Spirit Pembangunan, Freddy Thie Selalu Melaksanakan Kewajiban Untuk Memberi Arahan Kepada ASN di Kaimna

Selasa, 15 Agustus 2023 - 13:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Kaimana Freddy Thie Memberi Arahan Kepada ASN di Kaimna (detikindonesia.co.id)

Bupati Kaimana Freddy Thie Memberi Arahan Kepada ASN di Kaimna (detikindonesia.co.id)

DETIKINDONESIA.CO.ID, KAIMANA  –  Bupati Kaimana Freddy Thie memberi sedikit pengarahan kepada ASN dan Tenaga Kontrak yang telah menjadi bagian dari spirit pembangunan di Kabupaten Kaimana ini. Kemarin, Senin (14 /8/2023).

Menurut Ketua DPD Partai Demokrat Papua Barat ini, Pertama, perihal kedisiplinan dalam bekerja. Tak bisa kita pungkiri, hingga saat ini kedisiplinan kerja masih menjadi masalah kita. Datang dan pulang dari kantor masih sesuka hati, padahal sudah ada jam kerja yang harus ditaati. Bahkan masih banyak ASN dan Kontrak yang jarang masuk kerja tanpa alasan yang jelas. Kita juga sering mendapati ASN dan Kontrak yang tidak profesional dalam pelayanannya kepada masyarakat. Kebiasaan ini harus kita ubah.

Baca Juga :  Pj. Gubernur Papua Barat Ali Baham Temongmere Saat Bertemu Siswa SMA Taruna Kasuari Nusantara

Kedua, terkait soliditas di internal OPD. Saya sangat paham, di beberapa OPD terjadi kubu-kubuan. Si A tidak suka Si B, sehingga berpengaruh pada kinerja dan produktifitas OPD. Saya minta, semua Kepala OPD bisa menyelesaikan masalah-masalah seperti ini. Bangun soliditas dan kekompakan itu, minimal di internal OPD masing-masing. Kita berjalan bersama, dengan Visi dan Misi yang sama, berbagi beban dan beriringan meraih tujuan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketiga, kerja produktif, kreatif, dan inovatif. Jangan pernah puas dengan pencapaian hari kemarin dan hari ini. Peradaban ini terus mengalami perubahan, maka sebagai manusia, kita harus terus berbenah, menyesuaikan dengan kebutuhan yang berubah-ubah pula. Kita menjalankan tugas bukan sebagai rutinitas monoton, tapi sebagai panggung kreatifitas dan inovasi.

Baca Juga :  BNNK Langkat Tangkap Diduga Bandar Sabu, Satu Nama 'Gembel' Melarikan diri

Keempat, tumbuhkan rasa cinta dan rasa memiliki terhadap daerah ini, seakan tanah ini adalah hatimu sendiri. Kaimana adalah tempat kita bertumbuh dan cinta kita akan Kaimana adalah sumber kekuatan untuk mewujudkan perubahan. Saat cinta kita mengalir dalam tindakan, kita akan bekerja dengan lebih tekun, dan mengupayakan hasil yang optimal demi Kaimana yang kita cintai.

Kelima, memberikan pelayanan terbaik bagi daerah dan masyarakat adalah pilar yang mengukuhkan keberadaan kita. Kita bukan hanya sekedar pelaksana kebijakan, tetapi adalah fasilitator yang menghubungkan kebijakan dengan kebutuhan masyarakat. Dalam setiap tindakan, dalam setiap keputusan, kita harus menempatkan kepentingan masyarakat sebagai prioritas utama.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : YULI A.H
Sumber :

Berita Terkait

LBH DPP Bapera Buka Posko Bantuan Hukum Gratis di Bogor
Pengembalian Berkas Bakal Calon Bupati Eka Dahliani ke PKB Dikawal Oleh Pemuda Pancasila
Walikota Tidore Kepulauan Beri Apresiasi Kinerja Aparatur Pemerintahan atas Capaian SPM
Dalam Waktu Dekat PP Maluku Utara Tunjuk Plt Ketua PP Halmahera Selatan
Ambil Formulir Pendaftaran di PAN, Hj Eka Dahliani Usman Siap Bertarung Pilkada Halsel
Bupati Safitri Malik Soulisa Menghadiri Rakornas PB 2024 di Bandung
Untuk Memberi Buru Selatan Cahaya Lampu, Bupati Hibahkan Lahan Ke PLN di Ambon
Ketua DPD RI Puji Isi Pidato Prabowo di KPU: Patriotik Sejati

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 12:21 WIB

Pengembalian Berkas Bakal Calon Bupati Eka Dahliani ke PKB Dikawal Oleh Pemuda Pancasila

Jumat, 26 April 2024 - 14:06 WIB

Walikota Tidore Kepulauan Beri Apresiasi Kinerja Aparatur Pemerintahan atas Capaian SPM

Jumat, 26 April 2024 - 12:17 WIB

Ambil Formulir Pendaftaran di PAN, Hj Eka Dahliani Usman Siap Bertarung Pilkada Halsel

Jumat, 26 April 2024 - 12:14 WIB

Bupati Safitri Malik Soulisa Menghadiri Rakornas PB 2024 di Bandung

Jumat, 26 April 2024 - 12:12 WIB

Untuk Memberi Buru Selatan Cahaya Lampu, Bupati Hibahkan Lahan Ke PLN di Ambon

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Halal Bihalal PT PLN Indonesia Power dengan Sejumlah Awak Media

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Jaga Stamina dan Kebugaran, Wakapolres Langkat Ajak Personel Lari Pagi

Rabu, 24 April 2024 - 17:24 WIB

Sebanyak 50 ASN Pemkot Tidore Kepulauan Ikuti Pelatihan Kepemimpinan Administrator

Berita Terbaru

Berita

LBH DPP Bapera Buka Posko Bantuan Hukum Gratis di Bogor

Minggu, 28 Apr 2024 - 17:38 WIB

Ekonomi & Bisnis

Sejarah Thunderbird School of Global Management

Sabtu, 27 Apr 2024 - 10:12 WIB