Kepemimpinan
KNPI Goes To Campus: Mempersiapkan SDM Unggul Pemuda Menuju Indonesia Emas 2045
Abdurrahim Fabanyo, Ajak Warga Pulau Morotai, Coblos nomor Urut 1
Berangkat Ke Korsel, Ali Mochtar Ngabalin Menerima Gelar Profesor
Setelah Didukung Raja Atiati, Samaun Dahlan dan Donatus Nimbitkendik Konfrensi Pers Hari Ini Dengan Jargon SANTUN
Walikota Memberi Jawaban Atas Pembuatan Raperda Laporan Pertanggungjawban Pelaksanaan APBD Kota Tidore
Rapat Paripurna Ke 6, Walikota Tidore Kepulauan Menyampaikan RPD Tentang LPP 2023
Tokoh Adat Minta Ibu Safitri Malik Soulisa Pimpin Buru Selatan Periode Kedua

Berita Terkait

Selasa, 29 April 2025 - 15:48 WIB

HIPMI Dorong Danantara Percepat dan Efisienkan Konsolidasi BUMN

Kamis, 24 April 2025 - 15:23 WIB

Gubernur Maluku Apresiasi Penyelenggaraan Salam Fest dan Moluccas Digifest 2025

Kamis, 24 April 2025 - 13:47 WIB

Bupati Maluku Tengah Resmi Berangkatkan Lima Atlet Sepak Bola ke Turnamen Malaysia

Kamis, 24 April 2025 - 09:31 WIB

1 SSK Brimob Polda Kaltim Kawal Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Suara PSU Kukar 2025

Rabu, 23 April 2025 - 14:07 WIB

Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Pegunungan oleh Presiden Prabowo Berlangsung Khidmat

Senin, 21 April 2025 - 08:46 WIB

Bupati TTU Falent Kebo Rayakan Paskah di Wini, Komitmen Dukung Pembangunan Gereja

Sabtu, 19 April 2025 - 16:16 WIB

Bupati Halmahera Selatan Tegaskan Sanksi Pemotongan TPP bagi Pegawai Tak Disiplin

Kamis, 3 April 2025 - 07:00 WIB

Menteri Bahlil Lahadalia Pulang Kampung ke Fakfak, Disambut Bupati Fakfak Prosesi Adat

Berita Terbaru