Jaringan Relawan Nasional Siap Sambut Anies Baswedan di Pamekasan: Gaungkan Perubahan

Senin, 29 Januari 2024 - 14:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Relawan Nasional Siap Sambut Anies Baswedan (detikindonesia.co.id)

Relawan Nasional Siap Sambut Anies Baswedan (detikindonesia.co.id)

DETIKINDONESIA.CO.ID Jaringan Relawan Nasional (JARNAS) Anies Baswedan Pamekasan siap menyambut kedatangan pasangan capres-cawapres nomor urut 1, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (AMIN).

Pasangan AMIN dijadwalkan tiba di Kota Gerbang Salam itu pada Rabu (31/1/2024) mendatang. Mereka akan melakukan kampanye akbar dan bersilaturahmi dengan habaib dan para ulama Madura.

“Kami JARNAS Anies Baswedan sudah mempersiapkan semuanya dari jauh hari untuk menyambut kedatangan Bang Anies dan Cak Imin. Ayo bergabung kita gaungkan perubahan” kata Ketua JARNAS Anies Baswedan Pamekasan, Kholisin Susanto kepada awak media, Senin (29/1/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bahkan, Kholisin mengungakapkan, pihaknya juga berkoordinasi dengan sejumlah simpul relawan lainnya agar penyambutan paslon AMIN berjalan dengan lancar dan sesuai harapan. Dikatakan, JARNAS Anies Baswedan Pamekasan sudah dibentuk sekitar 2 tahun yang lalu.

Baca Juga :  Pengusaha Asal Indonesia Timur Apresiasi Sosok Susi Pudjiastuti Sebagai 10 Tokoh Dunia

“Sebagai mitra partai koalisi, kami Jaringan Relawan Nasional Anies Pamekasan juga sudah mempersiapkan berbagai aktivitas dengan baik sejak lama,” tegas mantan aktivis HMI itu.

Menurut Kholisin, kedatangan Anies Baswedan memang sudah dinanti-nantikan oleh masyarakat Pamekasan.

“Apalagi pada tahun 2017 lalu, warga Madura khususnya Pamekasan banyak terlibat dalam memenangkan Anies sebagai gubernur DKI Jakarta di pilkada DKI saat itu,” jelasnya.

Diketahui, jadwal kampanye capres-cawapres nomor urut 1, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar di Pamekasan pada Rabu (31/1/2024).

Pertama, Anies dan Cak Imin akan bersilaturahmi dengan habaib dan para ulama Madura di Pondok Pesantren Al Hamidy, Banyuanyar Pamekasan.

Selanjutnya, pasangan capres-cawapres yang diusung partai koleksi perubahan itu akan melakukan kampanye akbar di Lapangan Garuda Palengaan Pamekasan.

Baca Juga :  Karena Presiden Soeharto, Ketum Partai Rakyat Mengirim Surat Terbuka Untuk Bung Fadli Zon

Terakhir, Anies dan Cak Imin melanjutkan perjalanan menuju Pondok Pesantren Al Gunung Sari, Proppo Pamekasan.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Yuli
Sumber :

Berita Terkait

Menyongsong Pemilihan Kepala Daerah Fakultas Hukum Unkhair Sosialisasi money Politic 
Bahas Program dengan Kadispen, Bamus Betawi Dorong Mulok Masuk dalam Kurikulum Sekolah
Warga Desak Bawaslu dan KPU Deli Serdang Evaluasi Oknum PPK dan Panwascam
2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 
SBGN Kota Ternate Gugat Vendornya Bank Indonesia Perwakilan Malut Di Disnaker
Pedagang Keluhkan Tarif Retribusi Sampah, Kabid DLH Langkat Berang di Konfirmasi
Pengalihan Jembatan PTPN II di Langkat, Diduga Ajang Cari Keuntungan Pribadi
Muhammad Ilham Berharap Darwis Batubara Dapat Berkolaborasi di Pilkada Deli Serdang 2024

Berita Terkait

Rabu, 15 Mei 2024 - 16:45 WIB

Menyongsong Pemilihan Kepala Daerah Fakultas Hukum Unkhair Sosialisasi money Politic 

Rabu, 15 Mei 2024 - 11:50 WIB

Warga Desak Bawaslu dan KPU Deli Serdang Evaluasi Oknum PPK dan Panwascam

Selasa, 14 Mei 2024 - 23:08 WIB

2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 

Selasa, 14 Mei 2024 - 15:20 WIB

Pedagang Keluhkan Tarif Retribusi Sampah, Kabid DLH Langkat Berang di Konfirmasi

Senin, 13 Mei 2024 - 23:46 WIB

Muhammad Ilham Berharap Darwis Batubara Dapat Berkolaborasi di Pilkada Deli Serdang 2024

Senin, 13 Mei 2024 - 22:24 WIB

Pengalihan Jembatan PTPN II di Langkat, Diduga Ajang Cari Keuntungan Pribadi

Senin, 13 Mei 2024 - 18:13 WIB

Obi Fishing Tournament 2024, Pemkab Halsel Ajak Harita Nickel Jadikan Soligi Destinasi Wisata Bahari

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:30 WIB

Resmi Daftar di DPW PKB, Samaun Hegemur Siap Jadi Calon Wakil Gubernur Papua Barat

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Kirim Surat Tantangan Tinju ke Hotman, Benny Wulur Giat Latihan

Rabu, 15 Mei 2024 - 02:01 WIB

Daerah

2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 

Selasa, 14 Mei 2024 - 23:08 WIB