Pemkab Buru Selatan Membentuk Satgas Penanggulan Bencana  

Sabtu, 23 Juli 2022 - 12:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, NAMROL – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Buru Selatan akan membentuk Satgas Penanggulangan Bencana.

“Yang terpenting mau membentuk satgas bencana yang akan bekerja dengan sistem pemerintahan. Sinergitas dengan pihak kepolisian, camat dan desa,” kata Bupati Buru Selatan, Safitri Malik Soulisa kepada wartawan saat meninjau lokasi abrasi di pesisir pantai Kota Namrole, Selasa (19/7/2022).

Bupati yang didampingi Kadis PUPR Melkior Soulisa mengatakan saat ini pemerintah daerah telah melakukan langkah penanganan darurat dan informasi imbauan kepada masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk langkah panjang Pemkab Buru Selatan telah mengajukan proposal permohonan bantuan kepada Balai Sungai.

“Muda-mudahan Balai Sungai memberikan respon yang baik sesuai kondisi. Saya percaya mereka bisa membantu kami,” kata Safitri.

Baca Juga :  Membuka Bazar Ramadhan Simpedes 2022, Safitri Malik Soulisa Mengajak Perempuan Lebih Inovatif

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Delvi
Editor : Mul
Sumber : Humas Kab. Buru Selatan

Berita Terkait

KNPI Goes To Campus: Mempersiapkan SDM Unggul Pemuda Menuju Indonesia Emas 2045
Abdurrahim Fabanyo, Ajak Warga Pulau Morotai, Coblos nomor Urut 1
Berangkat Ke Korsel, Ali Mochtar Ngabalin Menerima Gelar Profesor
Setelah Didukung Raja Atiati, Samaun Dahlan dan Donatus Nimbitkendik Konfrensi Pers Hari Ini Dengan Jargon SANTUN
Walikota Memberi Jawaban Atas Pembuatan Raperda Laporan Pertanggungjawban Pelaksanaan APBD Kota Tidore
Rapat Paripurna Ke 6, Walikota Tidore Kepulauan Menyampaikan RPD Tentang LPP 2023
Tim Relawan Safitri Malik Soulisa Terbentuk Seluruh Kecamatan Buru Selatan
Tokoh Adat Minta Ibu Safitri Malik Soulisa Pimpin Buru Selatan Periode Kedua

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 19:54 WIB

Kades Tabalema Tuntaskan Seluruh Program Di Tahun 2024 

Jumat, 7 Februari 2025 - 20:28 WIB

Profil dan Perjalanan Karir Sherly Tjoanda Gubernur Terpilih Maluku Utara

Jumat, 7 Februari 2025 - 20:02 WIB

Ali Ibrahim Ingin Berkebun Durian Usai Tak Lagi Jabat Walikota Tidore

Jumat, 7 Februari 2025 - 18:48 WIB

Pohon Tumbang di Kelurahan Kayu Merah Timpa 2 Kios di Ternate

Jumat, 7 Februari 2025 - 18:18 WIB

Dedikasi yang Berujung Duka, Mengenang Sahril Helmi, Jurnalis Metro TV.

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:18 WIB

Pemkot Tidore Siap Berlakukan Zona Bebas Sampah

Kamis, 6 Februari 2025 - 19:48 WIB

Sah, KPU Malut Tetapkan Sherly- Sarbin Gubernur Terpilih Maluku Utara

Kamis, 6 Februari 2025 - 18:18 WIB

AJI dan IJTI Minta Perpanjang Pencarian Jurnalis metro TV, Sahril Helmi 

Berita Terbaru

Daerah

Kades Tabalema Tuntaskan Seluruh Program Di Tahun 2024 

Sabtu, 8 Feb 2025 - 19:54 WIB

Teraju

Menteri Bahlil Cermat

Sabtu, 8 Feb 2025 - 14:12 WIB

Teraju

Pemerintah dan DPR Guyup Wujudkan Swasembada Energi

Sabtu, 8 Feb 2025 - 14:07 WIB