Walikota Tidore Kepulauan Capt. H. Ali Ibrahim Terima Kunjungan Kerja Kepala BNN RI

Rabu, 14 Juni 2023 - 15:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Walikota Tidore Kepulauan Capt H. Ali Ibrahim bersama Ibu Hj. Safia Ali Ibrahim, dan Kepala BNN RI (detikindonesia.co.id)

Walikota Tidore Kepulauan Capt H. Ali Ibrahim bersama Ibu Hj. Safia Ali Ibrahim, dan Kepala BNN RI (detikindonesia.co.id)

DETIKINDONESIA.CO.ID, TIDORE  –  Kunjungan kerja Kepala BNN Republik Indonesia Komjen. Pol. Dr. Drs. Petrus Reinhard Golose beserta rombongan ke Tidore Kepulauan disambut hangat oleh Walikota Tidore Kepulauan Capt H. Ali Ibrahim bersama Ibu Hj. Safia Ali Ibrahim di Pelabuhan Trikora, Rabu (14/6/2023).

Penyambutan diawali dengan tradisi adat joko hale (injak tanah) oleh Bobato adat Kesultanan Tidore, tradisi joko hale merupakan tradisi adat penyambutan tamu kehormatan yang baru pertama kali menginjakkan kaki di Kota Tidore Kepulauan.

Selanjutnya, rombongan Kepala BNN Republik Indonesia Komjen. Pol. Dr. Drs. Petrus Reinhard Golose beserta rombongan menuju kediaman Walikota Tidore Kepulauan untuk menerima jamuan makan siang, usai makan siang dilanjutkan dengan penyerahan cenderamata dari Walikota Tidore Kepulauan kepada Kepala BNN RI dan sebaliknya. Dalam kesempatan tersebut, Walikota Tidore Kepulauan Capt H. Ali Ibrahim menyampaikan terima kasih kepada Kepala BNN RI beserta rombongan yang telah melakukan kunjungan kerja di Kota Tidore Kepulauan.

“Terima kasih telah melakukan kunjungan kerja di Kota Tidore Kepulauan, semoga dengan kunjungan kerja ini, mempererat silaturrahim diantara kita, terus terjalin koordinasi antara Pemerintah Kota Tidore Kepulauan dengan BNN RI, dan semoga kunjungan ini berkesan,” Tutur Ali Ibrahim.

Setelah menerima jamuan makan siang, rombongan Kepala BNN RI kemudian melanjutkan kunjungan kerja ke Kantor BNN Kota Tidore Kepulauan, lalu menyempatkan waktu mengunjungi Pantai Tugulufa menikmati sajian Kelapa Muda, sebelum akhirnya kembali ke Pelabuhan Trikora untuk bertolak kembali ke Ternate.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : YULI A.H
Sumber :

Berita Terkait

Menyongsong Pemilihan Kepala Daerah Fakultas Hukum Unkhair Sosialisasi money Politic 
Warga Desak Bawaslu dan KPU Deli Serdang Evaluasi Oknum PPK dan Panwascam
2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 
SBGN Kota Ternate Gugat Vendornya Bank Indonesia Perwakilan Malut Di Disnaker
Pedagang Keluhkan Tarif Retribusi Sampah, Kabid DLH Langkat Berang di Konfirmasi
Muhammad Ilham Berharap Darwis Batubara Dapat Berkolaborasi di Pilkada Deli Serdang 2024
Pengalihan Jembatan PTPN II di Langkat, Diduga Ajang Cari Keuntungan Pribadi
Resmi Daftar di DPW PKB, Samaun Hegemur Siap Jadi Calon Wakil Gubernur Papua Barat

Berita Terkait

Rabu, 15 Mei 2024 - 16:45 WIB

Menyongsong Pemilihan Kepala Daerah Fakultas Hukum Unkhair Sosialisasi money Politic 

Rabu, 15 Mei 2024 - 11:50 WIB

Warga Desak Bawaslu dan KPU Deli Serdang Evaluasi Oknum PPK dan Panwascam

Selasa, 14 Mei 2024 - 23:08 WIB

2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 

Selasa, 14 Mei 2024 - 15:20 WIB

Pedagang Keluhkan Tarif Retribusi Sampah, Kabid DLH Langkat Berang di Konfirmasi

Senin, 13 Mei 2024 - 23:46 WIB

Muhammad Ilham Berharap Darwis Batubara Dapat Berkolaborasi di Pilkada Deli Serdang 2024

Senin, 13 Mei 2024 - 22:24 WIB

Pengalihan Jembatan PTPN II di Langkat, Diduga Ajang Cari Keuntungan Pribadi

Senin, 13 Mei 2024 - 18:13 WIB

Obi Fishing Tournament 2024, Pemkab Halsel Ajak Harita Nickel Jadikan Soligi Destinasi Wisata Bahari

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:30 WIB

Resmi Daftar di DPW PKB, Samaun Hegemur Siap Jadi Calon Wakil Gubernur Papua Barat

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Kirim Surat Tantangan Tinju ke Hotman, Benny Wulur Giat Latihan

Rabu, 15 Mei 2024 - 02:01 WIB

Daerah

2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 

Selasa, 14 Mei 2024 - 23:08 WIB