Hadiri Penutupan Futsal United in Christ 2022, Ini Pesan Bupati Kaimana untuk Pemuda

Senin, 18 Juli 2022 - 18:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA,CO.ID, KAIMANA – Bupati Kaimana, Freddy Thie menghadiri puncak kegiatan olahraga futsal Unity Cup 2022 (United in Christ) yang diselenggarakan oleh Persekutuan Gereja Gereja Papua (PGGP) Kab. Kaimana yang diselenggarakan di GOR Kaimana, Minggu 17 – 7 – 2022 malam.

Mengawali sambutannya, Bupati memberikan ucapan selamat kepada para pemenang dalam ajang olahraga tersebut. Tidak lupa, Bupati juga menyemangati para peserta kompetisi yang belum menjadi juara.

“Selamat kepada pemenang. Semoga prestasi baik ini bisa dipertahankan bahkan ditingkatkan. Bukan hanya di tingkat kabupaten saja, tetapi juga ke tingkat Provinsi, syukur jika mampu ke tingkat nasional,” kata Bupati.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Buat adik-adik yang belum menjadi juara, harap jangan patah semangat. Ini bukanlah kegagalan, tapi keberhasilan yang tertunda. Terus tingkatkan skill dan kemampuan kalian, agar status sebagai juara itu dapat diraih,” lanjut Bupati.

Baca Juga :  Wali Kota Tidore Kepulauan Capt H. Ali Ibrahim Pimpin Upacara Peringatan HUT RI Ke-78

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Michael
Sumber :

Berita Terkait

Menyongsong Pemilihan Kepala Daerah Fakultas Hukum Unkhair Sosialisasi money Politic 
Warga Desak Bawaslu dan KPU Deli Serdang Evaluasi Oknum PPK dan Panwascam
2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 
SBGN Kota Ternate Gugat Vendornya Bank Indonesia Perwakilan Malut Di Disnaker
Pedagang Keluhkan Tarif Retribusi Sampah, Kabid DLH Langkat Berang di Konfirmasi
Muhammad Ilham Berharap Darwis Batubara Dapat Berkolaborasi di Pilkada Deli Serdang 2024
Pengalihan Jembatan PTPN II di Langkat, Diduga Ajang Cari Keuntungan Pribadi
Resmi Daftar di DPW PKB, Samaun Hegemur Siap Jadi Calon Wakil Gubernur Papua Barat

Berita Terkait

Rabu, 15 Mei 2024 - 16:45 WIB

Menyongsong Pemilihan Kepala Daerah Fakultas Hukum Unkhair Sosialisasi money Politic 

Rabu, 15 Mei 2024 - 11:50 WIB

Warga Desak Bawaslu dan KPU Deli Serdang Evaluasi Oknum PPK dan Panwascam

Selasa, 14 Mei 2024 - 23:08 WIB

2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 

Selasa, 14 Mei 2024 - 15:20 WIB

Pedagang Keluhkan Tarif Retribusi Sampah, Kabid DLH Langkat Berang di Konfirmasi

Senin, 13 Mei 2024 - 23:46 WIB

Muhammad Ilham Berharap Darwis Batubara Dapat Berkolaborasi di Pilkada Deli Serdang 2024

Senin, 13 Mei 2024 - 22:24 WIB

Pengalihan Jembatan PTPN II di Langkat, Diduga Ajang Cari Keuntungan Pribadi

Senin, 13 Mei 2024 - 18:13 WIB

Obi Fishing Tournament 2024, Pemkab Halsel Ajak Harita Nickel Jadikan Soligi Destinasi Wisata Bahari

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:30 WIB

Resmi Daftar di DPW PKB, Samaun Hegemur Siap Jadi Calon Wakil Gubernur Papua Barat

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Kirim Surat Tantangan Tinju ke Hotman, Benny Wulur Giat Latihan

Rabu, 15 Mei 2024 - 02:01 WIB

Daerah

2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 

Selasa, 14 Mei 2024 - 23:08 WIB