Kadinkes Taliabu Hadiri Penutupan Re Akreditasi Puskesmas Nggele

Jumat, 1 Desember 2023 - 06:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID Bobong – Dalam  rangka meningkatkan mutu pelayanan saat ini dinas kesehatan (Dinkes) bersama tim surveior re akreditasi dari lembaga akreditasi fasyankes seluruh Indonesia (Laskesi) melaksanakan kegiatan survei reakreditasi selama 3 hari di Puskesmas Nggele, Kecamatan Taliabu Barat Laut, Kabupaten Pulau Taliabu (Pultab) Maluku Utara.

Kadis kesehatan, Kuraisia Marasaoly menjelaskan reakreditasi puskesmas nggele pada tahun 2019 puskesmas nggele lulus dengan akreditasi predikat pertama dan hari ini kurang lebih 3 hari puskesmas nggele mengikuti reakreditasi kembali.

“Semoga reakreditasi puskesmas nggele kali ini membawahkan hasil terbaik dan bisa paripurna,”Ucap Kuraisia Marasaoly.  Kamis, 30/11/2023.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia bilang apapun penilaian dari tim superveor hari ini adalah bentuk dari kerja kerasnya teman-teman PKM dilapangan selama ini dalam pelayanan kesehatan masyarakat.

Baca Juga :  BPK Perwakilan Malut Diduga Kuat ada Konspirasi Dengan Pemda Maluku Utara

Olehnya itu menurut dia, masih banyak kekurangan dan kelemahan ketika di reakreditasi oleh tim penilai. Sehingga apapun yang menjadi kekurangan kami terus berbenah untuk terus memperbaiki mutu pelayanan kesehatan kepada masyarakat pada PKM Nggele.

“Insyallah, apapun yang menjadi hasilnya hari ini, kami siap untuk memenuhi segala tuntutan dari hasil penilaian itu sendiri,”ujarnya.

Ia mengatakan pelayanan puskesmas nggele dari hasil evaluasi dinas kesehatan Pulau Taliabu, puskesmas nggele juga adalah puskesmas yang diprioritaskan dalam melaksanakan pelayanan kesehatan kepada masyarakat, baik itu pelayanan langsung pada pasien maupun kerja lintas sektor sangat baik.

“Puskesmas nggele sangat memenuhi standar peningkatan mutu sehingga harus layak di reakreditasi,”tegasnya.

Baca Juga :  4 Warga Binaan Lapas Sanana Dapat Remisi Hari Natal

Untuk itu lanjut dia, standar penilaian reakreditasi itu adalah infrastruktur, mutu kualitas petugas, kebutuhan sumberdaya kesehatan dan program-program yang telah dilaksanakan puskesmas dan capaian-capainnya sehingga standar-standar pelayanan mutu itu yang menjadi penilaian.

“Kami berharap hasilnya yang terbaik untuk kami,”ungkapnya.

Kami berkeinginan dengan segala keterbatasan dan kekurangan kami, semoga hasil reakreditasi ini menjadi ujung tombak dan loncatan bagi PKM Nggele, untuk terus berbenah nantinya.

Perlu diketahui bahwa tim survei reakreditasi terdiri dari dua orang yaitu dr. Muhamad Asagaf dan Chalid Abdul halek SKM.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Yuli
Sumber :

Berita Terkait

Rizk Yunanda Sitepu kembali Daptar Penjaringan Bacalon Bupati Langkat di 5 Parpol Ini
Pemkot Tidore Kepulauan Gelar Rapat Evaluasi dan Pendampingan Penyusunan Profil Kelurahan
4 Bulan Gaji ASN Lingkup Pemda Halsel Belum Terbayar
Buka TKD Pertama Karang Taruna Kaimana, Bupati Freddy Thie: Habis Pemilihan Langsung Gas
Peringatan Hari Kartini, Pemkot Tidore Kepulauan Dukung Peran Perempuan dalam Pembangunan
Pemkot Tidore Kepulauan Pantau Harga Komoditas Pangan di Pasar Gosalaha
Bupati Freddy Thie: Tantangan Transformasi Pendidikan Tidaklah Mudah
Pesan Bupati Freddy Thie Dalam Upacara Peringatan Hari Kembalinya Irian Barat Ke Pangkuan NKRI

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 21:45 WIB

Rizk Yunanda Sitepu kembali Daptar Penjaringan Bacalon Bupati Langkat di 5 Parpol Ini

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:34 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Gelar Rapat Evaluasi dan Pendampingan Penyusunan Profil Kelurahan

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:29 WIB

4 Bulan Gaji ASN Lingkup Pemda Halsel Belum Terbayar

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:24 WIB

Buka TKD Pertama Karang Taruna Kaimana, Bupati Freddy Thie: Habis Pemilihan Langsung Gas

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:19 WIB

Peringatan Hari Kartini, Pemkot Tidore Kepulauan Dukung Peran Perempuan dalam Pembangunan

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:06 WIB

Bupati Freddy Thie: Tantangan Transformasi Pendidikan Tidaklah Mudah

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:03 WIB

Pesan Bupati Freddy Thie Dalam Upacara Peringatan Hari Kembalinya Irian Barat Ke Pangkuan NKRI

Rabu, 1 Mei 2024 - 20:36 WIB

Ketua PW IWO Sumut Angkat Bicara Soal Sikap Arogansi Kepsek SMPN 1 Beringin

Berita Terbaru

Daerah

4 Bulan Gaji ASN Lingkup Pemda Halsel Belum Terbayar

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:29 WIB