Petugas KPPS di Langkat Meninggal, Diduga Kelelahan

Kamis, 15 Februari 2024 - 18:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID.LANGKAT – Seorang petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Pemilu 2024 di Kabupaten Langkat, Sumatera Utara dilaporkan meninggal dunia diduga akibat kelelahan saat melakukan tugas.

Menurut keterangan Camat Sawit Seberang Hanoman, petugas KPPS di TPS 1 Afdiling 1 Desa Sawit Hulu, Kecamatan Sawit Seberang atas bernama Larto (52).

“Menurut informasi, dia jaga TPS sampai jam 2 malam, lalu istirahat. Tadi pagi, jam 7 pagi dia ke TPS lagi mau menandatangi surat, tah kenapa wajahnya lain dan katanya dia rasakan sesak,” ketus Hanoman, Kamis (15/2/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjut Hanoman, jadi sama orang itu di bawa ke tempat kesehatan (Klinik Pratama). Namun saat dalam perjalanan sudah tiada.

Baca Juga :  Prodi Biologi IKIP Muhammadiyah Maumere Gelar Kuliah Tamu

“Saat dibawa ketempatan kesehatan (Klinik Pratama), dalam perjalanan sudah tiada,” ucapnya melalui komunikasi telepon kepada Detik Indonesia.

Terpisah, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sumatera Utara, menyampaikan duka cita atas meninggalnya Larto (52), Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) di TPS 01, Desa Sawit Hulu, Kecamatan Sawit Seberang, Kabupaten Langkat.

“Atas nama pribadi dan lembaga. Kami keluarga besar KPU Sumut sampaikan rasa dukacita yang mendalam atas berpulangnya rekan kerja kami di Sawit Sebrang Langkat,” tutur Robby Effendy, Koordinator Divisi Sumber Daya Manusia (SDM) kepada wartawan.

Dia mendoakan almarhum di tempat yang terbaik oleh Tuhan Yang Maha Esa. “Semoga amal ibadah diterima Allah serta mendapat tempat terbaik di sisi-Nya,” tambahnya.

Baca Juga :  Ditudu Sering Tinggalkan Tugas, Kepsek SDN 134 Halsel Angkat Bicara

Lanjut Robby mengatakan teman-teman KPU Langkat sedang menuju rumah duka.

Kabar duka ini disampaikan ke KPU RI. “Dan ini akan kita sampaikan ke pimpinan di RI,” tutupnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Teguh
Editor : Teguh
Sumber :

Berita Terkait

LBH DPP Bapera Buka Posko Bantuan Hukum Gratis di Bogor
Pengembalian Berkas Bakal Calon Bupati Eka Dahliani ke PKB Dikawal Oleh Pemuda Pancasila
Walikota Tidore Kepulauan Beri Apresiasi Kinerja Aparatur Pemerintahan atas Capaian SPM
Dalam Waktu Dekat PP Maluku Utara Tunjuk Plt Ketua PP Halmahera Selatan
Ambil Formulir Pendaftaran di PAN, Hj Eka Dahliani Usman Siap Bertarung Pilkada Halsel
Bupati Safitri Malik Soulisa Menghadiri Rakornas PB 2024 di Bandung
Untuk Memberi Buru Selatan Cahaya Lampu, Bupati Hibahkan Lahan Ke PLN di Ambon
Ketua DPD RI Puji Isi Pidato Prabowo di KPU: Patriotik Sejati

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 12:21 WIB

Pengembalian Berkas Bakal Calon Bupati Eka Dahliani ke PKB Dikawal Oleh Pemuda Pancasila

Jumat, 26 April 2024 - 14:06 WIB

Walikota Tidore Kepulauan Beri Apresiasi Kinerja Aparatur Pemerintahan atas Capaian SPM

Jumat, 26 April 2024 - 12:17 WIB

Ambil Formulir Pendaftaran di PAN, Hj Eka Dahliani Usman Siap Bertarung Pilkada Halsel

Jumat, 26 April 2024 - 12:14 WIB

Bupati Safitri Malik Soulisa Menghadiri Rakornas PB 2024 di Bandung

Jumat, 26 April 2024 - 12:12 WIB

Untuk Memberi Buru Selatan Cahaya Lampu, Bupati Hibahkan Lahan Ke PLN di Ambon

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Halal Bihalal PT PLN Indonesia Power dengan Sejumlah Awak Media

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Jaga Stamina dan Kebugaran, Wakapolres Langkat Ajak Personel Lari Pagi

Rabu, 24 April 2024 - 17:24 WIB

Sebanyak 50 ASN Pemkot Tidore Kepulauan Ikuti Pelatihan Kepemimpinan Administrator

Berita Terbaru

Berita

LBH DPP Bapera Buka Posko Bantuan Hukum Gratis di Bogor

Minggu, 28 Apr 2024 - 17:38 WIB

Ekonomi & Bisnis

Sejarah Thunderbird School of Global Management

Sabtu, 27 Apr 2024 - 10:12 WIB