Musim Kemarau Panjang, Pemkot Tidore Kepulauan Akan Lakukan Pendistribusian Air Bersih

Jumat, 24 November 2023 - 12:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Capt H. Ali Ibrahim Bersama Ismail Dokumalamo Memimpin Rapat Terkait Penanganan Segera Krisis Air Bersih (detikindonesia.co.id)

Capt H. Ali Ibrahim Bersama Ismail Dokumalamo Memimpin Rapat Terkait Penanganan Segera Krisis Air Bersih (detikindonesia.co.id)

DETIKINDONESIA.CO.ID – Musim kemarau Panjang tahun ini menyebabkan pengurangan air di beberapa wilayah Kota Tidore Kepulauan terutama di daerah pegunungan.

Mengetahui hal tersebut Walikota Kota Tidore Kepulauan Capt H. Ali Ibrahim bersama Sekretaris Daerah Ismail Dokumalamo memimpin rapat terkait Penanganan Segera Krisis Air Minum di Daerah Pegunungan bersama OPD terkait serta Para Lurah di Daerah Pegungungan Kota Tidore Kepulauan bertempat di Ruang Rapat Walikota, Kamis (23/11/2023).

Walikota Tidore Kepulauan Capt H. Ali Ibrahim dalam kesempatan tersebut meanyampaikan dengan adanya rapat ini “saya berharap krisis air dapat segera teratasi dengan segala upaya yang pemerintah lakukan untuk itu kepada OPD terkait diantaranya BPBD, Satpol PP, Dinas Lingkungan Hidup dan PDAM untuk melakukan pendistribusian air ke daerah pegunungan karena empat OPD ini yang memiliki armada pengangkutan” kata Ali Ibrahim.

Senada, Sekretaris Daerah Ismail Dokumalamo mengatakan sekarang ini dalam kondisi yang ada di daerah pegunungan sudah dianggap bencana karena sudah tiga bulan ini tidak turun hujan sehingga krisis air ini sangat penting sehingga hal tersebut Walikota Tidore Kepulauan menginstruksi segera mengambil Tindakan terkait masalah ini.

Lanjutnya, Walikota perintahkan Kepada BPBD agar keluarkan SK Darurat terhadap Bencana sehingga kita bisa mengambil Langkah-langkah terkait dengan masalah keuangan.

Sementara Direktur PDAM Tidore Ansar Gunawan menjelaskan bahwa masalah yang dihadapi PDAM adalah masalah armada sehingga Kelurahan Folarora, Kelurahan Gurabunga dan Kelurahan Topo Gunung tidak bisa ditangani untuk Kecamatan Tidore Timur daerah pegunungan bisa diatasi.

Baca Juga :  Pj. Gubernur Papua Barat Ali Baham Temongmere Saat Bertemu Siswa SMA Taruna Kasuari Nusantara

Dari hasil rapat tersebut untuk daerah masalah armada dari empat OPD ini yang memiliki armada tidak bisa dijangkau seperti Kelurahan Folarora, Kelurahan Gurabunga, Kelurahan Topo Gunung dan Kelurahan Kalaodi sehigga empat kelurahan tersebut membeli air dari truk swasta yang mengangkut air dengan tangki oleh karena Pemerintah Daerah akan memberikan subdisi armada pengangkut air.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : YULI
Sumber :

Berita Terkait

LBH DPP Bapera Buka Posko Bantuan Hukum Gratis di Bogor
Pengembalian Berkas Bakal Calon Bupati Eka Dahliani ke PKB Dikawal Oleh Pemuda Pancasila
Walikota Tidore Kepulauan Beri Apresiasi Kinerja Aparatur Pemerintahan atas Capaian SPM
Dalam Waktu Dekat PP Maluku Utara Tunjuk Plt Ketua PP Halmahera Selatan
Ambil Formulir Pendaftaran di PAN, Hj Eka Dahliani Usman Siap Bertarung Pilkada Halsel
Bupati Safitri Malik Soulisa Menghadiri Rakornas PB 2024 di Bandung
Untuk Memberi Buru Selatan Cahaya Lampu, Bupati Hibahkan Lahan Ke PLN di Ambon
Ketua DPD RI Puji Isi Pidato Prabowo di KPU: Patriotik Sejati

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 12:21 WIB

Pengembalian Berkas Bakal Calon Bupati Eka Dahliani ke PKB Dikawal Oleh Pemuda Pancasila

Jumat, 26 April 2024 - 14:06 WIB

Walikota Tidore Kepulauan Beri Apresiasi Kinerja Aparatur Pemerintahan atas Capaian SPM

Jumat, 26 April 2024 - 12:17 WIB

Ambil Formulir Pendaftaran di PAN, Hj Eka Dahliani Usman Siap Bertarung Pilkada Halsel

Jumat, 26 April 2024 - 12:14 WIB

Bupati Safitri Malik Soulisa Menghadiri Rakornas PB 2024 di Bandung

Jumat, 26 April 2024 - 12:12 WIB

Untuk Memberi Buru Selatan Cahaya Lampu, Bupati Hibahkan Lahan Ke PLN di Ambon

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Halal Bihalal PT PLN Indonesia Power dengan Sejumlah Awak Media

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Jaga Stamina dan Kebugaran, Wakapolres Langkat Ajak Personel Lari Pagi

Rabu, 24 April 2024 - 17:24 WIB

Sebanyak 50 ASN Pemkot Tidore Kepulauan Ikuti Pelatihan Kepemimpinan Administrator

Berita Terbaru

Berita

LBH DPP Bapera Buka Posko Bantuan Hukum Gratis di Bogor

Minggu, 28 Apr 2024 - 17:38 WIB

Ekonomi & Bisnis

Sejarah Thunderbird School of Global Management

Sabtu, 27 Apr 2024 - 10:12 WIB