NutriVille Hadir, Son Ye Jin jadi Brand Ambassador

Kamis, 18 Agustus 2022 - 23:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“PT AHEB telah secara konsisten menghadirkan inovasi produk-produk minuman berkualitas yang dibutuhkan masyarakat luas. NutriVille hadir karena kami memahami pada usia tertentu banyak wanita mulai khawatir dengan penampilan kulit yang menurun seperti kerutan dan kusam. Proses penuaan memang tidak bisa dihindari, namun bisa diperlambat prosesnya dengan gaya hidup yang tepat. Sekarang semua wanita Indonesia bisa merasakan manfaat NutriVille setiap hari untuk jaga penampilan kulit mereka.” papar Ricky Suhendar, Chief Marketing Officer PT AHEB.

Satu kaleng NutriVille mengandung 500 mg kolagen yang aman dikonsumsi setiap hari untuk menjaga kulit tetap kenyal dan awet muda. Terdapat juga kandungan Vitamin C sebanyak 90 mg yang berfungsi untuk percepat penyerapan kolagen di kulit. Kandungan kalori pada NutriVille juga rendah yaitu hanya 45 kkal per kaleng. Ditambah lagi NutriVille menggunakan kemasan dapat didaur ulang, menjadikannya ramah lingkungan.

Baca Juga :  Sejarah Thunderbird School of Global Management

NutriVille memilih Son Ye jin menjadi Brand Ambasador karena reputasi baik aktris cantik itu dalam menerapkan gaya hidup sehat yang holistik dalam merawat diri. “Son Ye Jin sangat menginspirasi banyak fans wanitanya untuk hidup sehat. Konsistensi kesuksesan karirnya selama hampir 2 dekade berkarya sama dengan konsiten kecantikannya walau bertambah usia. Son Ye Jin merupakan personifikasi dari NutriVille yang ingin mengajak wanita Indonesia untuk rajin merawat diri sehingga dapat selalu percaya diri dan berkarya” imbuh Ricky.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Son Ye jin menyampaikan kebanggaan menjadi Brand Ambassador NutriVille, dimana ini merupakan kesempatan pertamanya menjadi wajah bagi sebuah brand Indonesia.

“Bagi saya merawat diri itu penting sekali sebagai langkah awal menyatangi diri kita yang seutuhnya. Karena itu penting untuk olahraga, banyak minum air, menjalankan pola makan yang sehat, dan minum kolagen. Saya sudah merasakan keuntungan dari minum NutriVille dengan konsisten selama beberapa minggu. Saya sudah menyukai minum minumam kolagen dari muda, karena itu ketika NutriVille meminta saya untuk menjadi brand ambassador, saya merasa sangat senang. Pertama, saya percaya akan benefit kesehatan dari NutriVille Kedua saya juga senang bisa lebih dekat dengan para penggemar saya di Indonesia.” ucap Son Ye Jin, Brand Ambasador NutriVille.

Baca Juga :  IKN Baru Masih Menjadi Perdebatan, KP2IT Gelar Dialog Pemerataan Ekonomi Nasional

Saat ini NutriVille bisa didapatkan di beberapa market place, supermarket besar dan kecil di pulau Sumatra, Jawa, Bali, Kalimantan, dan Sulawesi.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Michael
Sumber : PiAr Consulting

Berita Terkait

Kadin Yakin Indonesia dan AS Segera Jalin Kesepakatan Dagang Baru
Menteri UMKM Maman Siap Hadir di Sidang Kasus Mama Khas Banjar sebagai Amicus Curiae
Menteri Maman Tegaskan Peran Strategis Usaha Jasa Boga dalam Pengembangan UMKM
Menteri Maman Ungkap Capaian dan Tantangan Penghapusan Piutang Macet UMKM
Direktur Utama PLN Ungkap Peran Perempuan di PLN Dukung Pengurangan Utang dan Keberlanjutan Perusahaan
Kadin Jelaskan Meningkatnya Investasi di Indonesia Karena Kehadiran Presiden Prabowo
Menteri UMKM Apresiasi Terobosan Produk UKM dari APKASINDO
Kementerian UMKM Soroti Peran Transformasi Digital dalam Memajukan UMKM

Berita Terkait

Jumat, 2 Mei 2025 - 11:04 WIB

Menteri UMKM Maman Siap Hadir di Sidang Kasus Mama Khas Banjar sebagai Amicus Curiae

Kamis, 1 Mei 2025 - 10:36 WIB

Menteri Maman Tegaskan Peran Strategis Usaha Jasa Boga dalam Pengembangan UMKM

Kamis, 1 Mei 2025 - 10:09 WIB

Menteri Maman Ungkap Capaian dan Tantangan Penghapusan Piutang Macet UMKM

Rabu, 30 April 2025 - 15:04 WIB

Direktur Utama PLN Ungkap Peran Perempuan di PLN Dukung Pengurangan Utang dan Keberlanjutan Perusahaan

Rabu, 30 April 2025 - 14:54 WIB

Kadin Jelaskan Meningkatnya Investasi di Indonesia Karena Kehadiran Presiden Prabowo

Rabu, 30 April 2025 - 10:31 WIB

Menteri UMKM Apresiasi Terobosan Produk UKM dari APKASINDO

Rabu, 30 April 2025 - 09:07 WIB

Kementerian UMKM Soroti Peran Transformasi Digital dalam Memajukan UMKM

Selasa, 29 April 2025 - 15:36 WIB

Rektor UMJ: Kaderisasi Ulama Penting untuk Masa Depan Bangsa

Berita Terbaru