Bilqis Ariffin, Wanita Hebat Penggerak Perbatasan Negara

Senin, 7 Maret 2022 - 09:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menurut Bilqis, hal yang pastinya menarik dan didapatkan saat menjadi volunter adalah menambah pengalaman baru, meningkatkan skill di bidang sosial, menambah relasi, bertemu banyak orang baru, mengajarkan makna kehidupan, membantu mengatasi stres yang berpengaruh baik untuk kesehatan mental.

“Untuk teman-teman yang mungkin lagi butuh healing dan penat banget dengan hidup, wajib banget untuk ikut kegiatan volunteer at least sekali seumur hidup. Banyak banget hal-hal baru yang bisa kita dapatkan, salah satunya rasa bahagia karena bisa terjun langsung membantu saudara-saudara kita yang butuh bantuan,” ucapnya.

Sejauh ini kata wanita kelahiran 1999 ini menyampaikan rasa syukur dalam setiap kegiatan tidak pernah ada insiden yang parah. Hal yang tidak bisa dilupakan mungkin salah satunya perjalanan belasan jam naik bus untuk sampai ke desa-desa terpencil dan tidak ada sinyal jadi harus jalan lumayan jauh untuk mendapatkan sinyal.

“Selain itu, kita bisa explore sudut-sudut Indonesia yang mungkin belum banyak dilihat dan kita bisa mengeksplore budaya-budaya Indonesia yang ternyata banyak yg belum diketahui. Ini juga menurut saya salah satu cara untuk lebih menumbuhkan cinta kepada bangsa kita sendiri,” tutupnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

Memasukin Era Digital AI, Zyrexindo Luncurkan Produk Zyrex Maveric AI dan Gaming Series
Andika Kangen Band Nikah Lagi, Ternyata Istrinya Seorang Dokter
Gugat Cerai Teuku Ryan, Ini 3 Poin Tuntutan Ria Ricis
Dukung Musisi Jalanan, The Westin Jakarta Gelar Westin Street Idol 2
LPPM-ITB Berkolaborasi dengan Kemendes-PDTT Untuk Tingkatkan Akses Internet di Desa Baruakol
Menyongsong HUT TREN KE – 3, CEO Martin Carter dan Allia Rosa Membuat Event Pencari Bakat
Perayaan HUT RI Ke-78, DPP PTIR dan Forum RW Cililitan Gelar Fashion Show Busana Adat Nusantara
Harum Rizky, Perwakilan Jawa Timur Raih Juara 1 Duta Maritim Indonesia

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 23:47 WIB

Bapperida Kota Tidore Kepulauan Gelar Technical Meeting Lomba Inovasi Daerah Tahun 2024

Jumat, 3 Mei 2024 - 23:42 WIB

Ratusan ASN Tidore Kepulauan Terima SK Pengangkatan 100 Persen

Jumat, 3 Mei 2024 - 23:38 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Gelar Upacara Hardiknas 2024 di Halaman Kantor Walikota

Jumat, 3 Mei 2024 - 23:32 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Dukung Kunjungan Peserta Forpimpas di Kota Tidore

Jumat, 3 Mei 2024 - 23:26 WIB

Selain PKB, Gerindra dan PAN, Hj Eka Dahliani Usman Juga Ikut Ambil Formulir Pendaftaran di Nasdem

Kamis, 2 Mei 2024 - 21:45 WIB

Rizk Yunanda Sitepu Kembali Daftar Penjaringan Bacalon Bupati Langkat di 5 Parpol Ini

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:34 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Gelar Rapat Evaluasi dan Pendampingan Penyusunan Profil Kelurahan

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:29 WIB

4 Bulan Gaji ASN Lingkup Pemda Halsel Belum Terbayar

Berita Terbaru