Dandim 1707/Merauke Resmikan Gereja Di Distrik Jagebob

Selasa, 27 September 2022 - 15:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komandan Kodim 1707/Merauke Letkol Inf Bayu Kriswandito, S.Hub., Int. Didampingi Ketua Persit KCK Cabang XVIII Kodim 1707/Merauke Ny. Nita Bayu Kriswandito Meresmikan Gedung Gereja (Doc:DETIK Indonesia)

Komandan Kodim 1707/Merauke Letkol Inf Bayu Kriswandito, S.Hub., Int. Didampingi Ketua Persit KCK Cabang XVIII Kodim 1707/Merauke Ny. Nita Bayu Kriswandito Meresmikan Gedung Gereja (Doc:DETIK Indonesia)

“Perlu jemaat ketahui bahwa di wilayah Kodim 1707/Merauke mendapat bantuan untuk pembangunan dua Gedung Gereja, yang satu kita bangun di Distrik Sota dan yang satu di Kampung Wenda Asri Distrik Jagebob dan dalam pembangunannya kita libatkan para Babinsa jajaran Kodim 1707/Merauke,” jelas Dandim 1707/Merauke.

“Atas Berkat Rahmat Tuhan Yang Maha Esa, Gedung Gereja di Kampung Wenda Asri pada hari ini kita bisa resmikan bersama. Semoga Gereja ini bisa digunakan dengan sebaik-baiknya bagi warga jemaat Masehi Advent Hari Ketujuh dalam memberikan pelayanan kepada Tuhan Yang Maha Esa, semoga Tuhan memberkati,” ungkap Dandim.

Peresmian Gedung Gereja Masehi Advent Hari Ketujuh tersebut ditandai dengan bunyi sirine, pengguntingan pita papan nama gereja, pelepasan balon peresmian gedung Gereja, penandatanganan prasasti dan pengguntingan pita bangunan gedung Gereja oleh Dandim 1707/Merauke yang didampingi Ketua Persik KCK Cabang XVIII Kodim 1707/Merauke serta penyerahan kunci gedung Gereja kepada Pdt. Samuel, S.Th.

Turut hadir pada acara peresmian Gedung Gereja tersebut Danramil 1707-05/Merauke Mayor Arm Budi Saputra, Pasi Teritorial Kodim 1707/Merauke Kapten Czi Abdul Ghofur, Kapolsek Jagebob Iptu Harapan Purba, para Babinsa Se Distrik Jagebob dan para Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat serta Tokoh Adat se Distrik Jagebob.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Fiqram
Sumber :

Berita Terkait

LBH DPP Bapera Buka Posko Bantuan Hukum Gratis di Bogor
Pengembalian Berkas Bakal Calon Bupati Eka Dahliani ke PKB Dikawal Oleh Pemuda Pancasila
Walikota Tidore Kepulauan Beri Apresiasi Kinerja Aparatur Pemerintahan atas Capaian SPM
Dalam Waktu Dekat PP Maluku Utara Tunjuk Plt Ketua PP Halmahera Selatan
Ambil Formulir Pendaftaran di PAN, Hj Eka Dahliani Usman Siap Bertarung Pilkada Halsel
Bupati Safitri Malik Soulisa Menghadiri Rakornas PB 2024 di Bandung
Untuk Memberi Buru Selatan Cahaya Lampu, Bupati Hibahkan Lahan Ke PLN di Ambon
Ketua DPD RI Puji Isi Pidato Prabowo di KPU: Patriotik Sejati

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 12:21 WIB

Pengembalian Berkas Bakal Calon Bupati Eka Dahliani ke PKB Dikawal Oleh Pemuda Pancasila

Jumat, 26 April 2024 - 14:06 WIB

Walikota Tidore Kepulauan Beri Apresiasi Kinerja Aparatur Pemerintahan atas Capaian SPM

Jumat, 26 April 2024 - 12:17 WIB

Ambil Formulir Pendaftaran di PAN, Hj Eka Dahliani Usman Siap Bertarung Pilkada Halsel

Jumat, 26 April 2024 - 12:14 WIB

Bupati Safitri Malik Soulisa Menghadiri Rakornas PB 2024 di Bandung

Jumat, 26 April 2024 - 12:12 WIB

Untuk Memberi Buru Selatan Cahaya Lampu, Bupati Hibahkan Lahan Ke PLN di Ambon

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Halal Bihalal PT PLN Indonesia Power dengan Sejumlah Awak Media

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Jaga Stamina dan Kebugaran, Wakapolres Langkat Ajak Personel Lari Pagi

Rabu, 24 April 2024 - 17:24 WIB

Sebanyak 50 ASN Pemkot Tidore Kepulauan Ikuti Pelatihan Kepemimpinan Administrator

Berita Terbaru

Berita

LBH DPP Bapera Buka Posko Bantuan Hukum Gratis di Bogor

Minggu, 28 Apr 2024 - 17:38 WIB

Ekonomi & Bisnis

Sejarah Thunderbird School of Global Management

Sabtu, 27 Apr 2024 - 10:12 WIB