DMI Malut dan BTM Mesjid Raya Ternate Galang Dana Untuk Korban Gempa Cianjur

Senin, 28 November 2022 - 11:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Posko utama penggalangan dana untuk korban gempa Cianjur.

Posko utama penggalangan dana untuk korban gempa Cianjur.

DETIKINDONESIA.CO.ID, TERNATE – Dewan Mesjid Indonesia (DMI) Provinsi Maluku Utara (Malut) bersama Badan Tamir Mesjid (BTM) Mesjid Raya Kota Ternate, dan sejumlah ormas Islam, gelar aksi kemanusiaan guna menggalang dan untuk korban gempa Kabupaten Cianjur, Provinsi Jawa Barat (Jabar), Senin (28/11).

Ketua DMI Malut, Muchsin Saleh Abubakar, SH, MH, kepada media ini menyampaikan bahwa pihaknya bersama BTM Mesjid Raya Kota Ternate, dan sejumlah ormas Islam, pada Jum’at, 25 November 2022 pekan kemarin telah sepakat untuk membuka Posko utama penggalangan dana, guna membantu korban gempa bumi di Kab. Cianjur pada beberapa waktu lalu.

Lanjut Muchsin, pada Jum’at pekan kemarin juga pihaknya telah mengumpulkan dana kurang lebih 4 juta rupiah, dan hari ini pihaknya berencana akan memulai penggalangan dana di jalur utama depan Mesjid Raya Kota Ternate.

“Olehnya itu dalam kesempatan ini kami meminta kepada seluruh pengurus Mesjid se-Kota Ternate khususnya, dan Maluku Utara umumnya agar ikut berpartisipasi dalam agenda penggalangan dana ini, sehingga kita dapat membantu mengurangi beban saudara-saudara kita, yang saat ini sedang berduka,” ujarnya.

Selain itu Muchsin juga mengajak seluruh masyarakat Kota Ternate khusunya dan masyarakat Malut umumnya, agar dapat dengan ikhlas menyalurkan sedikit bantuan demi meringankan beban mereka yang sedang diuji, agar kita dapat menjalankan amanah Baginda Rasulullah, SAW. Hal ini sebagaimana dalam hadits-Nya yang artinya “Ummat Islam ibarat satu tubuh, jika salah satu dari anggota tubuh itu sakit maka anggota tubuh yang lainnya akan merasakan sakit.”

Baca Juga :  Perayaan Milad Emas, Plt Ketum PPP Targerkan 40 Kursi Masuk DPR di Pemilu 2024

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : ST
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

AHY Dilantik Jadi Menteri, PKS: Welcome to The Jungle, Mas AHY!
Diduga Ada Pesta miras Di Dalam Lapas Kelas III Labuha
Kuasa Hukum Penganiayaan Menilai Polsek Sunggal Tidak Profesional, Kapoldasu Diminta Turun Tangan
Polsek Jajaran Polres Langkat Himbau Warga Tidak Mudah Terprovokasi dengan Berita Hoax
Dua Orang Residivis Pengedar Ribuan Pil Ekstasi Diciduk Polda Sumut
Ditengah Hajatan Pesta, Rumah Eks DPRD Langkat Ludes Dilalap Api
Merajut Silaturahmi, Ketua Umum DPP PTIR dan DPD PTIR Jawa Barat Kunjungi Tokoh Ulama Garut
Pemilik CV Mukti Jaya Sentosa Bandel

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 12:21 WIB

Pengembalian Berkas Bakal Calon Bupati Eka Dahliani ke PKB Dikawal Oleh Pemuda Pancasila

Jumat, 26 April 2024 - 14:06 WIB

Walikota Tidore Kepulauan Beri Apresiasi Kinerja Aparatur Pemerintahan atas Capaian SPM

Jumat, 26 April 2024 - 12:17 WIB

Ambil Formulir Pendaftaran di PAN, Hj Eka Dahliani Usman Siap Bertarung Pilkada Halsel

Jumat, 26 April 2024 - 12:14 WIB

Bupati Safitri Malik Soulisa Menghadiri Rakornas PB 2024 di Bandung

Jumat, 26 April 2024 - 12:12 WIB

Untuk Memberi Buru Selatan Cahaya Lampu, Bupati Hibahkan Lahan Ke PLN di Ambon

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Halal Bihalal PT PLN Indonesia Power dengan Sejumlah Awak Media

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Jaga Stamina dan Kebugaran, Wakapolres Langkat Ajak Personel Lari Pagi

Rabu, 24 April 2024 - 17:24 WIB

Sebanyak 50 ASN Pemkot Tidore Kepulauan Ikuti Pelatihan Kepemimpinan Administrator

Berita Terbaru

Berita

LBH DPP Bapera Buka Posko Bantuan Hukum Gratis di Bogor

Minggu, 28 Apr 2024 - 17:38 WIB

Ekonomi & Bisnis

Sejarah Thunderbird School of Global Management

Sabtu, 27 Apr 2024 - 10:12 WIB