Proyek Kantor dan Hotel Soll Marina, Totalindo Berhasil Tandatangani Proyek Pembangunan

Rabu, 25 Januari 2023 - 18:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – PT Totalindo Eka Persada Tbk (Totalindo) dan PT Soll Marina melaksanakan penandatanganan proyek pembangunan Kantor dan Hotel Soll Marina Alam Sutera yang dilaksanakan di Kantor Pusat Totalindo di Tebet, Jakarta Selatan, Rabu (25/1/2023). Penandatanganan ini merupakan bagian penting yang tidak terpisahkan dari rangkaian tahapan pembangunan proyek Kantor dan Hotel Soll Marina Alam Sutera.

Penandatanganan dihadiri perwakilan dari Direksi Totalindo dan Soll Marina. Totalindo dihadiri oleh Wakil Direktur Utama Totalindo, Salomo Sihombing; Direktur Totalindo, Rully Setiapermadi. Sementara dari pihak PT Soll Marina dihadiri oleh Mario Christy Chairil, Direktur Utama Soll Marina; Ho Tjung Ling, Direktur PT Soll Marina; Wahyu Wisnu Nugroho, Direktur PT Soll Marina Property Indonesia; Janu Ardi Kartika, Manager Teknik PT Soll Marina serta turut hadir Direktur Utama PT Dinamika Pilar Utama, Kiki Dinarta.

Baca Juga :  PT Totalindo Eka Persada Tbk Laksanakan RUPST Tahun 2022

Penandatanganan ini menunjukkan bahwa industri konstruksi dan properti di tahun 2023 sedang berjalan ke arah yang tepat. Terlebih, pasca pencabutan status pembatasan sosial yang dilakukan pemerintah akhir tahun lalu membuat aktivitas masyarakat dapat beraktivitas seperti biasa yang berujung pada kegiatan ekonomi yang pulih secara perlahan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, dengan ditunjuk sebagai kontraktor proyek Kantor dan Hotel Soll Marina Alam Sutera, membuktikan bahwa Totalindo masih dipercaya oleh para mitranya. Hal tersebut merupakan bukti dari komitmen dan hasil kerja Totalindo yang berorientasi pada kualitas serta kepuasan mitra/klien yang membuat Totalindo dikenal sebagai salah satu Perusahaan Konstruksi swasta terkemuka di kancah Nasional.

Baca Juga :  Terkait UMKM, Ketua Assosiasi UMKM Gorontalo Datangi Rumah Ketum Perwanti

“Totalindo senantiasa memberikan yang terbaik kepada seluruh proyek yang dikerjakan, tidak terkecuali dalam pembangunan Kantor dan Hotel Soll Marina Alam Sutera,” ujar Wakil Direktur Utama Totalindo, Salomo Sihombing.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Michael
Sumber : Press Release

Berita Terkait

Menteri Maman Tegaskan Peran Strategis Usaha Jasa Boga dalam Pengembangan UMKM
Menteri Maman Ungkap Capaian dan Tantangan Penghapusan Piutang Macet UMKM
Direktur Utama PLN Ungkap Peran Perempuan di PLN Dukung Pengurangan Utang dan Keberlanjutan Perusahaan
Kadin Jelaskan Meningkatnya Investasi di Indonesia Karena Kehadiran Presiden Prabowo
Menteri UMKM Apresiasi Terobosan Produk UKM dari APKASINDO
Kementerian UMKM Soroti Peran Transformasi Digital dalam Memajukan UMKM
Rektor UMJ: Kaderisasi Ulama Penting untuk Masa Depan Bangsa
Apindo: Kebijakan Impor Perlu Dilihat dari Dua Perspektif

Berita Terkait

Kamis, 1 Mei 2025 - 10:36 WIB

Menteri Maman Tegaskan Peran Strategis Usaha Jasa Boga dalam Pengembangan UMKM

Rabu, 30 April 2025 - 10:31 WIB

Menteri UMKM Apresiasi Terobosan Produk UKM dari APKASINDO

Rabu, 30 April 2025 - 09:07 WIB

Kementerian UMKM Soroti Peran Transformasi Digital dalam Memajukan UMKM

Selasa, 29 April 2025 - 12:40 WIB

Menteri UMKM Dorong Alumni Trisakti Bersatu Tingkatkan Rasio Kewirausahaan

Senin, 28 April 2025 - 15:28 WIB

Wamen UMKM Soroti Pentingnya KUR untuk Dorong Sektor Produksi dan Kurangi Kemiskinan

Senin, 28 April 2025 - 09:05 WIB

Menteri UMKM Siap Tindaklanjuti Aduan AS soal Barang Bajakan di Mangga Dua

Sabtu, 26 April 2025 - 20:51 WIB

Menteri UMKM Ungkap Penyaluran KUR Tembus Rp76 Triliun

Sabtu, 26 April 2025 - 20:20 WIB

Pemerintah Siapkan Penghapusan Utang UMKM, BRI Hapus Kredit Rp15,5 Triliun

Berita Terbaru