Bantah Tudingan Pungli, Sekdes Bisui Halsel Angkat Bicara

Kamis, 19 Mei 2022 - 09:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Muhammad Aqhabul, Sekdes Desa Bisui, Halmahera Selatan (foto: www.detikindonesia.co.id)

Muhammad Aqhabul, Sekdes Desa Bisui, Halmahera Selatan (foto: www.detikindonesia.co.id)

DETIKINDONESIA.CO.ID, LABUHA – Sekertaris Desa Bisui Muhammad Aqhabul, membantah tudingan pungutan liar (pungli) yang dialamatkan kepadanya, saat masyarakat mengurus administrasi di Pemerintah Desa Bisui, Kecamatan Gane Tengah, Kabupaten Halmahera Selatan.

Sekertaris Desa Bisui, Muhammad Aqhabul, saat dikonfirmasi awak media, Kamis (19/5/2022) menyampaikan bahwa selama ini pengurusan administrasi, untuk masyarakatnya di Desa Bisui tidak ada Pungli atau apapun namanya itu, sebab selama ini pengurusan administrasi yang dilakukan masyarakat semua digratiskan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjut Elas sapaan akrab Muhammad Aqhabul, masalah ini bermula pada pembuatan surat jual beli tanah oleh oknum yang mengatasnamakan wartawan dari Ternate dan berdomisi di Kelurahan Jati Metro ke Pemerintah Desa Bisui, namun kehadirannya bukan sebagai pembeli melainkan mengaku sebagai wartawan,” ujarnya.

Baca Juga :  Sejumlah Pemuda Maluku Utara Menggelar Aksi Di Depan Ditkrimsus Polda Dan Kejati Malut

“Sementara oknum tersebut datang meminta pembuatan surat jual beli tanah sebanyak 4 kapling, tiga diantaranya 15 x 20 dan satunya lagi 13 x 20 dengan harga bervariasi, baik 12,5 juta satu, 10 juta satu dan 15 juta dua milik warga yang dijadikan sebagai tempat usaha.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : ST
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 
SBGN Kota Ternate Gugat Vendornya Bank Indonesia Perwakilan Malut Di Disnaker
Pedagang Keluhkan Tarif Retribusi Sampah, Kabid DLH Langkat Berang di Konfirmasi
Muhammad Ilham Berharap Darwis Batubara Dapat Berkolaborasi di Pilkada Deli Serdang 2024
Pengalihan Jembatan PTPN II di Langkat, Diduga Ajang Cari Keuntungan Pribadi
Resmi Daftar di DPW PKB, Samaun Hegemur Siap Jadi Calon Wakil Gubernur Papua Barat
Safitri Malik Soulisa Optimis Dapat Dukungan dari NasDem di Pilkada Bursel 2024
SBGN Malut Tarik Diri Terkait PHK yang Dilakukan Oleh PT. WP

Berita Terkait

Selasa, 14 Mei 2024 - 23:08 WIB

2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 

Selasa, 14 Mei 2024 - 21:46 WIB

SBGN Kota Ternate Gugat Vendornya Bank Indonesia Perwakilan Malut Di Disnaker

Selasa, 14 Mei 2024 - 15:20 WIB

Pedagang Keluhkan Tarif Retribusi Sampah, Kabid DLH Langkat Berang di Konfirmasi

Senin, 13 Mei 2024 - 23:46 WIB

Muhammad Ilham Berharap Darwis Batubara Dapat Berkolaborasi di Pilkada Deli Serdang 2024

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:30 WIB

Resmi Daftar di DPW PKB, Samaun Hegemur Siap Jadi Calon Wakil Gubernur Papua Barat

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:23 WIB

Safitri Malik Soulisa Optimis Dapat Dukungan dari NasDem di Pilkada Bursel 2024

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:20 WIB

SBGN Malut Tarik Diri Terkait PHK yang Dilakukan Oleh PT. WP

Minggu, 12 Mei 2024 - 16:30 WIB

Bupati Freddy Thie Kembalikan Berkas Pendaftaran Calon Bupati Kaimana ke DPD PDIP Papua Barat

Berita Terbaru

Daerah

2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 

Selasa, 14 Mei 2024 - 23:08 WIB