Paul Finsen Mayor: Demi kemanusiaan, Pangdam Segera Tarik Ratusan Yang Baru dinaikan ke Maybrat

Senin, 17 April 2023 - 07:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, MAYBRAT – Tim Pemantau Kemanusiaan yang dibentuk Forum Kerukunan Umat Beragama Provinsi Papua Barat (FKUB PB), Persekutuan Gereja Gereja Papua di Provinsi Papua Barat ( PGGP PB) dan Dewan Adat Papua Wilayah Doberay /Papua Barat (DAP Wilayah Doberay Papua Barat) dengan didukung oleh Pemerintah Provinsi Papua Barat dan Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) dan sejumlah lembaga lainnya.

Tujuannya untuk memastikan Kondisi Kemanusiaan dan Kedamaian di Kabupaten Maybrat serta mencari solusi penyelesaian kasus Maybrat.

Masyarakat Adat Papua beberapa hari ini selalu datang mengadu ke Dewan Adat Papua Wilayah III Doberay, karena penurunan pasukan TNI di Kabupaten Maybrat. Sebenarnya ada apakah?? Pak Pangdam Kasuari ini, Kami orang adat Papua sangat bangga dengan beliau apalagi beliau orang Gereja, anak Tuhan Yesus.

Kami sangat kaget skali dengan pengaduan dari masyarakat adat di Maybrat ini. Padahal , kami harapkan beliau yang bawa kedamaian ke Tanah ini. Tapi kami masih punya harapan beliau punya hati nurani yang luhur dan mulia sehingga akan menarik Pasukan dari Maybrat.

Atas nama Kemanusiaan di Tanah Papua kami desak segera tarik pasukan TNI yang dinaikan ke Maybrat sebab masyarakat adat Papua sangat ketakutan kami khawatir mereka yang sudah kembali ke kampung halamannya, takut dan lari kembali ke hutan.

Jangan lagi ciptakan kondisi yang membuat Masyarakat Adat Papua ketakutan diatas Tanah ini.

Pak bupati Maybrat dan semua Muspida kabupaten Maybrat segera sikapi dan nyatakan Maybrat aman sehingga jangan ada lagi penurunan pasukan TNI sampai ratusan orang bgni bahaya skali untuk keselamatan orang Papua di Maybrat.

Baca Juga :  Takut Kalah di Pilkada Halsel, Oknum Timses Bassam Kasuba Intimidasi Sejumlah ASN Lingkup Pemda

Kami desak segera tarik pasukan TNI yang sudah diturunkan ke Maybrat.

Orang Maybrat itu mau menikmati hidup aman dan nyaman, mereka mau hidup rukun, tidak mau lari ke hutan lagi, jadi stop kasih naik pasukan TNI, lalu mari kita bcara cari solusinya.

Kalau selalu direspon dengan cara cara seperti ini lama-kelamaan masyarakat adat Papua akan memberontak terhadap Pemerintah karena merasa diintimidasi.

Oleh sebab itu atasnama Umat Beragama dan Masyarakat Adat Papua, Pak Pangdam Kasuari segera tarik kembali Pasukannya. Apalagi Pak Pangdam Kasuari ini Anak Tuhan, Orang Gereja sebenarnya bisa merasakan dengan nurani, bagaimana keadaan masyarakat adat, umat beragama di daerah Maybrat terutama di Aifat Raya.

Baca Juga :  Demi Rakyat Kaimana Yang Sehat, Bupati Kaimana Freddy Thie Terus Menjemput Bola Program Kementerian Kesehatan

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Mufik
Sumber :

Berita Terkait

Menyongsong Pemilihan Kepala Daerah Fakultas Hukum Unkhair Sosialisasi money Politic 
Warga Desak Bawaslu dan KPU Deli Serdang Evaluasi Oknum PPK dan Panwascam
2 Oknum Guru Di Halsel Diduga Aniaya Siswa 
SBGN Kota Ternate Gugat Vendornya Bank Indonesia Perwakilan Malut Di Disnaker
Pedagang Keluhkan Tarif Retribusi Sampah, Kabid DLH Langkat Berang di Konfirmasi
Muhammad Ilham Berharap Darwis Batubara Dapat Berkolaborasi di Pilkada Deli Serdang 2024
Pengalihan Jembatan PTPN II di Langkat, Diduga Ajang Cari Keuntungan Pribadi
Resmi Daftar di DPW PKB, Samaun Hegemur Siap Jadi Calon Wakil Gubernur Papua Barat

Berita Terkait

Rabu, 15 Mei 2024 - 16:45 WIB

Menyongsong Pemilihan Kepala Daerah Fakultas Hukum Unkhair Sosialisasi money Politic 

Rabu, 15 Mei 2024 - 11:50 WIB

Warga Desak Bawaslu dan KPU Deli Serdang Evaluasi Oknum PPK dan Panwascam

Selasa, 14 Mei 2024 - 21:46 WIB

SBGN Kota Ternate Gugat Vendornya Bank Indonesia Perwakilan Malut Di Disnaker

Selasa, 14 Mei 2024 - 15:20 WIB

Pedagang Keluhkan Tarif Retribusi Sampah, Kabid DLH Langkat Berang di Konfirmasi

Senin, 13 Mei 2024 - 23:46 WIB

Muhammad Ilham Berharap Darwis Batubara Dapat Berkolaborasi di Pilkada Deli Serdang 2024

Senin, 13 Mei 2024 - 22:24 WIB

Pengalihan Jembatan PTPN II di Langkat, Diduga Ajang Cari Keuntungan Pribadi

Senin, 13 Mei 2024 - 18:13 WIB

Obi Fishing Tournament 2024, Pemkab Halsel Ajak Harita Nickel Jadikan Soligi Destinasi Wisata Bahari

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:30 WIB

Resmi Daftar di DPW PKB, Samaun Hegemur Siap Jadi Calon Wakil Gubernur Papua Barat

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Kirim Surat Tantangan Tinju ke Hotman, Benny Wulur Giat Latihan

Rabu, 15 Mei 2024 - 02:01 WIB