Menjelang Pemilu 2024, Kapolda Maluku Utara Minta Kepada Seluruh Komponen

Selasa, 18 Juli 2023 - 12:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menjelang Pemilu 2024, Kapolda Maluku Utara Minta Kepada Seluruh Komponen (detikindonesia.co.id)

Menjelang Pemilu 2024, Kapolda Maluku Utara Minta Kepada Seluruh Komponen (detikindonesia.co.id)

DETIKINDONESIA.CO.ID, TERNATE  –  Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Maluku Utara Irjen (Pol) Midi Siswoko meminta kepada seluruh anggota dari tingkat Polda hingga Polres jajaran untuk membiasakan diri bekerja menggunakan data, jangan menggunakan feeling dan insting.

Bahkan Kapolda juga menyatakan, dalam analisa dan evaluasi gangguan kamtibmas, bukan hanya membandingkan naik turunnya crime total, crime clearance pada waktu tertentu saja tetapi harus mampu menganalisa tentang mengapa crime total ataupun crime clearance bisa naik atau turun.

“Dalam menganev gangguan kamtibmas, harus bisa menjawab apa yang menyebabkan turun naiknya kasus maupun turun naiknya penyelesaian perkara, turun naiknya kasus maupun penyelesaian perkara apakah dari kegiatan kepolisian atupun dari partisipasi masyarakat,” ungkap Irjen Midi saat membuka Gelar Operasional Triwulan II Tahun 2023, yang dihadiri seluruh PJU dan Kapolres di wilayah Malut.

Dalam Pemilu 2024 serentak Kapolda juga menekankan kepada seluruh jajaran terutama masing-masing Kapolres, agar betul-betul mengetahui karakteristik kerawanan daerah di wilayah hukum masing-masing dan mempersiapkan secara matang baik personel, peralatan yang akan digunakan pada seluruh tahapan pengamanan pemilu serentak tahun 2023-2024.

“Saya tekankan kepada Kapolresta dan para Kapolres untuk mengetahui lebih detil tentang kerawanan daerah, maupun segala bentuk ancaman potensi konflik sosial yang dapat menggangu stabilitas keamanan menjelang, pada saat dan pasca pelaksanaan Pemilu serentak tahun 2024,” tegasnya.

Sebelum tahapan Pemilu dimulai Kapolda juga menginginkan agar jajaran Polres untuk meningkatkan kapasitas teknis persiapan pengamanan Pemilu, seperti melaksanakan pelatihan pengamanan TPS dan Sispamkota maupun lain sebagainya.

Baca Juga :  Indonesia Negara Gagal, Gerakan Kampus Mengkritik Jokowi

“Kita selaku anggota Polri agar memberikan edukasi dan sosialisasi kepada masyarakat tentang pelaksanaan Pemilu sehingga pesta demokrasi dapat berjalan dengan lebih baik dan mengarah pada demokrasi yang lebih mapan serta bermartabat,” pungkasnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : YULI A.H
Sumber : POROSTIMUR

Berita Terkait

70 Persen Warga Puas Soal Transportasi Jakarta, Pengamat Beberkan Prestasi Heru
Lepas Calon Jamaah Haji Papua Barat Daya, Ini Pesan Pj Gubernur Musa’ad
Hari Ini 38 Calon Jemaah Haji Kaimana Sudah Berangkat ke Makassar
Bangunan Jembatan di PTPN II Langkat, Dialihkan Berdasarkan Adendum
Hari Jadi ke -77 Desa Baru Pasar VIII, Wisata Keluarga ‘Kerangan Land’ Resmi Dibuka
HJ Eka Dahliani Usman Silaturahmi Dengan Ketua Tim Desk Pilkada Nasional DPP PKB
Jelang Pilkada, Bupati Freddy Thie Harap Masyarakat Jaga Persatuan
Resmi Lepas Calon Jamaah Haji Kaimana, Freddy Thie Titip Do’a Agar Pilkada Kaimana Berjalan Aman

Berita Terkait

Sabtu, 25 Mei 2024 - 19:22 WIB

Masuk Bursa Cagub Sumatra Barat, Ahok Tunggu Hasil Rakernas PDIP

Sabtu, 25 Mei 2024 - 15:55 WIB

Prabowo Ubah Nama Program Makan Siang Gratis Jadi Makan Bergizi Gratis, Ini Alasannya

Jumat, 24 Mei 2024 - 21:01 WIB

Sinyal Megawati Ingin Puan Jadi Ketum PDIP

Jumat, 24 Mei 2024 - 15:02 WIB

Soal Tak Undang Jokowi, Djarot: Kader Langgar Etika, Dia Bukan Keluarga

Jumat, 24 Mei 2024 - 14:53 WIB

Demokrat Pertimbangkan Sejumlah Nama untuk Pilkada Jakarta, Anies Tak Masuk Radar

Jumat, 24 Mei 2024 - 13:10 WIB

PDIP Tak Undang Jokowi dan Gibran di Rakernas V, Ini Alasannya!

Jumat, 24 Mei 2024 - 10:59 WIB

PKS Sebut Masih Akan Bahas Soal Pencalonan Anies di Pilgub Jakarta

Kamis, 23 Mei 2024 - 10:09 WIB

Golkar Kaget Bobby Nasution Lebih Pilih Masuk Gerindra

Berita Terbaru

Teraju

Agama Melenyapkan Kepercayaan Asli Papua

Minggu, 26 Mei 2024 - 12:20 WIB