Kapolri Berprestasi Demi Kepentingan Rakyat

Minggu, 26 September 2021 - 06:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Maka tidak salah jika Museum Rekor Indonesia (MURI) mengganjar Kapolri Jenderal Pol Sigit dengan tiga penghargaan sekaligus. Tiga program itu adalah program prioritas Kapolri terbanyak dalam 100 hari; Posko Pertama: Program Prioritas Kapolri dalam 100 hari; dan terobosan kreatif terbanyak dalam 100 hari, yakni 8220 ide. Prestasi ini terbilang cemerlang dan mengejutkan. Pencapaian ini buah dari ketekunan bekerja untuk memberi masyarakat dampak sebaik-baiknya. Hari ini, Polri tak bisa lagi lebih mementingkan dirinya, daripada pelayanan. Polri pelan-pelan telah berbenah dan terus evaluasi diri melayani kebutuhan masyarakat.

Upaya yang telah berbuah manis itu, ujar Kapolri, merupakan terobosan untuk membuat pelayanan terintegrasi dengan baik. Banyak hal-hal yang harus dipotong untuk membantu masyarakat; jarak dan waktu, kerumitan birokrasi, dan juga biaya. Dengan program yang dicetuskan, Polri akan siap melayani publik dengan cara-cara modern, cepat, mudah, dan murah. Tanpa ada keberanian mengeksekusi ide-ide perubahan itu, segalanya akan berjalan di tempat. Dan kemajuan hanya akan jadi mimpi.

Baca Juga :  Kisruh Usulan Pj Gubernur Aceh Kalangan Militer, Pakar Antropologi Unimal Angkat Suara

Namun, penghargaan sekali lagi bukan merupakan tujuan. Penghargaan bukan batas untuk melakukan lebih banyak lagi hal-hal baru dan baik. Kapolri berkomitmen untuk senantiasa mendukung terwujudnya eksosistem inovasi dan kreatifitas dalam tubuh instansi negara, tanpa melupakan tugas penting menjaga kemanan dan ketertiban masyarakat. Solidaritas bangsa harus makin erat. Sebab, kebaruan dalam beragam aspek kehidupan akan pincang tanpa adanya keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolri tak ingin membuat institusi kepolisian tenggelam dalam kubangan sejarah buruk masa silam. Polri harus didorong untuk menjadi semakin baik melayani banyak orang. Polri sudah saatnya menjadi teladan. Pengayom masyarakat dalam segala aspek kehidupan.

Baca Juga :  Polimik Antar Warga dan PT.BMI, ini Kata Wakil Ketua I DPRD Pultab

PENULIS: Dr. Arqam Azikin, Analis Politik & Kebangsaan

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis :
Editor :
Sumber :

Berita Terkait

Gendeng TNI Polri, Pemdes Dolik Gelar Bhakti Kebersihan lingkungan 
Sekjen Partai Demokrat: Semua Warga Negara Setara di Hadapan Hukum, Termasuk Direksi BUMN
Polres Halsel Kembali Melakukan Penertiban Dua Lokasi Tambang Emas Tampa Izin 
Wamen Viva Yoga Siap Hadiri Puncak Perayaan HUT Ke-22 Luwu Timur
Sekjen Demokrat: Tidak Ada Matahari Kembar, Prabowo Pemimpin Sepenuhnya
Kenang Reformasi 1998, Ketum IKA Trisakti Ziarah ke Makam Mahasiswa yang Gugur
Gubernur Malut Bersama BPKP, Dorong Tata Kelola Pemerintahan yang Lebih Baik
BPN GESID Temui Wamen Desa A. Riza Patria, Siap Kolaborasi untuk Penguatan Desa

Berita Terkait

Jumat, 9 Mei 2025 - 15:18 WIB

Wakil Bupati Halut Jadi Khatib dan Imam dalam Safari Jumat di Desa Gotalamo

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:44 WIB

Hasby Yusuf Buka Kuota 1.000 Beasiswa PIP untuk Siswa Yatim, Disabilitas, dan Keluarga Tidak Mampu di Maluku Utara

Kamis, 8 Mei 2025 - 23:59 WIB

Senator Hasby Yusuf Apresiasi Program Kebudayaan Fadli Zon untuk Maluku Utara

Kamis, 8 Mei 2025 - 18:32 WIB

Polres Halsel Kembali Melakukan Penertiban Dua Lokasi Tambang Emas Tampa Izin 

Kamis, 8 Mei 2025 - 09:23 WIB

Kekayaan Terbesar Maluku Utara Bukan Emas dan Nikel, Tetapi Sejarah dan Kebudayaan.

Rabu, 7 Mei 2025 - 17:44 WIB

Gubernur Malut Bersama BPKP, Dorong Tata Kelola Pemerintahan yang Lebih Baik

Rabu, 7 Mei 2025 - 15:17 WIB

Wabup Halut Tinjau PDAM Tobelo, Dorong Peningkatan Layanan dan Imbau Warga Taat Bayar

Selasa, 6 Mei 2025 - 09:08 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Utara Lepas Rombongan Calon Jemaah Haji 1446 H/2025 M

Berita Terbaru