Home / NTT

Bupati TTU Buka Musrenbang RKPD 2026, Dorong Efisiensi Anggaran dan Inovasi Ekonomi

Selasa, 18 Maret 2025 - 09:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati TTU, Falentinus Delasalle Kebo, S.IP.,M.A membuka secara resmi kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2026 Tingkat Kecamatan Insana Utara, Kabupaten TTU, Jumat (14/3/2025). (Detik Indonesia/RakyatNTT)

Bupati TTU, Falentinus Delasalle Kebo, S.IP.,M.A membuka secara resmi kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2026 Tingkat Kecamatan Insana Utara, Kabupaten TTU, Jumat (14/3/2025). (Detik Indonesia/RakyatNTT)

4. Mewujudkan Tata Kelola Pemerintahan yang Baik, Bersih dan Berkemampuan

5. Meningkatkan Akselerasi Pembangunan Infastruktur

6. Melestarikan Lingkungan Hidup dan Kebudayaan Atoni Meto

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

7. Membangun Kawasan Strategis Daerah

Dari visi dan misi yang disampaikan di atas akan terurai secara jelas tujuan dan sasaran yang ingin dicapai dalam RPJMD 2025-2029. Pemerintah desa dan kecamatan diharapkan juga menyesuaikan prioritas pembangunan sebagaimana visi dan misi tersebut.

Bupati ke-11 Kabupaten TTU ini menitipkan beberapa hal untuk diperhatikan bersama. Pertama; ffisiensi Anggaran. Efisiensi anggaran yang dilakukan dari pemerintah pusat hingga daerah selain bertujuan untuk membiayai kegiatan strategis yang berdampak langsung kepada masyarakat, juga bertujuan untuk mengurangi pemborosan anggaran, seperti biaya perjalanan dinas, rapat-rapat, pembelian ATK dan lain sebagainya. “Terhadap hal ini saya berharap agar para pimpinan perangkat daerah, termasuk para kepala desa agar dapat menyesuaikan pada rencana anggaran masing-masing perangkat daerah dan desa pada tahun berjalan, maupun pada perencanaan tahun berikutnya,” katanya.

Baca Juga :  Wawancara Bupati Falen Kebo: Reformasi ASN TTU Demi Pelayanan Publik yang Lebih Baik

Kedua; melalui momentum musrenbang ini ia ingin mengingatkan seluruh kepala desa beserta perangkatnya agar menggunakan dana desa dengan sebaik-baiknya. Semua rencana dan pembiayaan harus dilakukan secara transparan dan akuntabel. Dana desa adalah dana untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa bukan untuk meningkatkan kesejahteraan kepala desa atau perangkatnya.

Ketiga; pertumbuhan ekonomi masih di bawah 3% dengan angka kemiskinan yang masih tinggi. Hal ini menuntut inovasi dan percepatan pembangunan di daerah ini. Atas dasar inilah program unggulan pertama adalah program peningkatan ekonomi masyarakat. Sasaran dari program ini adalah penetapan dan pengembangan produk unggulan kabupaten (terutama di bidang pertanian).

“Kita harus mampu mengidentifikasi produk unggulan kita yang memiliki potensi untuk dikembangkan dan memiliki daya jual yang tinggi. Selain itu, Pelatihan tenaga kerja dan pembukaan lapangan kerja menjadi hal penting yang harus menjadi fokus kita bersama. Proses perijinan yang berbelit dan menghambat kegiatan usaha maupun investasi harus dipangkas,” tegasnya.

Baca Juga :  Kades Tabalema Tuntaskan Seluruh Program Di Tahun 2024 

Di akhir sambutan, Bupati Falen Kebo memenangkan bahwa Musrenbang kecamatan adalah forum musyawarah tahunan para pemangku kepentingan di tingkat kecamatan untuk mendapatkan masukan mengenai kegiatan prioritas pembangunan di wilayah kecamatan berdasarkan hasil musrenbang desa. (rnc)

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : RAKYATNTT

Berita Terkait

Gubernur NTT Sambut Audiensi Komunitas Konten Kreator dan Aktivis Muda
Bupati TTU Ungkap Alasan Sekolah Lima Hari: Demi Waktu Berkualitas Keluarga
Bupati TTU Sambut Kunjungan Duta Timor Leste, Bahas Kerja Sama Pasokan Sayuran ke Oecusse
Warga Desa Maukabatan Laporkan Kepala Desa ke Bupati TTU, NTT
Bupati Falent Kebo Ungkap Pilihan Realistis untuk Kemajuan TTU: “Lebih Baik Diakui Tertinggal, Daripada Pura-pura Maju”
Gubernur NTT Melki Lana Berikan Pesan Khusus dalam Syukuran Gedung Baru Akademi Teknik Kupang
Bupati TTU Siapkan Lahan 6 Hektare untuk Sekolah Rakyat dari Kemensos
Gubernur NTT Sambut Kunjungan Pengurus IKKEF di Kupang

Berita Terkait

Kamis, 1 Mei 2025 - 13:49 WIB

Jelang May Day 2025, Aliansi Serikat Pekerja BUMD Jakarta Raya Lakukan Soft Launching dan Penandatangan Pakta Integritas

Kamis, 1 Mei 2025 - 10:57 WIB

Justin DPRD DKI: Mutu Pendidikan Saat Ini Belum Mendukung Jakarta Menjadi Kota Global

Kamis, 1 Mei 2025 - 10:52 WIB

Legislator PSI Ikut Naik Transportasi Umum, Soroti Beberapa Masalah

Selasa, 29 April 2025 - 10:34 WIB

Pramono Wacanakan KJMU hingga S3, PSI Jakarta Sarankan Fokus Perluas Beasiswa S1 Strategis

Selasa, 29 April 2025 - 10:31 WIB

Legislator PSI Desak Pemprov DKI Tindak Tegas Pencurian Pelat Besi di JPO dan Kolong Tol

Jumat, 25 April 2025 - 16:52 WIB

PSI Jakarta Serukan Formula E Tak Pakai APBD dan Harus Beri Manfaat bagi Masyarakat Ibu Kota

Kamis, 24 April 2025 - 11:08 WIB

Kisruh Parkir Elektronik DKI, Francine PSI Soroti Kerusakan Mesin dan Praktik Pungli di Jalan Sabang

Rabu, 23 April 2025 - 19:43 WIB

August Hamonangan Menolak Kebijakan Parkir di Kantor Kecamatan, Wali Kota Juga Kena Tarif

Berita Terbaru

Irma Mayang Sari(Pengurus BSNPG & PP KPPG)

Teraju

Dari Rumah, Perempuan Menenun Ekonomi Bangsa

Jumat, 2 Mei 2025 - 07:54 WIB