Maju Pilkada Halsel 2024, Asmar Bani Dapat Respon Positif dari Semua Kalangan

Minggu, 17 Maret 2024 - 23:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA CO.ID, HALSEL – Sikap politik Asmar Bani untuk bertarung pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) tahun 2024 mendapat respon positif dari berbagai kalangan, baik aktivis, tokoh pemuda, maupun kalangan grass root. Salah satunnya adalah tokoh pemuda Maluku Utara (Malut), Tamrin A Ibrahim.

Pasalnya, menurut mantan ketua KNPI Malut periode 2016-2019 ini, sosok Asmar Bani memiliki kecakapan yang sudah teruji.
“saya sangat kenal dekat, beliau hebat dan sangat memiliki kecakapan kepemimpinan yang mumpuni dan teruji,”Pungkas Tamrin

Direktur ELsil Kierah ini juga berkisah tentang kedekatannya saat besama-sama membesarkan Elsil Kieraha, sebuah LSM yang sangat aktif di Malut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Asmar Bani dahulu merupakan anggota saya di ELsil Kieraha, di program United Nations Development Programme (UNDP) dan United States Agency for International Development (USAID) selama 5 tahun”. Kisahnya

Baca Juga :  Xenia Tabrak Truk Mogok di Kelapa, Polisi Masih Selidiki

Tamrin bercerita, “Saya kenal betul beliau (Asmar Bani) soal komitmen dan visi tarung beliau di dunia Organisasi Kemahasiswa dan Kepemudaan (OKP),” Ujar Tamrin di sala satu akun Grup Whatsaap, Minggu (17/3/2024).

Tamrin secara pribadi salut ketika Asmar Bani dipercayakan mendiang Bupati Usman Sidik untuk memagang salah satu jabatan Kepala Dinas (Kadis) di lingkup OPD Halsel,

“Saya senang sekali lompatan karir yang gemilang dan syarat dukungan dengan karirnya yang mempuni,” Ucapnya sembari memberikan salam hormat kepada Asmar Bani.

Tamrin juga menyampaikan, apresiasi dan mendo’akan Asmar Bani yang siap berkarya dan mengabdi untuk daerah Halsel.

“Pilihan berada di ruang publik adalah bukan pilihan biasa, karena harus siap tahan badai dan angin ribut,” Cetusnya.

Baca Juga :  Bupati Freddy Thie: 6 Kampung di Kaimana Akan Terima Bantuan PAMSIMAS

Tambrin bilang, Sosok Asmar Bani yang saya kenal telah banyak di terpa dengan gelombang tekanan dan mampuh melewati etape demi etape dalam berkarir.

“Saya salut dan bangga pada sosok yang bukan muda lagi, tetapi selalu energik seolah memberikan “Intrupsi” pada anak muda untuk memanfaatkan setiap peluang dan pilihan kedepan,” Pungkasnya seraya menyampaikan rasa rindu, “lama sudah tak jumpa dengan beliai (Asmar Bani).

Sekedar informasi, Asmar Bani saat ini telah menggerakkan para relawannya untuk bergerak dengan mengusung tagline Aspirasi Bersama (AB) yang juga merupakan singkatan dari Asmar Bani.

“Kami sekarang begerak dengan tagline Aspirasi Bersama Untuk Halsel Brilian (Berkeadilan dan Berwawasan Lingkungan). Cetus Iksan, salah satu relawan yang di temui media ini di selah-selah pemasangan Baliho AB di kota Labuha.

Baca Juga :  Soal Konsep Sekolah Terpadu, Ini Penjelasan Sekda Halsel 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : ABDILA
Editor : LUKAS
Sumber :

Berita Terkait

Demokrat Percayakan Duet Samaun – Donatus Maju di Pilkada Fakfak 2024
Pemkot Tidore Kepulauan Beri Bantuan Sarana Usaha untuk 228 Pelaku UMKM
Vendor Bank Indonesia Perwakilan Malut Digugat Kedua Kalinya 
Tatap Muka Kapolda Papua Barat Bersama Masyarakat Kaimana, Soroti Masalah Miras dan Judol
Seorang Ayah Setubuhi Anak Kandung, Satreskrim Polres Halsel, Siap Proses Hukum 
Bupati Freddy Thie Sambut Kunjungan Kerja Kapolda Papua Barat
Pj Gubernur Papua Barat Buka Pendidikan dan Pelatihan Calon Paskibraka Papua Barat
Dapat Rekomendasi Golkar, YO-JOIN Sudah Kantongi Tiga SK untuk Pilkada Bintuni

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 20:35 WIB

Demokrat Percayakan Duet Samaun – Donatus Maju di Pilkada Fakfak 2024

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:41 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Beri Bantuan Sarana Usaha untuk 228 Pelaku UMKM

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:15 WIB

Vendor Bank Indonesia Perwakilan Malut Digugat Kedua Kalinya 

Kamis, 25 Juli 2024 - 21:26 WIB

Seorang Ayah Setubuhi Anak Kandung, Satreskrim Polres Halsel, Siap Proses Hukum 

Kamis, 25 Juli 2024 - 19:48 WIB

Bupati Freddy Thie Sambut Kunjungan Kerja Kapolda Papua Barat

Kamis, 25 Juli 2024 - 16:18 WIB

Pj Gubernur Papua Barat Buka Pendidikan dan Pelatihan Calon Paskibraka Papua Barat

Kamis, 25 Juli 2024 - 16:10 WIB

Dapat Rekomendasi Golkar, YO-JOIN Sudah Kantongi Tiga SK untuk Pilkada Bintuni

Kamis, 25 Juli 2024 - 15:56 WIB

Kapolda Papua Barat Tiba Di Kaimana, Dijemput Secara Adat Suku Miere

Berita Terbaru

Nasional

PBNU Siapkan Pansus untuk Rebut Kembali PKB

Jumat, 26 Jul 2024 - 22:54 WIB

tajukflores