Polsek Jajaran Polres Langkat Himbau Warga Tidak Mudah Terprovokasi dengan Berita Hoax

Selasa, 9 Januari 2024 - 15:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, LANGKAT Polres Langkat melalui Bhabinkamtibmas Polsek jajaran laksanakan sambang dan kegiatan Cooling System tahapan Pemilu 2024.

Dalam giat Cooling System, Aipda Armalis Bhabinkamtibnas Polsek Salapian menyampaikan sosialisasi dan edukasi atasi berita hoax kepada warga di Linkungan III (tiga) Kelurahan Tanjung Langkat Kecamatan Salapian Kabupaten Langkat, Sumatera Utara.

Hal itu disampaikan Kasi Humas Polres Langkat AKP Rajendra Kusuma, kepada wartawan dalam keterangannya, Selasa (9/1/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Warga diminta lebih teliti dan mencermati dalam menerima informasi dari internet ataupun media sosial Internet, karena media sosial dapat memudahkan penyebaran informasi kepada masyarakat terkait masalah politik dan pemilu 2024,” ungkapnya.

Baca Juga :  Jelang Natal dan Tahun Baru, Polres Langkat Gelar Apel Pasukan Operasi Lilin, Ini Jadwalnya

Namun, lajut Rajendra, jika tidak digunakan dengan tepat justru bisa menyebabkan kegaduhan, terlebih jika didalamnya terdapat ujaran kebencian.

Dirinya juga menghimbau agar warga tidak sembarangan membuat konten politik melalui media sosial terutama berasal dari sumber yang belum tentu benar yang mengakibatkan perbedaan informasi di media sosial.

Serta menghimbau warga masyarakat ikut berperan aktif untuk terciptanya situasi Kamtibmas yang aman, kondusif dan damai dalam pelaksanaan Pemilu 2024.

Kehadiran Bhabinkamtibmas ditengah masyarakat sangat penting sebagai upaya anggota Polri lebih dekat dengan masyarakat sehingga bisa dapat menampung informasi yang berkembang di lingkungan masyarakat.

Sambungnya, terkait perkembangan situasi Kamtibmas terkini serta melakukan langkah-langkah dan upaya untuk terciptannya situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif.

Baca Juga :  Waka Polres Langkat Resmi Buka Open Tournamen Sinergitas TNI - POLRI dan Unsur Forkopimda Langkat

“Sambang yang dilakakuan Aipda Armalis, selain mencegah terjadinya gangguan keamanan juga melaksanakan sambang untuk berdialog dengan warga yang ditemui demi terjalinnya silaturahmi yang baik antara Polri dan Masyarakat,” tutup AKP Rajendra.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Teguh
Editor : Teguh
Sumber :

Berita Terkait

HIPMI Dorong Danantara Percepat dan Efisienkan Konsolidasi BUMN
Gubernur Maluku Apresiasi Penyelenggaraan Salam Fest dan Moluccas Digifest 2025
Bupati Maluku Tengah Resmi Berangkatkan Lima Atlet Sepak Bola ke Turnamen Malaysia
1 SSK Brimob Polda Kaltim Kawal Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Suara PSU Kukar 2025
Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Pegunungan oleh Presiden Prabowo Berlangsung Khidmat
Bupati TTU Falent Kebo Rayakan Paskah di Wini, Komitmen Dukung Pembangunan Gereja
Bupati Halmahera Selatan Tegaskan Sanksi Pemotongan TPP bagi Pegawai Tak Disiplin
Menteri Bahlil Lahadalia Pulang Kampung ke Fakfak, Disambut Bupati Fakfak Prosesi Adat

Berita Terkait

Sabtu, 3 Mei 2025 - 07:36 WIB

Inovasi Berbagai Program Lingkungan dan Sosial, Harita Nickel Sabet Indonesia CSR Award 2025

Sabtu, 3 Mei 2025 - 07:35 WIB

Malut United Robohkan Benteng Raksasa Bandung di Panggung Hijau

Jumat, 2 Mei 2025 - 20:32 WIB

Kelangkaan BBM Subsidi jenis Minyak Tana di Ternate, Polres dalami jejak Penyalahgunaan 

Jumat, 2 Mei 2025 - 10:01 WIB

100 Hari Kerja, Bupati Halsel Bassam Kasuba Lakukan Perombakan Kabinet

Jumat, 2 Mei 2025 - 09:45 WIB

Bupati Halmahera Selatan Bassam Kasuba Dianugerahi Gelar Kepala Daerah Muda Inspiratif oleh PKS

Jumat, 2 Mei 2025 - 09:37 WIB

Peringati Hardiknas 2025, Bupati dan Wakil Bupati Halut Sampaikan Pesan Inspiratif tentang Pentingnya Pendidikan

Kamis, 1 Mei 2025 - 22:34 WIB

Hasil Terbaru Mata Air Desa Kawasi Masi Terjaga Dengan Baik

Kamis, 1 Mei 2025 - 20:36 WIB

Hasby Yusuf: Negara Harus berkomitmen dalam Menjamin Perlindungan dan Keadilan Sosial bagi Pekerja

Berita Terbaru