Terkait Putusan 5 Terdakwa Pembunuhan Mantan anggota DPRD di Langkat, JPU Sampaikan Memori Banding

Kamis, 14 September 2023 - 11:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, LANGKAT – Terkait putusan kelima terdakwa pembunuhan mantan (eks) anggota DPRD Langkat almarhum Paino, warga Desa Besilam BL, Kecamatan Wampu, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, yang digelar di Pengadilan Negeri Stabat, pada Rabu (06/09) lalu.

Kejaksaan Negeri (Kejari) Langkat melakukan upaya banding dengan megeluarkan lima nomor surat bangding. Hal itu disampikan Kepala seksi tindak pidana umum (Kasi Pidum) Kejari Langkat, Hendra Abdi P Sinaga SH, kepada wartawan, Rabu (13/9/2023).

Ia menyampaikan, bahwa pihaknya telah melakukan upaya banding oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) dengan akta banding sesuai tenggang waktu yang ada.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Adapun terdakwa Heriska Wantenero alias Tio selama 4 tahun penjara, dengan akta banding No. 145/Akta.Pid/Bdg/2023/PN Stb dan terdakwa Sulhanda Yahya alias Tato, dihukum 8 tahun penjara, dengan akta Banding No. 144/Akta.Pid/Bdg/2023/PN.Stb,” terang Kasi Pidum Kejari Langkat.

Baca Juga :  Disdukcapil Langkat Masuk Nominator Daerah Lomba Inovasi 'Nanti KuTuntaskan'

Lanjut, Hendra Abdi P Sinaga menyampaikan terdakwa Persadanta Sembiring alias Sahdan oleh putusan majelis hakim dihukum 7 tahun penjara dengan akta banding No. 142/Akta.Pid/Bdg/2023/PN Stb dan Terdakwa Dedi Bangun yang berperan sebagai eksekutor dituntut JPU 20 tahun dan putusan majelis hakim selama 13 tahun penjara, dengan akta banding No. 143/Akta.Pid/Bdg/2023/PN Stb,

Terdakwa Luhur Sentosa Ginting (LSG) alias Tosa yang berperan sebagai otak pelaku pembunuhan dituntut Jaksa Penuntut U 20 tahun penjara, putusan majelis hakim 15 tahun penjara, dengan akta banding No. 141/Akta.Pid/Bdg/2023/PN Stb.

”Intinya banding baru pagi tadi diajukan, Tgl 13 sptember 2023 terhadap kelima perkara,” demikian isi pesan singkat Kasipidum Hendra Abdi P Sinaga, SH. Kepada SIB (13/9) kemarin sore.

Baca Juga :  Tim MBO PT Wanatiara Persada Kunjungi Petani Lokal, Dorong Kualitas Pangan Karyawan

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TEGUH
Editor : YULI
Sumber :

Berita Terkait

Risman Pasaribu Sarankan Presiden Prabowo Bangun Mindset dan Karakter Anak Bangsa
PDI-P Resmi Pecat Jokowi, Gibran dan Bobby Nasution
Devie Rahmawati: Mendorong Kebijakan Inklusif untuk Menghadapi Tantangan Media Sosial
Prabowo Minta Pejabat “Puasa” Dinas Luar Negeri untuk Efisiensi Anggaran
Pemkot Ingin Jadikan Tidore Kota Berbasis Digital
Bupati Freddy Thie Bertemu Kakanwil BPN Manokwari, Bahas Pembangunan Bandara Yamor
Bawaslu RI Didemo Untuk Diskualifikasi Sherly-Sarbin.
Lagi Lagi Oknum Polisi Malut Intimidasi Jurnalis 

Berita Terkait

Minggu, 1 Desember 2024 - 16:04 WIB

Pramono-Rano Menang di Quick Count, Founder MiZePreneur Maz Pram Ucapkan Selamat dan Siap Kawal Hasil Pilgub Jakarta

Jumat, 29 November 2024 - 19:45 WIB

Ganjar Sebut Kemenangan Pram-Doel di Jakarta Berkat Soliditas Semua Pihak

Kamis, 28 November 2024 - 18:07 WIB

KPU Jakarta Tegaskan Tak Rilis Hasil Real Count dan Quick Count Pilkada Ke Publik

Rabu, 27 November 2024 - 18:30 WIB

Hitung Cepat Indikator: Pram-Rano Unggul 48,8%, RIDO 40,7%, Dharma-Kun 10,3%

Selasa, 26 November 2024 - 20:25 WIB

Affandi Ismail Optimis Pramono-Rano Menang Satu Putaran di Pilgub Jakarta 2024

Selasa, 26 November 2024 - 20:14 WIB

Mantan Direktur Direktorat Pengorganisasian Saksi TIMNAS AMIN Dukung Paslon Pramono-Rano di Pilgub Jakarta 2024

Sabtu, 23 November 2024 - 13:45 WIB

Ahok Hadiri Kampanye Akbar Pramono-Rano di GBK

Jumat, 22 November 2024 - 12:54 WIB

Hadiri Kampanye Pakai Baret Orange, Anies Resmi Dukung Pramono-Rano di Pilgub Jakarta

Berita Terbaru

Nasional

PDI-P Resmi Pecat Jokowi, Gibran dan Bobby Nasution

Rabu, 4 Des 2024 - 19:45 WIB

Daerah

Pemkot Ingin Jadikan Tidore Kota Berbasis Digital

Rabu, 4 Des 2024 - 15:47 WIB