Pemda Sula Akan Perjuangkan Ismail Digoel Jadi Pahlawan Nasional

Kamis, 10 November 2022 - 15:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Wakil Bupati Kepsul, Ir. Hi. Saleh Marasabessy (doc: Safari/DETIK Indonesia)

Foto: Wakil Bupati Kepsul, Ir. Hi. Saleh Marasabessy (doc: Safari/DETIK Indonesia)

Foto: Wakil Bupati Kepsul saat melaksanakan Ziarah dan Tabur Bunga di Makam Pahlawan (dok: Nitha/DETIK Indonesia)

“Ini adalah satu motivasi buat kita, Alhamdulilah saya juga jadi wakil Bupati itu semua karena perjuangan para pahlawan yang telah mendahului kita. Oleh karena itu, saya akan sampaikan kepada Ibu Bupati untuk bagaimana Bapak Ismail Digoel juga bisa diperjuangkan menjadi Pahlawan Nasional karena beliau juga sudah masuk dalam kategori pejuang Nasional bersama-sama dengan Bapak Ir. Soekarno pada saat itu di Boeven Digoel,”tuturnya.

Dikatakan Saleh, kalau kita mau memperjuangkan Pahlawan Nasional, tentunya harus ada keterlibatan semua Stakeholder. Baik itu perguruan tinggi, pelaku sejarah dan lain-lain untuk bagaimana kita bisa mempresentasikan ke Pusat terkait Bapak Ismail Digoell bersama salah satu pejuang yang ada di Desa Waibau.

Baca Juga :  Resmi Polisikan Sejumlah Akun YouTube Diduga Sebar Hoax Bupati Purwakarta

“Nanti kita lihat perjalanan mereka apakah bisa dimasukkan dalam Pahlawan Nasional?, Saya kira itu pasti dan akan di komunikasikan dengan lintas sektor terkait masalah peningkatan Pahlawan, yang dari Pahlawan Daerah menjadi Pahlawan Nasional,”tandasnya.(DI/Saf)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Saf
Editor :
Sumber : Ir. Hi. Saleh Marasabessy

Berita Terkait

2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 
SBGN Kota Ternate Gugat Vendornya Bank Indonesia Perwakilan Malut Di Disnaker
Pedagang Keluhkan Tarif Retribusi Sampah, Kabid DLH Langkat Berang di Konfirmasi
Pengalihan Jembatan PTPN II di Langkat, Diduga Ajang Cari Keuntungan Pribadi
Muhammad Ilham Berharap Darwis Batubara Dapat Berkolaborasi di Pilkada Deli Serdang 2024
Pengalihan Jembatan PTPN II di Langkat, Diduga Ajang Cari Keuntungan Pribadi
Obi Fishing Tournament 2024, Pemkab Halsel Ajak Harita Nickel Jadikan Soligi Destinasi Wisata Bahari
Kunjungi Balai Pemasyarakatan (BAPAS) Kelas I Makassar, Komite I Akan Perjuangkan Aspirasi Bapas

Berita Terkait

Selasa, 14 Mei 2024 - 23:08 WIB

2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 

Selasa, 14 Mei 2024 - 21:46 WIB

SBGN Kota Ternate Gugat Vendornya Bank Indonesia Perwakilan Malut Di Disnaker

Selasa, 14 Mei 2024 - 15:20 WIB

Pedagang Keluhkan Tarif Retribusi Sampah, Kabid DLH Langkat Berang di Konfirmasi

Senin, 13 Mei 2024 - 23:46 WIB

Muhammad Ilham Berharap Darwis Batubara Dapat Berkolaborasi di Pilkada Deli Serdang 2024

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:30 WIB

Resmi Daftar di DPW PKB, Samaun Hegemur Siap Jadi Calon Wakil Gubernur Papua Barat

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:23 WIB

Safitri Malik Soulisa Optimis Dapat Dukungan dari NasDem di Pilkada Bursel 2024

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:20 WIB

SBGN Malut Tarik Diri Terkait PHK yang Dilakukan Oleh PT. WP

Minggu, 12 Mei 2024 - 16:30 WIB

Bupati Freddy Thie Kembalikan Berkas Pendaftaran Calon Bupati Kaimana ke DPD PDIP Papua Barat

Berita Terbaru

Daerah

2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 

Selasa, 14 Mei 2024 - 23:08 WIB