Banjir Pujian, Pengabdi Setan 2 Communion Tiketnya Abis di Serbu Penonton

Selasa, 2 Agustus 2022 - 22:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Film “Pengabdi Setan 2: Communion” sudah diserbu tiketnya, bahkan sebelum filmnya tayang reguler pada tanggal 4 Agustus. Penonton Indonesia berbondong
menyerbu tiket pre-sale yang dibuka jaringan bioskop yang tersebar di tanah air. Film horor yang menjadi film ke-sembilan dari Joko Anwar ini memberikan keseruan pengalaman
sinema yang belum pernah dihadirkan sebelumnya untuk genre ini. Rapi Films, bekerja sama dengan Come and See Pictures, Sky Media, Brown Entertainment, dan Legacy Pictures mempersembahkan “Pengabdi Setan 2: Communion” yang akan mulai tayang 4 Agustus di bioskop seluruh Indonesia.

Beberapa tahun setelah berhasil menyelamatkan diri dari kejadian mengerikan yang membuat mereka kehilangan ibu dan si bungsu Ian, Rini dan adik-adiknya, Toni dan Bondi, serta
Bapak tinggal di rumah susun. Mereka percaya tinggal di rumah susun aman, karena ada banyak orang jika terjadi sesuatu. Namun, mereka segera menyadari bahwa tinggal bersama
banyak orang mungkin juga sangat berbahaya, jika mereka tidak sangat mengenali siapa saja yang menjadi tetangga mereka. Pada sebuah malam penuh teror, Rini dan Keluarganya harus
kembali menyelamatkan diri. Tapi kali ini, mungkin sudah terlambat untuk lari.
Joko Anwar mengatakan, bahwa ia ingin memberikan pengalaman sinematik yang akan menjadi benchmark baru untuk film horor Indonesia, “Kepustakaan karakter dan cerita horor adalah kekuatan Indonesia. Harus diperlakukan secara terhormat,” kata Joko.

Baca Juga :  Duta Inspirasi Jateng 2022 Dorong Generasi Muda Kembangkan Potensi Diri

“Kali ini kami juga membuat film horor yang seram, sekaligus sangat menghibur. Harus menghibur. Hidup kita sudah lama susah,” Produser Sunil Samtani menyampaikan kebanggaannya terhadap “Pengabdi Setan 2: Communion” yang menjadi usaha Rapi Films untuk memberikan yang terbaik untuk
penonton Indonesia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita harus setiap saat melakukan eksplorasi cara bercerita supaya
industri film kita bisa berkelanjutan dan maju,” jelas Produser Tia Hasibuan bahwa produksi film “Pengabdi Setan 2: Communion” bukan hanya ingin mendorong pencapaian para filmmakers-nya, tapi juga penonton Indonesia
yang selalu haus akan tontonan baru.

“Kami mendorong segala batas di film ini. Teknis, dan estetika. Supaya terjadi pencapaian baru,” tambahnya di Studio 2 XXI Epicentrum Cinema, Selasa (2/8/2022) sore.

Baca Juga :  Film Horor Terbaru Perempuan Bergaun Merah, Hadir Serentak di Bioskop pada 3 Oktober 2022

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Michael
Sumber : Poplicist ID

Berita Terkait

Memasukin Era Digital AI, Zyrexindo Luncurkan Produk Zyrex Maveric AI dan Gaming Series
Andika Kangen Band Nikah Lagi, Ternyata Istrinya Seorang Dokter
Gugat Cerai Teuku Ryan, Ini 3 Poin Tuntutan Ria Ricis
Dukung Musisi Jalanan, The Westin Jakarta Gelar Westin Street Idol 2
LPPM-ITB Berkolaborasi dengan Kemendes-PDTT Untuk Tingkatkan Akses Internet di Desa Baruakol
Menyongsong HUT TREN KE – 3, CEO Martin Carter dan Allia Rosa Membuat Event Pencari Bakat
Perayaan HUT RI Ke-78, DPP PTIR dan Forum RW Cililitan Gelar Fashion Show Busana Adat Nusantara
Harum Rizky, Perwakilan Jawa Timur Raih Juara 1 Duta Maritim Indonesia

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 12:21 WIB

Pengembalian Berkas Bakal Calon Bupati Eka Dahliani ke PKB Dikawal Oleh Pemuda Pancasila

Jumat, 26 April 2024 - 14:06 WIB

Walikota Tidore Kepulauan Beri Apresiasi Kinerja Aparatur Pemerintahan atas Capaian SPM

Jumat, 26 April 2024 - 12:17 WIB

Ambil Formulir Pendaftaran di PAN, Hj Eka Dahliani Usman Siap Bertarung Pilkada Halsel

Jumat, 26 April 2024 - 12:14 WIB

Bupati Safitri Malik Soulisa Menghadiri Rakornas PB 2024 di Bandung

Jumat, 26 April 2024 - 12:12 WIB

Untuk Memberi Buru Selatan Cahaya Lampu, Bupati Hibahkan Lahan Ke PLN di Ambon

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Halal Bihalal PT PLN Indonesia Power dengan Sejumlah Awak Media

Kamis, 25 April 2024 - 12:10 WIB

Jaga Stamina dan Kebugaran, Wakapolres Langkat Ajak Personel Lari Pagi

Rabu, 24 April 2024 - 17:24 WIB

Sebanyak 50 ASN Pemkot Tidore Kepulauan Ikuti Pelatihan Kepemimpinan Administrator

Berita Terbaru

Berita

LBH DPP Bapera Buka Posko Bantuan Hukum Gratis di Bogor

Minggu, 28 Apr 2024 - 17:38 WIB

Ekonomi & Bisnis

Sejarah Thunderbird School of Global Management

Sabtu, 27 Apr 2024 - 10:12 WIB