Tokoh Muda Muslim Milenial Arief Rosyid Mendapat Penghargaan BI

Sabtu, 27 November 2021 - 09:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.ID, JAKARTA — Wakil Ketua Badan Ekonomi Syariah Kadin, M. Arief Rosyid Hasan, yang ditunjuk Menteri BUMN Erick Thohir sebagai komisaris PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) meraih penghargaan sebagai Tokoh Penggiat Ekonomi Syariah Terbaik dari Bank Indonesia.

Penganugerahan penghargaan tersebut disaksikan oleh Presiden RI Joko Widodo dan Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo di Jakarta, Rabu (24/11), sebagai bagian dari rangkaian acara Pertemuan Tahunan Bank Indonesia 2021.

Menurut Arief Rosyid Hasan, penghargaan dari Bank Indonesia ini menjadi pemicu untuk terus memperkuat upaya-upaya untuk meningkatkan literasi keuangan Syariah di Indonesia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Alhamdulillah, saya bersyukur atas anugerah yang diberikan Bank Indonesia. Hal ini menjadi pemicu saya dan juga penggiat-penggiat muda ekonomi Syariah di Tanah Air untuk menjadikan Indonesia yang memiliki penduduk muslim terbesar, sebagai pusat ekonomi Syariah dunia sebagaimana cita-cita Presiden Joko Widodo dan masyarakat Indonesia,” ujar Ketua Umum PB HMI periode 2013-2015 itu.

Baca Juga :  Bamsoet Dukung The Second World Congress and Commemoration of Asian African Youth Government di Bandung

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Harris
Sumber : republika.co.id

Berita Terkait

Mohammad Musa’ad Akhiri Tugas Sebagai Pj Gubernur Papua Barat Daya, Serahkan Estafet Kepemimpinan
KNPI Goes To Campus: Mempersiapkan SDM Unggul Pemuda Menuju Indonesia Emas 2045
Abdurrahim Fabanyo, Ajak Warga Pulau Morotai, Coblos nomor Urut 1
Berangkat Ke Korsel, Ali Mochtar Ngabalin Menerima Gelar Profesor
Setelah Didukung Raja Atiati, Samaun Dahlan dan Donatus Nimbitkendik Konfrensi Pers Hari Ini Dengan Jargon SANTUN
Walikota Memberi Jawaban Atas Pembuatan Raperda Laporan Pertanggungjawban Pelaksanaan APBD Kota Tidore
Rapat Paripurna Ke 6, Walikota Tidore Kepulauan Menyampaikan RPD Tentang LPP 2023
Tokoh Adat Minta Ibu Safitri Malik Soulisa Pimpin Buru Selatan Periode Kedua

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 11:29 WIB

Afriansyah Noor Resmi Bergabung dengan Partai Demokrat, Ditunjuk Sebagai Wasekjen

Senin, 24 Maret 2025 - 11:21 WIB

Dukung UMKM, Maman Abdurrahman Apresiasi Kolaborasi Sampoerna di The Big Idea Forum

Senin, 24 Maret 2025 - 00:40 WIB

Garuda Asta Cita Nusantara Puji 130 Hari Kinerja Presiden Prabowo: Komitmen Nyata untuk Rakyat

Minggu, 23 Maret 2025 - 13:27 WIB

Forum Alumni Muda Trisakti Deklarasi Dukung Maman Abdurrahman untuk Pimpin IKA Trisakti

Minggu, 23 Maret 2025 - 13:19 WIB

IKATIF Usakti: Menteri UMKM RI Harus Pimpin Alumni untuk Membangun Trisakti

Minggu, 23 Maret 2025 - 12:09 WIB

Perdokmil DKI Jakarta Gelar Simposium dan Workshop, Pengurus Resmi Dilantik

Sabtu, 22 Maret 2025 - 19:18 WIB

BPN Gesid Gelar Buka Puasa Bersama dan Talk Show, Bahas Peran Organisasi dalam Sukseskan Koperasi Merah Putih

Sabtu, 22 Maret 2025 - 13:53 WIB

Ketua Ombudsman Mokhammad Najih dan Mendag Bahas Temuan Pelanggaran Distribusi MINYAKITA

Berita Terbaru

Wakil Bupati Tanah Bumbu H Bahsanudin saat menyampaikan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Pemerintah Daerah Anggaran 2024 pada Rapat Paripurna DPRD Tanah Bumbu di Gedung DPRD setempat, Senin (24/03/2025). (Ist)

KALIMANTAN SELATAN

Wabup Tanah Bumbu Sampaikan LKPJ Pemerintah Daerah 2024

Senin, 24 Mar 2025 - 17:49 WIB