Pramono-Rano Menang di Quick Count, Founder MiZePreneur Maz Pram Ucapkan Selamat dan Siap Kawal Hasil Pilgub Jakarta

Minggu, 1 Desember 2024 - 16:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Pilkada Jakarta mencapai puncak ketika pasangan nomor urut 3 Pramono Anung-Rano Karno berhasil memenangkan pesta demokrasi lima tahunan hasil hitung cepat. Mereka unggul dengan perolehan suara 50,07%.

Pasangan yang didukung oleh PDI Perjuangan ini berhasil mengalahkan calon lain yang diusung oleh banyak partai seperti Ridwan Kamil-Suswono serta calon independen Dharma Pongrekun-Kun Wardana.

Menanggapi hal itu, Founder MiZePreneur Maz Pram, Affandi Ismail Hasan mengucapkan selamat atas kemenangan tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami ucapkan selamat dan sukses atas kemenangan mas Pram dan bang Doel dengan perolehan suara lebih dari 50% hasil Quick Count dari lembaga survei kredibel Nasional”, ujarnya.

Baca Juga :  PDIP Siapkan Tiga Nama untuk Maju Pilkada Jakarta

Affandi juga yakin dan optimis paslon Pramono-Rano akan menang satu putaran.

“Ini memberikan keyakinan bagi kita semua para pendukung dan relawan bahwa mas Pram dan bang Doel bisa menang satu putaran”, harapnya.

Ia menghimbau kepada seluruh masyarakat agar tetap menjaga demokrasi dan mengecam bagi orang yang ingin merusak proses demokrasi yang sudah berjalan baik di pilgub Jakarta kali ini.

Terahir, ia meminta relawan dan pendukung untuk terus menjaga dan mengawal proses perhitungan suara oleh KPU.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : MUFIK
Editor : LUKAS
Sumber :

Berita Terkait

August Hamonangan Dorong Pemprov DKI Gencarkan Edukasi Bahaya Rokok hingga ke Kecamatan dan Kelurahan
Jelang May Day 2025, SPTJ Ambil Bagian dalam Soft Launching Aliansi Serikat Pekerja BUMD Jakarta Raya
Jelang May Day 2025, Aliansi Serikat Pekerja BUMD Jakarta Raya Lakukan Soft Launching dan Penandatangan Pakta Integritas
Justin DPRD DKI: Mutu Pendidikan Saat Ini Belum Mendukung Jakarta Menjadi Kota Global
Legislator PSI Ikut Naik Transportasi Umum, Soroti Beberapa Masalah
Pramono Wacanakan KJMU hingga S3, PSI Jakarta Sarankan Fokus Perluas Beasiswa S1 Strategis
Legislator PSI Desak Pemprov DKI Tindak Tegas Pencurian Pelat Besi di JPO dan Kolong Tol
PSI Jakarta Serukan Formula E Tak Pakai APBD dan Harus Beri Manfaat bagi Masyarakat Ibu Kota

Berita Terkait

Kamis, 1 Mei 2025 - 10:36 WIB

Menteri Maman Tegaskan Peran Strategis Usaha Jasa Boga dalam Pengembangan UMKM

Kamis, 1 Mei 2025 - 10:09 WIB

Menteri Maman Ungkap Capaian dan Tantangan Penghapusan Piutang Macet UMKM

Rabu, 30 April 2025 - 10:31 WIB

Menteri UMKM Apresiasi Terobosan Produk UKM dari APKASINDO

Rabu, 30 April 2025 - 09:07 WIB

Kementerian UMKM Soroti Peran Transformasi Digital dalam Memajukan UMKM

Selasa, 29 April 2025 - 12:40 WIB

Menteri UMKM Dorong Alumni Trisakti Bersatu Tingkatkan Rasio Kewirausahaan

Senin, 28 April 2025 - 15:28 WIB

Wamen UMKM Soroti Pentingnya KUR untuk Dorong Sektor Produksi dan Kurangi Kemiskinan

Senin, 28 April 2025 - 09:05 WIB

Menteri UMKM Siap Tindaklanjuti Aduan AS soal Barang Bajakan di Mangga Dua

Sabtu, 26 April 2025 - 20:51 WIB

Menteri UMKM Ungkap Penyaluran KUR Tembus Rp76 Triliun

Berita Terbaru