KONI Buru Selatan Kembali Di Pimpin Bupati Safitri Malik Soulisa

Rabu, 8 November 2023 - 07:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, BURSEL – Bupati Buru Selatan (Bursel), Hj Safitri Malik Soulisa secara aklamasi terpilih sebagai Ketua Umum KONI daerah Bursel untuk periode 2023-2027 menggantikan PLh Ketua Koni Bursel A.M Laitupa.

Bupati Perempuan Pertama di Maluku ini terpilih dalam Musyawarah Olahraga Provinsi (Musorkab) III Koni Kabupaten Bursel yang berakhir Senin 6/10/2023.

Pemilihan berlangsung di aula kantor bupati setempat Senin, (6/11/2023). Safitri mengantongi suara bulat dari berbagai cabang olah raga (cabor) sebagai pemilik suara sah dalam Musorkab yang dibuka Sekretaris KONI Provinsi Maluku Roy J Mongie.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selaku Ketua terpilih Safitri dalam sambutannya menyampaikan terimakasih kepada seluruh elemen olahraga di Buru Selatan yang telah memberikan kepercayaan kepadanya sebagai Ketua Koni Bursel yang baru.

Baca Juga :  Ini Baru Keren, Meski Tengah Rayakan HPN Pelayanan Dewan Pers Tetap Berjalan

Bagi Safitri pekerjaan membentuk atlet berprestasi bukan secara instan, melainkan harus melalui sebuah proses yang matang.

Untuk memajukan KONI Bursel kedepan kata dia, butuh perencanaan, pengorganisasian, kerjasama dan pengawasan yang baik dari seluruh cabang olah di daerah.

Baginya, koreksi dan evaluasi sangat penting dalam memantapkan program dan progres kerja organisasi ke depan.

Diakhir sambutan Politisi PDIP Maluku ini meminta tim formatur bisa bergerak cepat untuk menyusun struktur kepengurusan, dan agenda pelantikan agar program kerja dalam memajukan dan mengembangkan organisasi dan dunia olah raga bisa terwujud lebih baik lagi.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Yuli
Sumber : Lensa Maluku

Berita Terkait

Pengacara Minta Polisi Tangkap Otak Pelaku Penganiayaan di Tadem Hulu 
Safitri Malik Soulisa Hadiri Undangan Taaruf Bersama Muhaimin Iskandar
Terima Berkas Calon Bupati Kaimana Freddy Thie, Talimbekas Paulus: Kami Akan Berjuang PDIP-Demokrat Untuk Kaimana!
Respon Positif Pernyataan Bupati, Zunnur Roin Singgung Momentum Kemajuan Rohil
Soal RUU Pengelolaan Ruang Udara, Senator Filep Beri Analisa Dampak Bagi Daerah
Pemkot Tidore Kepulauan Dukung Perpindahan Sekolah Kepolisian Negara Polda Malut di Kelurahan Sofifi
Ketua Demokrat Lampung Merapat Ke Hanan
Hj Eka Dahliani Usman Perempuan Pertama yang Ikut Bertarung Di Pilkada Halmahera Selatan

Berita Terkait

Jumat, 10 Mei 2024 - 22:45 WIB

Pengacara Minta Polisi Tangkap Otak Pelaku Penganiayaan di Tadem Hulu 

Jumat, 10 Mei 2024 - 13:29 WIB

Terima Berkas Calon Bupati Kaimana Freddy Thie, Talimbekas Paulus: Kami Akan Berjuang PDIP-Demokrat Untuk Kaimana!

Kamis, 9 Mei 2024 - 17:26 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Dukung Perpindahan Sekolah Kepolisian Negara Polda Malut di Kelurahan Sofifi

Rabu, 8 Mei 2024 - 19:35 WIB

Hj Eka Dahliani Usman Perempuan Pertama yang Ikut Bertarung Di Pilkada Halmahera Selatan

Selasa, 7 Mei 2024 - 19:02 WIB

Relawan Dan Ribuan Simpatisan Eka Dahliani Usman Bergerak Mengawal Pengembalian Berkas Di Sejumlah Partai Politik

Selasa, 7 Mei 2024 - 18:57 WIB

Pengendalian Inflasi, Pemkot Tidore Kepulauan Dapat Bantuan Bibit Cabe dari Bank Indonesia Malut

Selasa, 7 Mei 2024 - 15:59 WIB

Resmi Mendaftar Lewat NasDem, Samaun Dahlan Siap Bertarung di Pilkada Fakfak 2024

Selasa, 7 Mei 2024 - 13:39 WIB

Dukung Syah Afandin Maju Pilkada Langkat, HMKI Sodorkan Sejumlah Tokoh Karo

Berita Terbaru

Teraju

Melawan Pikiran Negatif

Jumat, 10 Mei 2024 - 16:10 WIB